1 / 29

Praktikum 1

Praktikum 1. Pengenalan Sistem Berorientasi Objek Ilmu Komputer Institut Pertanian Bogor. Staf Praktikum. Pengajar : Asisten : R Bagus Dimas P fidie.putra@gmail.com Karimul Makhtidi tedy.kwg @ gmail.com. Kontrak Praktikum PSBO.

nadine
Download Presentation

Praktikum 1

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Praktikum 1 Pengenalan Sistem Berorientasi Objek Ilmu Komputer InstitutPertanian Bogor

  2. StafPraktikum Pengajar : Asisten : R Bagus Dimas P fidie.putra@gmail.com Karimul Makhtidi tedy.kwg@gmail.com

  3. KontrakPraktikum PSBO • Dilarang surfing internet selamapraktikumtanpaijinasistenpraktikum. • Toleransiketerlambatanadalah15 menitsetelahpraktikumdimulai. • Berpenampilan dan berbusana sopan serta rapi. • Tidak mengoperasikan handphone, notebook, atau sejenisnya, kecuali dengan izin dosen. • Tugaspemrogramanakandiberikankepadamahasiswapadatiappertemuan. • Pengumpulantugas yang terlambatakandikenaisanksiberupapengurangannilai. • Pesertapraktikumtidakdiperkenankanpindahke shift yang lain sepanjang semester tanpaijin.

  4. Tugas • Deadline tugas : dua (2) harisebelumharipraktikum • HariKamis • Pengumpulantugas • Lab 1 : fidie.putra@gmail.com • Lab 2 : tedy.kwg@gmail.com • Subject • PraktikumPSBO_[nomertugas]_[NRP] • Nomertugasadalahnomerpertemuanpraktikum • Contoh : PraktikumPSBO_01_G64061111 • Jika subject tidaksesuai, makatugastidakakandiperiksa

  5. Referensi Deitel and Deitel. Java: How To Program. Prentice Hall, New Jersey. Java Educational Network in Indonesia (JENI) dll yang terkait

  6. SistemBerorientasiObjek Suatusistem yang dibangundengankerangkaberpikirbahwamasalahdiuraimenjadiobjek-objekuntukmenyederhanakanpenyelesaiannya Sistemberorientasiobjekdiimplementasikandenganpemrogramanberbasisobjek : misal java, c++

  7. Pada semester sebelumnya (Alpro, Strukdat) andamenggunakansistemterstrukturuntukmenyelesaikanmasalah Perbedaansistemterstrukturdansistemberorientasiobjek ?

  8. Perbedaan Contoh : Membuat Program GeometriBalok - Menghitungluaspermukaan - Menghitung volume

  9. SistemTerstruktur Menghitungluasdan volume balok 1. Input nilaipanjang, lebar, tinggi 2. Menghitungdenganrumus : - Rumusluasbalok - Rumus volume balok 3. Menampilkanhasil

  10. SistemBerorientasiObjek Apaobjek yang terlibat ? Objek : Balok Atribut : panjang, lebar, tinggi, volume, luas Method : hitung_luas() hitung_volume() tampilkan_nilai_luas() tampilkan_nilai_volume()

  11. SistemBerorientasiObjek SistemBerorientasiObjekmemudahkanpenyelesaianmasalahterutamauntuksistem yang kompleks Misal : SistemInformasiAkademik (SIA) SIA dengan structured programming ?? SIA dengan object oriented programming. Apasajaobjek yang terlibat?

  12. Mahasiswa Dosen • Atribut : • NamaMhs • AlamatMhs • NRP • Atribut : • NamaDosen • AlamatDosen • NIP • Method : • LihatNilai() • EditKRS() • EditProfilMhs() • Method : • EditNilai() • EditProfilDosen()

  13. Dev C++

  14. Hello.cpp

  15. Penjelasan Program #include <iostream> Memberitahu preprocessor untukmeng-include iostream standard file. Iostreaminiberisideklarasi standard input-output library di C++ using namespace std; Jikatidakdiikutkanmakakitaharusmenulisstd::cout, std::cin int main () Definisidarifungsi main. Program C++ memulaieksekusi program dariisifungsiini. cout << "Hello World!"; coutadalah standard output stream di C++. coutdideklarasikanolehiostreampada namespace std return 0; Statemeninimenunjukkanakhirdari program

  16. Basic output Menampilkankalimat Menampilkanisivariabel age danzipcode Menambahkan newline

  17. Basic Input

  18. Tipe data danVariabel

  19. String

  20. Conditional IF-ELSE

  21. Looping

  22. Latihan Buat program yang outputnya ********** ********* ******** ******* ****** ***** **** *** ** * Input x = jumlahsisi horizontal, y=jumlahsisivertikal

  23. Latihan Buat program yang outputnyasepertiini

  24. Tugas (Lab 1) Seorangpengrajinkayuhendakmembuatkotakkayuberbahantriplek. Karenaketerbatasan modal, diahanyamemilikitriplekberukuran 1600 cm2untuksetiapkotakkayu. Kotakkayu yang akandibuatberbentukbalok yang semuasisinyatertutup. Karenabahantriplek yang terbatas, makadiaharusmenyesuaikanukuranpanjang, lebar, dantinggikotakkayu agar bahannyacukup. Kotakkayu yang larisdijualadalah yang bervolume>3000 cm3, tetapiada pula pelanggan yang menyukaikotakkayudengan volume kurangdariitu. Untukmendapatkanukuran yang cocok, diahendakmembuatsimulasipadasebuah program C++. Buatlahimplementasi program yang menerimainputanpanjang, lebar, dantinggidarikotakkayu. Jikaluaspermukaankotaklebihbesardariluasbahantriplek, maka program akanmenampilkanpesanbahwaluasterlalubesardanmeminta user menginputulangsampaimendapatkanluas yang sesuai. Kemudiantambahkanpada program, jika volume kotak >3000 tampilkanpesan "Kotakukuraniniakanlaris" sebaliknyaakantampilpesan "Kotakukuraninikuranglaris". Tampilkanjuga volume danluasuntukukuran yang sudahsesuai. Buatsehinggaoutputnyasepertiini

  25. Tugas(Lab 2) Seorangpengrajinkayuhendakmembuattempatpensilberbahantriplek. Karenaketerbatasan modal, diahanyamemilikitriplekberukuran 1600 cm2untuksetiaptempatpensil. Tempatpensil yang akandibuatberbentuksilinder yang bagianatasnyaterbuka. Karenabahantriplek yang terbatas, makadiaharusmenyesuaikanukuranjari-jaridantinggikotakkayu agar bahannyacukup. Tempatpensil yang larisdijualadalah yang bervolume>3000 cm3, tetapiada pula pelanggan yang menyukaitempatpensildengan volume kurangdariitu. Untukmendapatkanukuran yang cocok, diahendakmembuatsimulasipadasebuah program C++ Buatlahimplementasi program yang menerimainputanjari-jaridantinggidaritempatpensil. Jikaluasbahantempatpensillebihbesardariluasbahantriplek yang tersedia, maka program akanmenampilkanpesanbahwaluasterlalubesardanmeminta user menginputulangsampaimendapatkanluas yang sesuai.Tinggitempatpensiljugaharuslebihbesardaridiameternya. Kemudiantambahkanpada program, jika volume tempatpensil >3000 tampilkanpesan “Tempatpensilukuraniniakanlaris" sebaliknyaakantampilpesan “Tempatpensilukuraninikuranglaris". Tampilkanjuga volume danluasuntukukuran yang sudahsesuai. Buatsehinggaoutputnyasepertiini

More Related