1 / 30

Pemrograman Internet Mobile

Pemrograman Internet Mobile. Antonius R.C, S.Kom, M.Cs Wireless Access Protocol. WAP. WAP adalah sebuah standard yang digunakan untuk memungkinkan pemakai menerima akses internet pada perangkat nirkabel, seperti PDA dan ponsel.

Download Presentation

Pemrograman Internet Mobile

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pemrograman Internet Mobile Antonius R.C, S.Kom, M.Cs Wireless Access Protocol

  2. WAP • WAP adalah sebuah standard yang digunakan untuk memungkinkan pemakai menerima akses internet pada perangkat nirkabel, seperti PDA dan ponsel. • WAP bukanlah sebuah entitas tunggal, namun sebuah kumpulan protokol dan spesifikasi. • WAP dimulai tahun 1997 di bawah arahan: – Ericsson, Nokia, Motorola, Phone.com • Spesifikasi pertama untuk WAP v.1.0 diumumkan oleh WAP Forum tahun 1998 • tahun 2002 WAP v2.0

  3. Wapforum.org • Didirikan oleh Ericsson, Motorola, Nokia, Phone.com • Tahun 2000 memiliki 450 anggota, terdiri dari pabrik handset, penyedia layanan nirkabel, ISP, perusahaan Software di bidang industri nirkabel • Tujuan • Memberikan layanan Internet ke perangkat nirkabel • Memungkinkan aplikasi berskala lebih luas terhadap berbagai macam transport dan tipe piranti • Tidak bergantung dari standard komunikasi nirkabel, seperti GSM, CDMA IS-95, TDMA IS-136, sistem 3G (UMTS, W-CDMA)

  4. Teknologi WAP • Konsep WAP adalah menghubungkan dua industri, Internet dan Wireless • Peralatan yang mendukung WAP: ponsel, pager, smart phone, communicator • Jenis aplikasi WAP: customer care, notifikasi pesan, call management, email, cuaca, olaraga, hiburan, bahkan memudahkan e-commerce => m-commerce • Kecepatan koneksi WAP 1.0 maks 9600 bps… • Untuk jaringan 3G = 20-30 Kbps • Bahasa WAP = WML

  5. Ilustrasi Kerja WAP

  6. Arsitektur WAP

  7. WAP Application Server

  8. Perbandingan • OSI: • Application • Presentation • Session • Transport • Network • Data Link • Physical • Wired: • HTTP • Netbios • TCP & UDP • IP • Ethernet • UTP • WAP: • WAE • WSP & WTP • WTLS, UDP, WDP • IP/GPRS • PPP • Bearers

  9. HTML vs WML

  10. WAP protocol

  11. Beberapa istilah… • WAP • Wireless Application Protocol • Protokol transmisi aplikasi nirkabel • WML & WMLscript • Wireless Markup Language • Format standar untuk membuat dokumen/aplikasi berbasis WAP • Bahasa markup yang didasarkan pada XML • Didesain untuk menampilkan content dan antarmuka serta interaksinya pada perangkat nirkabel • HDML • Handheld Device Markup Language • Sebagai dasar bagi terciptanya WML • Dirancang oleh phone.com (yang juga merupakan anggota WAP Forum)

  12. Beberapa Istilah • WDP : WAP Datagram Protocol • layer transport yang digunakan untuk mengirim dan menerima pesan/data melalui segala macam pembawa pesan di jaringan, termasuk SMS, USSD, CSD, CDPD, IS-136 paket data dan GPRS. • WTLS : Wireless Transport Layer Security • sebuah layer keamanan yang menyediakan kemampuan enkripsi sehingga keamanan transaksi yang dibutuhkan oleh aplikasi seperti e-commerce dapat terpenuhi.

