1 / 84

SOSIALISASI PENYEMPURNAAN MODUL KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK

SOSIALISASI PENYEMPURNAAN MODUL KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK. DIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT II Oleh : TIM PERUMUS LAN-RI Tanggal 26 April 2010. TUJUAN PEMBELAJARAN KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK

konala
Download Presentation

SOSIALISASI PENYEMPURNAAN MODUL KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SOSIALISASI PENYEMPURNAAN MODUL KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK DIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT II Oleh : TIM PERUMUS LAN-RI Tanggal 26 April 2010

  2. TUJUAN PEMBELAJARAN KAJIAN MANAJEMEN STRATEJIK KajianManajemenStratejikdiarahkanpadapembahasankonsepmanajemenstratejikdalammenanganimasalah-masalah yang bersifatlintassektor, wilayah, danlembaga; denganmemperhatikandinamikaperkembanganlingkungan internal daneksternal. Materiinidiberikan agar pesertamemperolehkemampuan yang cukupdibidangmanajemenstratejiksehinggamampumengelolaperumusanperencanaanstratejik, perencanaankinerja, pelaksanaan, pemantauan, pengawasan, pengukuran, evaluasi,pelaporan,pertanggungjawaban, mengimplementasi-kansystems thinking, perencanaan scenario danbalanced scorecarddalammanajemenstratejikdiinstansinya.

  3. MATERI PEMBELAJARAN SesuaiPeraturanKepalaLembagaAdministrasi Negara Nomor 6 Tahun 2005 tentangPedomanPenyelenggaraanPendidikandanPelatihanKepemimpinan Tingkat II, strukturkurikulummateriKajianManajemenStratejikterdiridarienampokokbahasan, yaitu : • Pendahuluan; • KonsepdanImplementasiManajemenStratejik; • Systems Thinking, PerencanaanSkenariodanBalanced ScorecarddalamManajemenStratejik; • Penutup.

  4. VISI &MISI ORGANISASI PENYUSUNAN RENSTRA SECARA ILMIAH (TEKNOKRATIK) ALT. STRATEJI (MATRIKS TOWS) MENETAPKAN CSF (FKK) ENVIRONMENTAL SCANNING FORMULASI STRATEJI MENYUSUN SCENARIO (SCENARIO PLANNING) MEMBUAT CLD (SYSTEMS THINKING) TUJUAN SASARAN INISIATIF (PROGRAM & KEGIATAN) MENGGU-NAKAN BSC

  5. VISI &MISI & RPJM 2010-2014 PRESIDEN APLIKASI PENYUSUNAN RENSTRA SECARA TEKNOKRATIK, SESUAI PETUNJUK BAPPENAS VISI & MISI K/L ALT. STRATEJI (MATRIKS TOWS) MENETAPKAN CSF (FKK) ENVIRON-MENTAL SCANNING (SWOT) FORMULASI STRATEJI MENYUSUN SCENARIO (SCENARIO PLANNING) MEMBUAT CLD (SYSTEMS THINKING) TUJUAN MENGGU-NAKAN BSC SASARAN PROGRAM & KEGIATAN

  6. VISI &MISI & RPJM 2010-2014 PRESIDEN APLIKASI PIRANTI BALANCED SCORECARD UNTUK MENYUSUN PAKET-PAKET PEKERJAAN BERDASAR KEGIATAN YANG SUDAH DITETAPKAN DALAM RENSTRA K/L. VISI & MISI K/L PROSES PENYU-SUNAN RENSTRA PROGRAM & KEGIATAN MENGGU-NAKAN BSC PAKET-PAKET PEKERJAAN

  7. Deskripsi Singkat : Dalam mata diklat ini dibahas konsep dan implementasi manajemen stratejik dalam perspektif mewujudkan good governance. PokokBahasan: • Konsep dan Teori Manajemen Stratejik; • ManajemenStratejikpadasektorpublik; • Aplikasi Manajemen Stratejik di Indonesia; • Perumusan visi, misi dan nilai-nilai; • Analisis / PencermatanLingkunganStratejik; • Analisis Stratejik dan Faktor-Faktor Kunci Keberhasilan; • RencanaStratejik; • PerencanaanKinerja; • Sistem Pelaksanaan, Pemantauan dan Pengawasan; • PengukurandanEvaluasiKinerja; • PelaporandanPertanggungjawaban. HasilBelajar : Pesertamampumemahamiteori, menjelaskan, danmengimplementasikanmanajemenStratejik.

