1 / 16

Maiza Fikri, ST.,M.M Bina Darma Palembang 2013

Memahami. PERTEMUAN 1. Komunikasi Bisnis. Maiza Fikri, ST.,M.M Bina Darma Palembang 2013. Pendahuluan. ♣ Komunikasi merupakan suatu hal yang sangat penting bagi kehidupan manusia.

lynnea
Download Presentation

Maiza Fikri, ST.,M.M Bina Darma Palembang 2013

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Memahami PERTEMUAN 1 Komunikasi Bisnis Maiza Fikri, ST.,M.M Bina Darma Palembang 2013 maizafikri@rocketmail.com

  2. Pendahuluan

  3. ♣ Komunikasi merupakan suatu hal yang sangat penting bagi kehidupan manusia. Untuk mengembangkan bakat dan kepribadiannya manusia harus berhubungan dengan orang lain. Untuk berhubungan ia harus dapat berkomunikasi.

  4. Murphy • Murphy Komunikasi adalah seluruh proses yang diperlukan untuk mencapai pikiran-pikiran yang dimaksud orang lain. Komunikasi adalah seluruh proses yang diperlukan untuk mencapai pikiran-pikiran yang dimaksud orang lain. Definisi Komunikasi Definisi Komunikasi • Harwood • Harwood Komunikasi didefinisikan sebagai proses untuk membangkitkan perhatian orang lain yang bertujuan untuk menjalin kembali ingatan- ingatan. Komunikasi didefinisikan sebagai proses untuk membangkitkan perhatian orang lain yang bertujuan untuk menjalin kembali ingatan- ingatan. • Hovland • Hovland Komunikasi merupakan proses dimana seseorang (komunikator) mengirimkan stimuli (biasanya dengan simbul-simbul verbal ) untuk mengubah perilaku orang lain (komunikan). Komunikasi merupakan proses dimana seseorang (komunikator) mengirimkan stimuli (biasanya dengan simbul-simbul verbal ) untuk mengubah perilaku orang lain (komunikan).

  5. Komunikasi adalah proses kegiatan pengoperan/penyampaian warta/berita /informasi yg mengandung arti dari satu pihak (seseorang/tempat) kepada pihak (seseorang/tempat) lain, dalam usaha mendapatkan saling pengertian.

  6. Komunikasi Bisnis (Business Communications) adalah • komunikasi yang digunakan dalam dunia bisnis yang mencakup berbagai macam • bentuk komunikasi, baik verba maupun nonverbal untuk mencapai tujuan tertentu.

  7. Terdapat 3 Aspek yang perlu diperhatikan Dalam KOMUNIKASI • Bahwa komunikasi harus dipandang sebagai proses, Yaitu • Menyangkut aspek manusia dan bukan manusia, - Aspek informasi. Informasi atau keterangan ialah segala sesuatu yang mempunyai kegunaan.

  8. C. Proses Komunikasi • Menurut Bovee dan Thill • Pengirim mempunyai suatu ide • atau gagasan. proses komunikasi dpt dibagi menjadi lima tahap 2. Ide diubah menjadi suatu pesan. 3. pemindahan pesan 4. Penerima menerima pesan 5. Penerima memberi tanggapan dan mengirim umpan balik kpd pengirim.

  9. Pengirim mempunyai gagasan Penerima mengirim ide pesan Penerima menaksirkan pesan Pengirim mengubah ide Menjadi pesan Penerima menerima pesan Pengirim mengirim pesan MEMAHAMI KOMUNIKASI BISNIS Tahap 1 Tahap 4 SALURAN Dan MEDIA Tahap 2 Tahap 5 Tahap 3 Tahap 6 Gambar 1.4. Proses Komunikasi MAIZA FIKRI, ST., M.M

  10. Umpan balik Ya, saya mengerti O… dia mengerti KOMUNIKAN PESAN Encoding PROSES KOMUNIKASI Decoding SALURAN KOMUNIKATOR Gangguan 10

  11. Komponen Komunikasi • Komponen atau unsur adalah bagian dari keseluruhan dalam sesuatu hal. 1. Pengirim pesan 2. Proses Encoding Komponen- Komponen Komunikasi meliputi 3. Pesan 4. Saluran komunikasi 5. Proses Decoding 6. Penerima Pesan 7. Umpan Balik

  12. Menulis 9% Membaca 16% Menerima Pesan Mengirim Pesan Mendengar 45% Berbicara 30% MEMAHAMI Komunikasi Bisnis • Bentuk Dasar Komunikasi Komunikasi Verbal • Teaching skills • Berbicara dan Menulis • Communication Skills • Mendengar dan Membaca Gambar 1.2. Aneka bentuk komunikasi verbal dalam bisnis Blog : Meiza86

  13. Memahami Komunikasi Bisnis Komunikasi Nonverbal • Orang dapat mengambil suatu kesimpulan tentang berbagai macam perasaan orang, baik rasa senang, benci, cinta, rindu maupun berbagai macam perasaan lainnya. Menggertakkan gigi untuk menunjukkan kemarahan Mengerutkan dahi untuk menunjukkan sedang berpikir keras Simbol dilarang merokok dipasang di ruang tamu Asbak ditaruh diatas meja, dsb.

  14. Pentingnya Komunikasi Nonverbal • Penting terutama dalam menyampaikan perasaan dan emosi, mendeteksi kecurangan atau kejujuran, serta sifatnya yang efisien. 1 2 • Dengan memperhatikan isyarat nonverbal, seseorang dapat mendeteksi kecurangan atau menegaskan kejujuran si pengirim pesan.

  15. Memahami Komunikasi Bisnis • Tujuan Komunikasi Nonverbal 1. Memberikan Informasi 2. Mengatur alur suatu percakapan Menurut Thil dan Bovee dalam Exellence in Business Communications 3. Mengekpresikan emosi 4. Memberi sifat, melengkapi, menentang, atau mengembangkan pesan-pesan verbal. 5. Mengendalikan atau mempengaruhi orang lain 6. Mempermudah tugas-tugas khusus, misalnya memberi contoh cara mengayunkan tongkat golf yang baik dan benar.

  16. Memahami Komunikasi Bisnis • Proses Komunikasi 1. Pengirim mempunyai suatu ide atau gagasan 2. Pengirim mengubah ide menjadi suatu pesan Menurut Thil dan Bovee dalam Business Communications Today, 6e: 3. Pengirim menyampaikan pesan 4. Penerima menerima pesan 5. Penerima menaksirkan pesan 6. Penerima memberi tanggapan dan mengirim umpan balik kepada pengirim

More Related