1 / 8

MENGADOPSI POLA OPEN CONTENT

MENGADOPSI POLA OPEN CONTENT. Budi Rahardjo br@paume.itb.ac.id. PENDAHULUAN. Gerakan “open source” di dunia software Source code dibuka dan dapat dibaca oleh siapa saja Contoh: Linux, Apache, GNU software, FSF Free software, free as in freedom Konsep “Cathedral vs Bazaar”

Download Presentation

MENGADOPSI POLA OPEN CONTENT

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MENGADOPSI POLA OPEN CONTENT Budi Rahardjobr@paume.itb.ac.id

  2. PENDAHULUAN • Gerakan “open source” di dunia software • Source code dibuka dan dapat dibaca oleh siapa saja • Contoh: Linux, Apache, GNU software, FSF • Free software, free as in freedom • Konsep “Cathedral vs Bazaar” • http://www.opensource.org

  3. OPEN CONTENT • Mengikuti jejak open source • Mendistribusikan content yang berkualitas dan gratis • Project Guttenberg • Definisi content: semua yang tidak dapat dieksekusi (non-executable) • http://www.opencontent.org

  4. OPEN CONTENT DAN PENDIDIKAN • Mempermudah pendistribusian content secara on-line karena kejelasan masalah hukum • Cocok untuk institusi pendidikan • Web Site • Digital Library • CD-ROM • Bagaimana jika karya ilmiah ilmuwan dahulu diproteksi dengan kuat? • Hak ekslusif terlalu berlebihan dan dimonopoli oleh kelompok tertentu

  5. KEUNTUNGAN OPEN CONTENT • Sisi Pengguna • Murah atau gratis untuk mendapatkan content • Dapat mengevaluasi content sebelum beli • Secara teknis mempermudah distribusi melalui Internet karena yang penting adalah isi yang dapat dikonversi menjadi “bit”, bukan “atom” dari buku • Distribusi melalui CD-ROM, VCD

  6. KEUNTUNGAN OPEN CONTENT • Masih sisi pengguna • Mempermudah secara hukum untuk mendistribusikan content • Bagi Indonesia Internet dan Open Content membantu untuk mengatasi lemahnya fasilitas perpustakaan

  7. KEUNTUNGAN OPEN CONTENT • Sisi pembuat content • Melibatkan pengguna (pembaca) dengan umpan balik • Meningkatkan mutu content dan tidak perlu membayar orang untuk memperbaiki • Semakin banyak yang menggunakan content, semakin meningkat “nilai” dari content tersebut dan semakin terkenal pembuat content • Adanya mutu tidak perlu takut karya dibajak karena orang (sang pembuat content) yang lebih penting. • Contoh: Stephen King, Artis/Band

  8. PENUTUP • Open Content masih bayi dan membutuhkan waktu untuk berkembang • Kontribusi anda ditunggu …

More Related