1 / 17

OPTIMASI DESAIN PENCAHAYAAN di PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS KRISTEN PETRA

OPTIMASI DESAIN PENCAHAYAAN di PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS KRISTEN PETRA. Oleh : RAHAYU. J. R. P. 41406117. LATAR BELAKANG MASALAH. LATAR BELAKANG MASALAH. PERPUSTAKAAN. Identik dengan kegiatan membaca dan memerlukan cahaya. Sarana Informasi bagi perkembangan pendidikan

dandre
Download Presentation

OPTIMASI DESAIN PENCAHAYAAN di PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS KRISTEN PETRA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. OPTIMASI DESAIN PENCAHAYAAN di PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS KRISTEN PETRA Oleh : RAHAYU. J. R. P. 41406117

  2. LATAR BELAKANG MASALAH LATAR BELAKANG MASALAH PERPUSTAKAAN • Identik dengan kegiatan membaca dan memerlukan cahaya • Sarana Informasi bagi perkembangan pendidikan • Merupakan “Jantung” bagi perguruan Tinggi • Pencahayaan yang kurang optimal memberikan • ketidaknyamanan bagi pengunjung dan dapat mengakibatkan • gangguan pada mata PERPUSTAKAAN U.K. PETRA Keberadaan perpustakaan Universitas Kristen Petra sudah cukup ternama dan memberikan banyak manfaat bagi mahasiswa • Sudah cukup ternama • Memberikan banyak manfaat dan kontribusi bagi mahasiswa dari • berbagai universitas di Surabaya • Dalam hal fasilitas, khususnya pencahayaan, belum dilakukan • penelitian, cara mengoptimalisasi pencahayaan buatan dalam • perpustakaan dan apakah sudah memadai atau belum sesuai • standar yang telah ditentukan

  3. PERUMUSAN MASALAH • Apakah intensitas cahaya di perpustakaan Universitas Kristen Petra Surabaya sudah memenuhi standar pencahayaan buatan yang telah ditentukan? • Apakah material yang digunakan dalam perpustakaan sudah mengoptimalkan pencahayaan dalam ruangan? • Bagaimana cara mengoptimalkan pencahayaan dalam ruangan perpustakaan? RUANG LINGKUP PENELITIAN Lantai 6 : Area Sirkulasi, area baca, area kerja, area rak buku. Lantai 7 : Area baca, area kerja part timer, dan area rak buku. Lantai 8 : Area baca, area koleksi majalah, area baca santai (lesehan), dan area koleksi Tugas Akhir.

  4. LANDASAN TEORI TinjauanMengenaiPerpustakaan TinjauanMengenaiPencahayaan TeoriDasarMengenaiCahaya Jenis-jenissistimPencahayaan KomponenPencahayaan Silau (Glare) PengaruhArmaturLampu TinjuanMengenaiPencahayaanPerpustakaan Standar Penerangan Perpustakaan Besarnya penerangan yang dianjurkan adalah 300 Lux , Dengan batasan 10% ke atas dan ke bawah. Sumber : Standard Nasional Indonesia (SNI)

  5. HASIL PENELITIAN • ObjekPerpustakaan PerpustakaanUniversitas Kristen Petra, lantai 6,7 dan 8 Motto : A Caring Learning Zone • BesaranRuang Luasan 44.4 x 39.6 m2. Denganketinggianplafon 3,6 m Sistem pencahayaan Pencahayaan Alami Sinar matahari, dari jendela dan pintu kaca Pencahayaan Buatan • General Lighting : Fluorescent • Dengan pola memusat pada plafond

  6. SUASANA RUANG Lantai 6 Area kerja terbuka Rak buku Area Baca Lantai 7 Area Baca Area Sirkulasi Rak buku Lantai 8 Area Baca Area Baca Individu

  7. Permasalahan di Lapangan • Tiap lantai cenderung memiliki permasalahahan yang • sama,yakni : Penyebaranpencahayaan buatansetiap area tidak merata. Pencahayaanpada lorong-lorongrak Bukucenderung gelap, khususnyapada sudut-sudutruang. Pencahayaanpada perpustakaanmasih kurangmemenuhi StandarPencahayaan Indonesia padaruang perpustakaan

  8. UNIVERSITAS SURABAYA DATA TIPOLOGI Titik lampu berada searah dengan rak buku Penataan lampu dibuat selang-seling.

  9. 4. VERIFIKASI HASIL PENELITIAN LAPANGAN DAN SIMULASI FENOMENA PENCAHAYAAN • Perpustakaan lantai 6 Perpustakaan lantai 6 memiliki luasan sekitar Perpustakaan lantai 6 ini memiliki luasan 44.4 x 39.6 m2. • Pembuatan Permodelan pada Program Dialux 4.7 Sumber : DIALux 4.7 (2010) . Denah Perpustakaan Lantai 6

  10. Lantai 6 Hasil Verifikasi Rendering 3D

  11. Lantai 7 Hasil Verifikasi Rendering 3D

  12. Lantai 8 Hasil Verifikasi Rendering 3D

  13. OPTIMASI DESAIN PENCAHAYAAN Lantai 6 Jenis lampu yang digunakan sama. Yang mengalami perubahan adalah penataan lampu, disesuaikan dengan penataan perabot sehingga lebih optimal dalam hal pencahayaannya. Kolom yang diapsang radial pada plafond, ditutup. Besar luminasi 291 Lux Rendering 3D

  14. Lantai 7 Yang mengalami perubahan adalah lampu. Jenis lampu yang digunakan sama, yang berbeda adalah penataan lampu disesuaikan dengan penataan perabot sehingga lebih optimal dalam hal pencahayaannya. Kolom plafond yang dipasang radial ditutup Melalui hasil kalkulasi dari program DIALux v.4.7 maka besar luminasi yang diperoleh adalah sebesar 335 Lux. Rendering 3D

  15. Lantai 8 Jenis lampu yang digunakan sama .Yang mengalami perubahan adalah penataan lampu disesuaikan dengan penataan perabot sehingga lebih optimal dalam hal pencahayaannya. Kolom yang dipasang radial pada plafond ditutup. Berdasarkan hasil kalkulasi dari program DIALux v.4.7 maka besar luminasi yang diperoleh adalah sebesar 334 Lux. Rendering 3D

  16. KESIMPULAN Bagan Kesimpulan Penyebaran cahaya Tidak merata Ruangan perpustakaan memiliki pola pencahayaan yang radial • Membuat • Plafond • Menyesuaikan • desan penataan • lampu dengan • perabot Solusi Akibat Area lorong-lorong rak dan sudut ruang gelap

  17. Sekian & Terima kasih To : PEMBIMBING PENGUJI • Yulyta Kodrat • Prasetyaningsih,S.T.M.T • Mariana Wibowo,S.sn. • Ir.Hedy C. Indrani, M.T • Drs.B.Suparto

More Related