  8. Deskripsi Singkat : Dalam mata diklat ini dibahas konsep dan implementasi manajemen stratejik dalam perspektif mewujudkan good governance. PokokBahasan: • Konsep dan Teori Manajemen Stratejik; • ManajemenStratejikpadasektorpublik; • Aplikasi Manajemen Stratejik di Indonesia; • Perumusan visi, misi dan nilai-nilai; • Analisis / PencermatanLingkunganStratejik; • Analisis Stratejik dan Faktor-Faktor Kunci Keberhasilan; • RencanaStratejik; • PerencanaanKinerja; • Sistem Pelaksanaan, Pemantauan dan Pengawasan; • PengukurandanEvaluasiKinerja; • PelaporandanPertanggungjawaban. • (dalampembelajaraninidiberikanpemahamandanpenerapan tools untukRenstra yang TerknokratikdanPenyusunanPaketPekerjaan HasilBelajar : Pesertamampumemahamiteori, menjelaskan, danmengimplementasikanmanajemenStratejik, danmampumenindaklanjuti RPJMN 2010-2014, baikuntukRenstra K/LmaupunRenstra SKPD

  9. Selain agar pesertamampumengekplorasikonsepdanaplikasimanajemenstratejikdalamperspektifmewujudkangood governance, pemahamanterhadapmateritersebutjugadiharapkanmampumendukungpencapaiantujuanDiklatKepemimpinan Tingkat II secarakeseluruhan

  10. IndikatorHasilBelajar • Mampu memahami dan menjelaskan pengertian manajemen stratejik; • Mampumemahamidanmenjelaskanprinsip-prinsipdalampenyusunanmanajemenstratejikdi Indonesia; • Mampu mengimplementasikan manajemen stratejik di organisasi masing-masing.

  11. UNSUR POKOK MANSTRA • FORMULASI STRATEJI; • IMPLEMENTASI STRATEJI; • EVALUASI STRATEJI.

  12. KEGIATAN DALAM MANSTRA • KEGIATAN FORMULASI STRATEJI MELIPUTI: • Perumusan Visi, Misi, dan Nilai-nilai; • Pencermatan Lingkungan Internal (PLI), Pencermatan Lingkungan Eksternal (PLE), Kesimpulan Analisis Faktor Internal dan Eksternal (KAFI & KAFE); • Analisis Pilihan Strateji dan Kunci Keberhasilan; • Penetapantujuan, sasaran dan strateji (kebijakan, programdan kegiatan);

  13. KEGIATAN IMPLEMENTASI STRATEJI TERDIRI DARI: • RencanaProgram dan Kegiatan; • Penganggaran (Alokasi Biaya); • Sistem pelaksanaan, pemantauan, dan pengawasan. • KEGIATAN EVALUASI STRATEJI TERDIRI DARI : • Pengukurandan EvaluasiKinerja; • Pelaporandan Pertanggungjawaban.

  14. SKPD

  15. PENCERMATAN LINGKUNGAN DENGAN METODE ANALISIS SWOT

  16. SKEMA MELAKUKAN PENCERMATAN LINGKUNGAN INTERNAL DAN EKSTERNAL SERTA MEMILIH YANG PRIORITAS PENETAPAN PRIORITAS LINGKUNGAN INTERNAL K A F I PENCERMATAN LINGKUNGAN INTERNAL DST VISI MISI NILAI- NILAI PENETAPAN PRIORITAS LINGKUNGAN EKSTERNAL K A F E PENCERMATAN LINGKUNGAN EKSTERNAL

