1 / 13

PROFESI DAN SELUK-BELUKNYA

PROFESI DAN SELUK-BELUKNYA. Pendekatan Empirisme dan fenomenologis. Batasan umum. Profess; janji untuk memenuhi kewajiban, melakukan tugas khusus secara tetap/permanen Syarat; pekerjaan yang membutuhkan pelatihan dan penguasaan terhadap suatu pengetahuan khusus

Download Presentation

PROFESI DAN SELUK-BELUKNYA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PROFESI DAN SELUK-BELUKNYA PendekatanEmpirismedanfenomenologis

  2. Batasanumum • Profess; janji untuk memenuhi kewajiban, melakukan tugas khusus secara tetap/permanen • Syarat; pekerjaan yang membutuhkan pelatihan dan penguasaan terhadap suatu pengetahuan khusus • Ciri khas; memiliki asosiasi, kode etik , sertivikasi dan lisensi khusus

  3. ZonaProfesi • Tidakmembutuhkanbanyakpersiapan; tidakmembutuhkanketrampilantinggimaupunpengetahuankhusus • Dibutuhkansedikitpersiapan; membutuhkanketrampilandanpengetahuantertentunamuncukupbisadilakukan orang padaumumnya • Dibutuhkanpersiapansedang; relatifperlupengetahuandanketrampilanstandar, didapatdaripendidikantertentudanjumlahpengalamankerja • Dibutuhkanpersiapantinggi; tidakhanyamemerlukanpengetahuandanketrampilantingginamunjugaintelegensi di atas rata-rata danpelatihantertentu • Dibutuhkantingkatpersiapansangattinggi; sepertihalnyazona 4 namunperlutambahanpenguasaandanpemahamanmendalamtentangbidang yang ditekunitersebut

  4. konvensional • Petugas parkir, operator mesin, petugas pengantar surat, petugas dokumen • Customer service, petugas data entry, inspektor umum, petugas payroll dan time keeping • Petugas service mesin ATM, sekretaris legal, operator computer, drasfter arsiter, elektonik dan sejenisnya • Akuntan publik, assesor, auditor, analisis kridit • Astronom, analisis keuangan, pengacara, treasurer dan chief financial officer

  5. enterprising • Bartender, penjaga konter, kasir, petugas promosi produk, penjual dor to dor • Pramugari, pemandu wisata, agen sales retail, detektif swasta • Supervisor sales, agen dan manajer artis, kepala perwakilan periklanan, penata rambut stlist • Kepala koki, manajer konstruksi, manajer SDM, konselor • Hakim administratif, arbitrator, spesialis kesehatan, spesialis tata ruang

  6. realistik • Penjaga restoran, nelayan, tukang masak, kurir dan penyampai pesan, tukang kayu • Teknisi spesialis otomotif, penyelam komersial, pekerja konstruksi, inspektor kereta api • Mekanik radio, teknisi test sampel geologis, supervisor pertanian, tukang roti & kue • Spesialis mesin pesawat terbang, teknisi laboratorium film, pilot co-pilot, teknisi penyiaran • Insinyur angasa luar, ahli nuklir, ahli kimia, ahli mikrobiologi

  7. artistik • Pengasuh anak, foto model, figuran film, tukang cat, penyusun batu hias • Tukang taman, penyanyi, penyiar radio- TV, perias artis • Aktor-aktris, penulis artikel, perancang busana, interpreter • Manajer promosi, arsitek, art direktor, kurator • Guru studi etnis dan budaya, psikolog konseling, komposor, musisi instrumentalis

  8. investigative • Pekerja peternakan, pekerja konservasi, pekerja ada penerbitan, pekerja pada musium / kepurbakalaan • Teknisi agrikultur, teknisi medis darurat, teknisi laboratorium, teknisi ilmu makanan • Teknisi kardiovaskuler, teknisi kimia, sistem analis komputer, inspektor kepatuhan lingkungan • Antropolog, psikolog klinis, programer komputer, ilmuwan luar angkasa • Insinyur pertanian, ahli anestesi, ahli bio-kimia, psikolog industri organisasi

  9. Bentuklembagabisnis • -UD,CV, PT ; pembuatan akte notaris, pendaftaran ke Kepaniteraan Pengadilan Negeri domisili • - Pengurusan ijin dgn menyertakan; TDP, SIUP, • NPWP, HO, TDR, dll • - Pengkomunikasian dilakukan serentak pada • pihak internal maupun eksternal

  10. INSURANCE • Life Insurance; jaminan pertanggungan jiwa perorangan/keluarga • Idemnity Insurance; jaminan pertanggungan atas kerugian harta milik • Social Insurance; jaminan jiwa/non jiwa yang dibentuk pemerintah untuk tujuan sosial

  11. KREDIT • Kredit Investasi; jangka menengah dan panjang untuk tujuan pengembangan • Kredit Modal Kerja; pembiayaan operasional perusahaan sehari-hari • Kredit konsumsi; kredit perorangan untuk tujuan non-bisnis

  12. BANK • Bank Sentral: perpanjangantanganpemerintahdalammenjagakestabilanmatauang, mendorongkelancaranproduksi • Bank Umum; pengumpuldanamasyarakatdanmemberikankredit • Bank Pembuka, Bank Pelaksana,BankKoresponden, Bank Kliring, Bank Koperasidll

  13. TRANSAKSI BANK • Debitur; pihak yang berhutang pada bank yg dalam hal ini sbg kreditur • Warkat; surat berharga dari bank atau pun pemerintah; bilyet giro, ceque, SBI dll • Kliring; peminndahbukuan antar bank dgn intermediasi BI

More Related