1 / 6

8 jam kerja

8 jam kerja. 8 jam bekerja, 8 jam rekreasi, 8 jam istirahat Di formulasikan oleh Robert Owen (1771-1858). UU Pabrik di Inggris. UU Pabrik 1802. UU Pabrik 1844. Anak-anak yang berumur 9-13 tahun dapat bekerja selama 9 jam perhari dengan istirahat makan siang.

hertz
Download Presentation

8 jam kerja

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. 8 jam kerja 8 jam bekerja, 8 jam rekreasi, 8 jam istirahat Di formulasikan oleh Robert Owen (1771-1858)

  2. UU Pabrik di Inggris UU Pabrik 1802 UU Pabrik 1844 Anak-anak yang berumur 9-13 tahun dapat bekerja selama 9 jam perhari dengan istirahat makan siang. Perempuan dan anak muda tidak boleh bekerja melebihi 12 jam, termasuk didalamya 1,5 jam untuk makan dan 9 jam di hari Minggu Pemilik pabrik harus membersihkan pabrik dengan lemon setiap 14 bulan. Umur harus ditentukan oleh Ahli Bedah Kecelakaan yang menimbulkan kematian harus dillaporkan oleh Ahli Bedah dan di investigasi Pencatatan harus tetap disimpan sesuai dengan tambahan dalam UU ini. Mesin-mesin harus diperhatikan (dipagari) • Anak-anak yang berumur antara 9 hingga 13 tahun dapat bekerja maksimum selama 8 jam. • Jam kerja bagi anak-anak harus dimulai pada pukul 6 pagi dan berakhir sebelum jam 9 malam, dan tidak boleh lebih dari 12 jam sehari. • Remaja yang berumur 14 hingga 18 tahun dapat bekerja maksimum 12 jam sehari. • Anak-anak laki dan perempuan harus ditempatkan di tempatpenginapan yang berbeda.

  3. UU Pabrik 1847 di Inggris • Perempuan dan anak-anak yang berumur 13-18 hanya dapat bekerja selama 58 jam per minggu yang ini sama dengan 10 jam kerja per hari. • 10 jam kerja sehari bagi perempuan dan anak-anak • Hasil dari “Gerakan 10 jam (kerja)”

  4. Jam Kerja Hyundai Motors( Desember 2011) Kondisi saat ini Tuntutan serikat buruh Tidak ada kerja malam Shift A: 06:40 – 15:20 Shift B: 15:20v – 24:00 Perubahan shift A dan Shift B setiap minggu • Kerja malam setiap 2 minggu • Shift pagi: 08:00 – 18:50 (termasuk 110 menit Lembur) • Shift malam: 21:00– 08:00 (Termasuk 2 jam lembur) • Shift pagi dan malam berubah setiap minggunya

  5. Jam kerja di Yoosung Enterprise(Juni 2012) Kondisi perusahaan Tuntutan serikat buruh Perubahan shift pagi dan malam dilakukan per minggu Perusahaan berjanji akan menjalankan sbb; Shift A: 08:00 – 16:00 Shift B: 16:00 – 24:00 • 761 orang buruh • Pemasok bagi Hyundai, Kia, GM • Korean Metal Workers Union (KMWU) • Memproduksi bagian dari mobil, khususnya cincin piston untuk mesin • Shift pagi: 08:30 – 19:30 • Shift malam: 22:00 – 08:00

More Related