  17. MEMBUAT ALTERNATIF (ASUMSI) STRATEJI DENGAN MATRIKS TOWS

  18. MENYUSUN PRIORITAS ALTERNATIF (ASUMSI) STRATEJI UNTUK MENEMUKAN FAKTOR KUNCI KEBERHASILAN / CRITICAL SUCCESS FACTORS

  19. FAKTOR-FAKTOR YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM MENYUSUN TUJUAN YANG DITURUNKAN DARI MISI YANG ADA

  20. CONTOH-CONTOH RENSTRA, RKT, PKK DAN PPS BERDASARKAN PETUNJUK LAN SEBELUM RPJMN 2010-2014 UNTUK LEBIH MEMAHAMI DALAM PENYUSUNAN RENSTRA 2010-2014 MENURUT BAPPENAS DAN PEMAHAMAN PERENCANAAN RENSTRA DENGAN BSC

  21. Contoh dahulu: R e n c a n a S t r a t e g i (Pedoman LAN) Tahun ………. s.d ........... Instansi : ........... Visi : ........... Misi : ...........

  22. . Contoh : RencanaKinerjaTahunan (Pedoman LAN) Tahun ….. Instansi : ………..

  23. Contoh lama Formulir PKK yang pernah dilakukan. Pengukuran Kinerja Kegiatan Tahun ….. Instansi : ………..

  24. Contoh lama Formulir PPS dari LAN PengukuranPencapaianSasaran Tahun … Instansi : …………

  25. PIRANTI-PIRANTI (TOOLS) YANG DIGUNAKAN DALAM MANAJEMEN STRATEJIK. SYSTEMS THINKING, PERENCANAAN SKENARIO, DAN BALANCED SCORECARD

  26. SYSTEMS THINKING MENGGUNAKAN FAKTOR LINGKUNGAN UNTUK DIRUBAH MENJADI VARIABEL, MEMBUAT CLD, MENGGUNAKAN CLD UNTUK MENCARI LEVERAGE, VARIABEL UTAMA (DRIFING FORCES) DAN CSF

  27. Contohcaramerubahfaktorlingkunganmenjadi variable:

  28. Aspek terpenting dalam Manajemen Stratejik : 1) Formulasi Strateji(Strategy Formulation); 2) Implementasi Strateji(Strategy Implementation); 3)Evaluasi Strateji(Strategy Evaluation); 4) Pengintegrasian fungsi-fungsi manajemen dan penataan sumber daya yang dibutuhkan.

  29. SCENARIO PLANNING METODE SEDERHANA ATAU YANG RINCI

  30. Berbagai variasi pentahapan perencanaan skenario. Tahapan yang sederhana: Metode‘what-if planning’. Tahapan yang lebihrinci: European Commission (Skenario Eropa 2010, Juli 1999. proses pembuatannya 2 tahun dan menghasilkan 5 (lima) skenario).(European Commission, Forward Studies Unit, 1999), yakni: • Presentasi kertas kerja awal tim penyusun skenario; • Seleksi variabel; • Membangun skenario-mini; • Seleksi variabel-variabel patokan; • Seleksi skenario-skenario; • Penulisan masing-masing skenario.

  31. PenyusunanIMD 2010, Komnas HAM Indonesia dengan bantuan berbagai LSM/Yayasan/Kedutaan Besar, proses tahapan perencanaan skenario (sembilan tahap), yakni: • Menentukan pihak yang dilibatkan; • Menetapkan FC (focal concern); • Mengidentifikasi DF (driving forces); • Menganalisis hubungan antar DF; • Memilih ‘critical DFs’ • Menyusun matrik kemungkinan; • Menjabarkan ciri tiap kemungkinan; • Menyusun narasi skenario; dan • Mengkomunikasikan skenario.

  32. BALANCED SCORECARD DENGAN CONTOH-CONTOH DI DALAM DAN LUAR NEGERI

  33. (Ref.: http://www.balancedscorecard.org/) Adapun alih bahasa bagan tersebut secara bebas dalam bahasa Indonesia adalah sebagai berikut:

  34. Keterangan: Tujuanmerupakanterjemahandari objective, yang seringditerjemahkandengansasaran. Sasaranmerupakanterjemahandari target.

More Related