  13. Tujuan WTLS • Menyediakan privacy • Data yg dikirim dapat dimengerti oleh pengirim dan penerima • Data integrity • Data yg dikirim antar aplikasi tidak mengalami kerusakan dan perubahan • Auntentikasi antara dua aplikasi yang saling berkomunikasi • Melakukan handshaking • Membuat jalur komunikasi dua arah secara private, sblm melakukan transfer data • DOS protection • Melakukan deteksi dan reject data yg tidak sesuai dengan verifikasi • Optimaliasi penggunaan channel berbandwidth rendah • Kompresi

  14. Parameter Komunikasi • Alamat sumber • Alamat tujuan • Port sumber • Port tujuan • User data

  15. Mekanisme Handshaking • Full Handshake • Pembuatan session baru antara 2 peer menggunakan parameter negosiasi dan adanya pertukaran public key antara client dan server • Optimize Handshake • Tidak seperti full, server melihat bahwa client telah “tersertifikasi”.

  16. Beberapa Istilah .. • WTP : WAP Transaction Protocol • Layer pendukung transaksi saat browsing. Layer ini menambahkan reliability ke datagram service yang disediakan oleh WDP. • WSP : WAP Session Protocol • layer yang menyediakan sesi layer lightweight untuk efisiensi pertukaran data diantara aplikasi • Untuk inisialisasi protokol, konfigurasi, dan error condition, manajemen session, interrupt, asynchronous connection. • HTTP Interface • untuk melayani penerimaan WAP content dari internet menggunakan ponsel.

  17. Keuntungan WTP • Memperbaiki reliability pada layanan datagram • Menyediakan fungsi retransmission dan acknowledgement • Memperbaiki efisiensi pada transaksi connection oriented • WTP didesain untuk berbagai layanan transaksi, misalnya “browsing”

  18. Fungsi WTP • Transaction handling • Re-transmission • Duplicate removal • Acknowledgement • Concatenation dan separation • Memungkinkan mengirim multiple WTP protocol data unit (PDU) • Tipe Message pada WTP: • Data message • Control message

  19. Jenis Transaksi • Kelas 0: unreliable one way request • Pengiriman datagram secara unreliable tanpa ACK atau resend • Kelas 1: reliable one way request • Message dikirim dan penerima menerima ACK sehingga pesan diketahui sampai • Kelas 2: reliable two way request reply transaction • Memungkinkan suatu session WSP terdiri dari beberapa tipe transaksi

  20. WAE • WAE untuk developer: • Merupakan lingkungan pengembangan yang tidak bergantung pada jaringan • Berisi WML • Dirancang untuk fleksibel dan interoperabilitas • Sasaran: • piranti narrowband, seperti ponsel dan PDA • Tidak bergantung pada merk piranti • Digunakan untuk bandwidth yang rendah • Didasarkan pada model pemrograman Web • Cocok dalam infrastruktur Internet • Terbuka untuk evolusi teknologi mendatang

  21. Elemen utama WAE • WAE user agent (browser) • Software sisi client untuk menampilkan konten pd user • Bisa menginterpretasikan WML dan WMLS • Content generator • Berupa software di server untuk menghasilkan format sesuai standar konten • Standard Content • Berupa standar bahasa: WML dan WMLS • Wireless Telephony Application (WTA) • Fungsi menerima telepon

  22. Layer WAE • Layer User Agent • Meliputi browser, phonebook, dan message editor • Services dan Format • Meliputi format2 elemen yg dapat diakses oleh user agent, seperti WML, WMLS, vCard, vCalendar, dll

  23. Tool yang digunakan • PC • Web Server (Apache) • PHP 4x / 5x • MySQL DB • WAP Browser: M3Gate, WinWAP • WAP Editor: WAPTor, Dreamweaver • Image Converter: Pic2Wbmp

  24. WAP enabled Web server • Personal Web Server (PWS) untuk Win 98 • Internet Information Service (IIS) untuk Win 2000, NT, XP, Vista • Install dari CD Windows, pada Add remove windows component • Apache, untuk mudahnya Apache2Triad • http://www.apache.org • Xitami • http://www.xitami.com

  25. Multipurpose Internet Mail Extension (MIME) handling

  26. Apache • Pada UNIX : /etc/httpd/conf/httpd.conf • Pada Win : c:\apache\conf\httpd.conf • Tambahkan • AddType text/vnd.wap.wml .wml • AddType image/vnd.wap.wbmp .wbmp

  27. WAP Editor • Text based • Notepad hingga Dreamweaver • Freeware WAPtor • http://www.wapdrive.net

  28. WAP Mini-Browser

  29. WinWAP

  30. NEXT • WML

More Related