1 / 7

Identitas Mahasiswa

MULYONO, 3301403143 PENGARUH MINAT KEBIASAAN MEMBACA BUKU PERPUSTAKAAN DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X DI SMK NEGERI 2 SEMARANG TAHUN 2007/2008. Identitas Mahasiswa.

Download Presentation

Identitas Mahasiswa

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MULYONO, 3301403143PENGARUH MINAT KEBIASAAN MEMBACA BUKU PERPUSTAKAAN DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X DI SMK NEGERI 2 SEMARANG TAHUN 2007/2008.

  2. Identitas Mahasiswa • - NAMA : MULYONO - NIM : 3301403143 - PRODI : Pendidikan Ekonomi (Pendidikan Koperasi) - JURUSAN : Pendidikan Ekonomi - FAKULTAS : Ekonomi - EMAIL : iyan pada domain plasa.com - PEMBIMBING 1 : DRA. J. TITIK HARIYATI, M.Si - PEMBIMBING 2 : DRS, FX. SUKARDI - TGL UJIAN : 2009-02-26

  3. Judul • PENGARUH MINAT KEBIASAAN MEMBACA BUKU PERPUSTAKAAN DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X DI SMK NEGERI 2 SEMARANG TAHUN 2007/2008.

  4. Abstrak • Lingkungan Keluarga dan Prestasi Belajar Membaca merupakan suatu kegiatan belajar siswa yang paling banyak memakan waktu dan memerlukan pemikiran seperlunya. Menurut pendapat William Baker, sekitar 85% dari semua kegiatan belajar di sekolah terdiri atas membaca. Jadi membaca kiranya merupakan sarana utama bagi siswa untuk mencapai keberhasilan belajar. Berdasarkan hasil observasi di lapangan diperoleh data bahwa rata-rata kunjungan siswa kelas X ke perpustakaan antara bulan Juli tahun 2007 sampai bulan Januari tahun 2008 sebanyak 633 siswa, sehingga dapat diketahui bahwa rata-rata kunjungan siswa kelas X ke perpustakaan sebanyak 21 siswa per hari atau 5,13% dari total kelas X sebanyak 409 siswa. Hal ini menunjukan bahwa pemanfaatan sumber belajar, khususnya buku perpustakaan masih kurang. Selain dari jumlah kunjungan siswa, kurangnya pemanfaatan perpustakaan sekolah juga dapat terlihat dari kondisi buku koleksi yang sebagian besar berdebu, menandakan bahwa buku-buku tersebut jarang atau bahkan tidak pernah dibaca sama sekali. Dengan kondisi buku koleksi yang berdebu dan hampir sebagian besar merupakan cetakan lama menjadikan siswa kurang berminat untuk membaca buku perpustakaan. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah bagaimanakah pengaruh minat, kebiasaan membaca buku perpustakaan dan lingkungan keluarga terhadap prestasi belajar siswa kelas X di SMK Negeri 2 Semarang tahun 2007/ 2008. Tujuan dalam penelitian ini adalah memperoleh bukti empiris mengenai seberapa besar pengaruh minat, kebiasaan membaca buku perpustakaan dan lingkungan keluarga secara simultan dan secara parsial terhadap prestasi belajar siswa kelas X di SMK Negeri 2 Semarang tahun 2007/ 2008. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X di SMK Negeri 2 Semarang program keahlian akutansi, penjualan, administrasi perkantoran, kewirausahaan, usaha jasa pariwisata dan rekayasa perangkat lunak yang terdiri dari 10 kelas, sebanyak 409 siswa. Sampel penelitian adalah siswa kelas X di SMK Negeri 2 Semarang program keahlian akutansi, penjualan, administrasi perkantoran, kewirausahaan, usaha jasa pariwisata dan rekayasa perangkat lunak sebanyak 204 siswa. Pengambilan sampel menggunakan teknik proporsional random sampling. Metode pengambilan data yang digunakan adalah metode dokumentasi dan kuesioner. Berdasarkan analisis data diketahui bahwa ada pengaruh positif antara minat, kebiasaan membaca buku perpustakaan dan lingkungan keluarga terhadap ix prestasi belajar siswa secara parsial. Serta hasil pengujian secara simultan juga diketahui bahwa ada pengaruh positif antara minat, kebiasaan membaca buku perpustakaan dan lingkungan keluarga terhadap prestasi belajar siswa. Hasil uji koefisien determinasi diketahui besarnya pengaruh antara minat, kebiasaan membaca buku perpustakaan dan lingkungan keluarga terhadap prestasi belajar siswa sebesar 78,3%. Sedangkan sisanya sebesar 21,7% dipengaruhi faktor lain yang tidak diungkap dalam penelitian ini. Simpulan dari penelitian ini yaitu ada pengaruh positif antara minat, kebiasaan membaca buku perpustakaan dan lingkungan keluarga terhadap prestasi belajar siswa. Pengaruh secara simultan sebesar 78,3% dan secara parsial besarnya pengaruh X1= 48,7%, X2= 48,5% dan X3= 71,5%. Besarnya pengaruh minat, kebiasaan membaca buku perpustakaaan dan lingkungan keluarga terhadap prestasi belajar siswa diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan bagi keluarga dan pihak sekolah terkait dengan upaya mengembangkan minat baca supaya dapat meningkatkan prestasi belajar siswa dan sebagai masukan untuk lebih melengkapi sumber-sumber belajar, khususnya buku yang dapat menunjang kelancaran proses belajar siswa.

