1 / 21

SISTEM KEAMANAN KOMPUTER PADA LEMBAGA PENDIDIKAN “ UNIVERSITAS RESPATI YOGYAKARTA”

SISTEM KEAMANAN KOMPUTER PADA LEMBAGA PENDIDIKAN “ UNIVERSITAS RESPATI YOGYAKARTA”. Kelompok 3 Putu Agus Anggha 10220070 Matius Oktovianus 08220052 Milson 09220059 Adrianus Soa 09220079 Roni khulaifi ilhami 09220043. LAB KOMPUTER UNRIYO.

Download Presentation

SISTEM KEAMANAN KOMPUTER PADA LEMBAGA PENDIDIKAN “ UNIVERSITAS RESPATI YOGYAKARTA”

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SISTEM KEAMANAN KOMPUTER PADA LEMBAGA PENDIDIKAN“ UNIVERSITAS RESPATI YOGYAKARTA” Kelompok 3 PutuAgusAnggha 10220070 MatiusOktovianus 08220052 Milson 09220059 AdrianusSoa 09220079 Ronikhulaifiilhami 09220043

  2. LAB KOMPUTER UNRIYO • Digunakan oleh semua Fakultas yang ada, jika dibandingkan Antara jumlah komputer dengan jumlah pemakai (user),bisa dikatakan belumlah cukup memadai. • komputer komputer yang ada, hidup dari jam 8 pagi sampai jam 9 malam atau rata rata 13 jam per hari.

  3. IDENTIFIKASI MASALAH Pemakaian atau penggunaan komputer di Laboratorium UNRIYO terlalu padat Pemakaian. ini artinya cara pemakaian yang berbeda beda tiap User "Beda orang beda gaya".

  4. Contoh Pemakaian “Beda Orang Beda Gaya” • user 1 menekan keyboard terlalu keras " pakai keyboard gaya dua jari " • User 2 menekan keyboard asal asalan " gaya Rocker " • user 3 menggunakan tombol reset / tombol restart setiap komputer lambat atau hang

  5. MASALAH YANG DI TIMBULKAN • HARDWARE • SOFTWARE

  6. 1 . MASALAH HARDWARE • peralatan / hardware cepat rusak (seperti keyboard,mouse • komputer Hidup rata rata 13 jam / hari mempercepat kerusakan Hardisk karena hardisk memiliki masa pakai ( berapa juta kali putaran,akan Mati / rusak ) • prosesor tidak bisa bekerja maximal dengan suhu terlalu tinggi (panas)

  7. 2. MASALAH SOFTWAREVIRUSPemakaian secara bergantian tidak baik untuk “Kesehatan” Komputer. Penyebaran Virus Menular Masalah Utama yang sering dikeluhkan dan ditakuti oleh para mahasiswa adalah penularan Virus komputer. Media penyebaran Virus Komputer yang paling banyak di lab UNRIYO adalah melalui “Flashdisk”

  8. AutoRestore DeepFreeze Mudah Dibobol

  9. Contoh Permasalahan Membobol Pasword DeepFreeze

  10. SOLUSI PERMASALAHAN ANTIVIRUS • Gunakan Program Antivirus yang mempunyai Lisensi pemakaian legal (berbayar) contoh : Kasperkey Kenapa harus legal ? • Ada jaminan / garansi • Tidak menggunakan Crack,yang ada kemungkinan Berupa Virus • Istilah Umum “ ada Uang Ada Barang”

  11. SOLUSI PERMASALAHAN • AUTORESTORE Pemakaian “ DEEP FREEZE ” sangat membantu untuk merestore / mengembalikan keadaan komputer seperti semula (seperti saat diinstal “ DEEP FREEZE ” pertama kali). namun ada baiknya kita menggunakan keamanan tambahan yaitu menggunakan USER ACCOUNT “ ADMINISTRATOR dengan menggunakan PASSWORD

  12. Run Winamp DEEPFREEZE Proses Restore Instal Winamp RESTART atau TURN OFF

  13. Tanpa Restore Run Winamp SAVE RESTART atau TURN OFF

  14. USER ACCOUNT Tujuan : User Account Windows membantu kita dalam mengatur privacy, dan keamanan data Jadi : tiap User account memiliki hak Akses yang berbeda

  15. Membatasi hak akses

  16. Keuntungan: 1. Jika ada User login selain Administrator dia tidak dapat mengutak-atik file system windows Administrator, dan tidak dapat menginstal program. 2. File dokumen anda di lokasi my document (administrator) tidak dapat dilihat oleh User Lain. 3. Beberapa efek negatif dari virus dapat diminimalisir, karena sebagian celah keamanan dan service windows yang berhubungan dengan system windows dinonaktifkan. (virus lebih mudah menyerang jika kita login sebagai admin daripada login sebagai user)

  17. SOLUSI PERMASALAHAN HARDWARE • Menggunakan Kipas pendingin CPU Tambahan • Penambahan AC Lab UNRIYO

  18. Kesimpulan Hukum  alam keamanan komputer • Tidak ada sistem yang 100% aman • Keamanan berbanding terbalik dengan kenyamanan • Diperlukan kesadaran masing masing Individu Mahasiswa UNRIYO untuk bersama – sama menjaga keamanan komputer dengan tidak menyalahgunakan fasilitas yang ada.

  19. TerimaKasih

More Related