1 / 8

PS1 Kontrak & Deskripsi Mata Kulia MK Teknologi Informasi Pemerinatahan

Teknologi/Sistem Informasi Pemerintahan salah satu mata kuliah yang mengaktualisaikan bagaimana kerja-kerja pemerintahan dikelola dengan kerja-kerja teknologi yang tentu sejalan dengan perkembangan terkini.Sekarang orang bicara big data, digitalisasi, disuatu sisi orang juga bicara tentang keterbukaan informasi, nah tentu ini ada keseimbangan antara perkembangan teknologi yang begitu cepat dan disuatu sisi sistem pemerintahan kita yang masih dikelola u201csecara konvensionalu201d.Konteknsya apa, bahwa terkadang ketika kita ingin akses informasi dari pemerintah terkadang masih teks, soft file, jadi kal

sumardi2
Download Presentation

PS1 Kontrak & Deskripsi Mata Kulia MK Teknologi Informasi Pemerinatahan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. P1- Kontrak & Deskripsi Mata Kuliah

  2. Deskripsi MK • Teknologi/Sistem Informasi Pemerintahan salah satu mata kuliah yang mengaktualisaikan bagaimana kerja-kerja pemerintahan dikelola dengan kerja-kerja teknologi yang tentu sejalan dengan perkembangan terkini • Sekarang orang bicara big data, digitalisasi, disuatu sisi orang juga bicara tentang keterbukaan informasi, nah tentu ini ada keseimbangan antara perkembangan teknologi yang begitu cepat dan disuatu sisi sistem pemerintahan kita yang masih dikelola “secara konvensional” • Konteknsya apa, bahwa terkadang ketika kita ingin akses informasi dari pemerintah terkadang masih teks, soft file, jadi kalau kita akses/cari di internet berkasanya tidak ketemu, misalnya kita cari surat keputusan masih berifat privasi di internal pemerintah Teknologi/SistemInformasiPemerintahan

  3. Deskripsi MK • Padahal pemerintah harus bertransformasi membuka diri dengan menyediakan portal informasi yang bisa di akses oleh masyarakat, dimanapun dan kapanpun berada, karena keterbukaan infromasi ini sesungguhnya adalah salah satu bukti aktualisasi daripada nilai negara sebagai pelayan masyarakat. • Pelayanan seperti apa yang menjadi tanggung jawab negara maupun pemerintah ? adalah bagaimana informasi itu bisa di akses dan dibaca. itu adalah bagian dari pelayanan negara. sehingga ini menandakan bahwa negara ini hadir • Kalau informasi saja tidak bisa di akses maka, negara dianggap tidak hadir Teknologi/SistemInformasiPemerintahan

  4. Deskripsi MK • Menjadi birokrat-birokrat yang bisa mengaplikasikan sistem informasi • Tidak pada konten membuat sistem infromasi, karena basic kita adalah sosial bukan IT • Tetapi kita akan menganalisis apa sih kebutuhan yang dibutuhkan oleh birokarasi kita, lalu bisa gak diselesaikan dengan teknologi. Lalu teknologi apa yang harus kita rancang. Maka nanti ada analisis problem dulu. Seperti apa problem yang dihadapi oleh masyarakat Teknologi/SistemInformasiPemerintahan

  5. Sistem perkuliahan • Daring (zoom.us, H5p, GOOGLE FORM, S.ID, email, whatsapp) • Webinar mikro (paparan/presentation dan Feedback) • Penugasan (kuis, critical review, artikel or paper, uts dan uas) • Penilaian: • Kehadiran : 10% • Tugas : 15% • Praktik : 10% • UTS : 25% • UAS: 40% Teknologi/SistemInformasiPemerintahan

  6. Bobot dan deskripsi penilaian dalam penentuan nilai akhir mata kuliah Teknologi/SistemInformasiPemerintahan

  7. Orientasi Transforming government Teknologi/SistemInformasiPemerintahan

  8. TERIMA KASIH Teknologi/Sistem Informasi Pemerintahan

More Related