  5. Kata Kunci • Minat Membaca, Kebiasaan Membaca Buku Perpustakaan,

  6. Referensi • Ahmadi, Abu. 1997. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia Ahmadi, Abu dan Nur Uhbiyati. 1991. Ilmu Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta Algifari. 2000. Analisis Regresi. Yogyakarta: BPFE Ali, Muhammad. 1987. Penelitian Pendidikan Prosedur dan Teknologi. Bandung: Angkasa Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Cetakan Ke Dua Belas. Edisi Revisi V. Jakarta: Rineka Cipta Basuki, Sulistiyo. 1993. Pengantar Ilmu Perpustakaan. Jakarta: Gramedia Pustaka Umum Darsono, Max, dkk. 2000. Belajar dan Pembelajaran. Semarang: IKIP Semarang Press Departemen Pendidikan Nasional. 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Ketiga. Jakarta: Balai Pustaka Departemen Pendidikan Nasional 1. 2004. Kurikulum SMK. Jakarta. Direktur Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. 1990. Garis-Garis Besar Program Pendidikan dan Pelatihan. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Dimyati dan Mudjiono. 1999. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Depdikbud Dan Rineka Cipta Frank, Kurt dan Meier, Bernhard. 1986. Membina Minat Membaca Anak. Bandung: Remadja Karya Ginting, Cipta. 2003. Kiat Belajar Di Perguruan Tinggi. Jakarta: Grasindo HRL, Zainuddin. 1985. Pusat Sumber Belajar. Jakarta: Depdikbud dan Dirjendikti Idrus. 1993. Kiat Sukses Belajar. Pekalongan: Bahagia 115 Inayah, Nur. 2007. Pengaruh Minat Membaca dan Penggunaan Sumber Belajar Ekonomi Di Perpustakaan Terhadap Hasil Belajar Ekonomi Siswa Kelas XI IPS SMA N 3 Slawi Kabupaten Tegal Tahun Ajaran 2006/ 2007. Semarang: UNNES Kartono, Kartini. 1990. Perananan Keluarga Berencana Memandu Anak. Jakarta: CV Rajawali Khairuddin. 1990. Sosiologi Keluarga. Yogyakarta: Nur Cahaya Mustava. 2007. Membaca. www.Google.com Nasution. 1983. Sosiologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara Nurhadi. 2005. Membaca Cepat dan Efektif. Bandung: Sinar Baru Algesindo Purwanto, Ngalim. 2004. Psikologi Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya Rahman, M. 1985. Strategi dan Langkah-Langkah Penelitian pendidikan. Semarang: IKIP Semarang Salam, Burhanudin. 2004. Cara Belajar Sukses Di Perguruan Tinggi. Jakarta: Rineke Cipta Setyo Susilowati, Herning. 2005. Pengaruh Disiplin Belajar, Lingkungan Keluarga dan Lingkungan Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas X Semester I Tahun Ajaran 2004/ 2005 SMA Negeri 1 Gemolong Kabupaten Sragen. Semarang: UNNES Slameto. 2003. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta Soedibyo, Noerhayati. 1987. Pengelolalaan Perpustakaan Jilid 1-2. Bandung: Alumni Sudarmanto, YB. 1993. Tuntutan Metodologi Belajar. Jakarta: Grasindo Sudjana. 1996. Metode Statistik. Bandung: Tarsito Sudjana, Nana. 1990. Cara Belajar Siswa Aktif Dalam Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar baru Sugandi, Achmad, dkk. 2006. Teori Pembelajaran. Cetakan Ke Empat. Semaang: UPT UNNES Press Sugiyono. 2003. Statistik Untuk Penelitian. Bandung: CV. Alfabeta Supardi, Imam. 2003. Lingkungan Hidup dan Kelestariannya. Bandung: PT Alumni Suryosubroto, B. 2005. Tatalaksana Kurikulum. Jakarta: Rineka Cipta Syah, Muhibbin. 1995. Psikologi Pendidikan. Bandung: PT Rosdakarya Tarigan, Henry Guntur. 1986. Membaca Sebagai Ketrampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa The Liang Gie. 2002. Cara Belajar Yang Efisien Jilid II. Yogyakarta: PUBIB Tu’u, Tulus. 2004. Peran Disiplin Pada Perilaku-Perilaku Prestasi Siswa. Jakarta: Rineka Cipta Tri Arni, Catharina, dkk. 2004. Psikologi Belajar. Semarang : UPT UNNES Press Umar, Husein. 2001. Riset Akuntansi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama Widiyastuti, Erika. 2005. Pengaruh Minat Baca Terhadap Prestasi Belajar Pada Siswa Kelas II SMP Negeri 6 Semarang. Semarang: UNNES Wiryodijoyo, Suwaryono. 1989. Membaca: Strategi Pengantar dan Tekniknya. Jakata: Depdikbud Dan Dirjendikti

  7. Terima Kasih • http://unnes.ac.id

More Related