1 / 24

Modul 3: Perencanaan Proyek

Modul 3: Perencanaan Proyek. ISI MODUL 3:. Perencanaan Proyek. Peranan Owner Tim Proyek Produk Tahap Perencanaan Proyek Studi Alternatif and Analisa Dampak Studi Kelayakan Proyek Pemilihan Konsultan Professional Analisa Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL).

talbot
Download Presentation

Modul 3: Perencanaan Proyek

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Modul 3: PerencanaanProyek

  2. ISI MODUL 3: PerencanaanProyek • Peranan Owner • Tim Proyek • ProdukTahapPerencanaanProyek • StudiAlternatif and AnalisaDampak • StudiKelayakanProyek • PemilihanKonsultan Professional • AnalisaMengenaiDampakLingkungan (AMDAL)

  3. DaurHidupProyek (review) FormulasiProyekdanKelayakanProyek Project formulation process Planning process Engineering and design process Construction process Use management process Disposal process Need User Requirements Project Feasibility And scope Project Engineering And design Project Field engineering And construction Facility use and management Facility demolition Or conversion Awareness of need Project Concept formulation Project Scope definition Full Project description Project Completion and Acceptance For use Fulfillment Of need

  4. Peranan Owner • Owner memegangperananpentinguntuktercapainyakualitasdansuksesproyekkosntruksi. Peranannyaadalah: • Mendefinisikankebutuhanproyek • Menetapkantujuanproyek • Membentukdanmemilihanggotatimproyek • Mengkomunikasikanpersyaratan bagaimana proyek dilaksanakan • Menyakinkandanmengelolapendanaanuntukproyek

  5. Owner Swasta • Owner swastadapatmelaksanakanproyeklebihcepatdari owner pemerintah, namunjika owner swastamelaksanakanproyekdidalamindustri yang jugadikendalikanolehaturan, maka owner tersebutharusmengikutinya, sepertidiindusri oil and gas, telecommunication, power plant. • Owner swastalebihterpengaruholehfaktorekonomis, seperti pendanaan (financing), investasi, ROI, keuntungan, cash flow, danresikoekonomi. • Kesuksesanproyeklebihditekankanpadakesuksesanmemenuhi nilai/value yang dimintaoleh customer dan investor.

  6. Owner Pemerintah • Owner pemerintahakansangat concern denganpemenuhankebutuhanpublikdanakansangatdiperhatikanolehpublikdalampelaksananproyek. Masukandaripublikharusdidengardandiakomodasidenganbaik. • Kesuksesanproyekpublikditentukanolehlebihbanyakfaktordariproyekswasta, sepertipemenuhankebutuhanpublik, utilitaskomunitas, peningkatanaksesibilitas, danproteksikepadalingkungan. • Terkadangtujuanproyekakanterpengaruholehperubahanpolitik, terutamajikatahapanperencanaansangatmemakanwaktu. Perubahanperundanganakan pula mempengaruhitujuanproyekdanjalannyaproyekpublik.

  7. Tim Proyek • Tim proyekdananggotanyasertabagaimanatimtersebutdiorganisasikanakanmemberikandampak yang signifikanuntukkesuksesanproyek. • Tim proyekterdiridaritigafungsiutama, yaitu owner, perancangdanpelaksana. • KeberadaantimproyekiniakanterkaitdenganpemilihanPDS (Project Delivery System) dan tahapanproyeknya. • Tim proyekharusberkomunikasidenganbaikdanmemilikikesamaantujuandankepentingan. Perbedaan kepentingantetapadaantaranggotatimproyek, namunhaliniharusdiresolusidenganbaikuntukpencapaiantujuanbersama.

  8. ProdukdariTahapPerencanaan • Produktahapperencanaanbiasanyadigunakanuntukpencariandanaproyek • Produknyaadalah: • Cost/Benefit Analysis. Hasildaristudipengembanganalternatifdanstudikelayakan. • Graphical Presentation of the Project. Sketsaatauartis rendering serta layout fasilitasawal. • Conceptual Cost Estimate. Didasarkanpadarancanganawal.

  9. StudiAlternatifdanAnalisaDampak

  10. KonseptualisasiProyek • Tim proyekmemulaidengankonseptualisasiproyek. Inidigunakanuntukmenetapkantujuandankebutuhanproyek. • Beberapapertanyaan yang harusdijawabsaatkonseptualisasiproyekadalah: • Apatujuanproyekdanapasemuaanggotatimmengerti? • Apaekspektasimasing-masinganggotatim? • Apaadatantangandankendala yang unik? • Peraturan, prosesadministrasidandokumenapa yang harusdisiapkan? • Hasilnyaadalahprioritaskegiatan yang harusdilakukanolehtimproyekdankebutuhanakansumberdaya, sepertikonsultanprofesional.

  11. Kondisi yang AdadanKebutuhan yang akanDatang • Untukmengembangkanalternatif, makakondisi yang adasertakebutuhan yang akandatangharusteridentifikasi. • Indikatorproyekharusdipilihsebagaiacuanuntukperbandinganalternatifsertapenentuandampakuntukkondisi yang adadansaat yang akandatang. • Perluditetapkansebagaisalahsatualternatifadalah ‘do-nothing’ sebagaipembandingawal (baseline). • Untukmasaygakandatang, harusdiperhatikanjugakemungkinanperubahansepertiperubahanpolitik, perubahanperaturan, perubahanpermintaan.

  12. PengembanganAlternatif • Kerangkadalampengembangan alternatif antara lain guideline untukperencanaandan perancangan, kebijakan, preferensi pengguna, tingkah laku publik, peraturan lingkungan, dan isu keberlanjutan (sustainable) . • Untuk owner pemerintah, makamasukandaripubliksangatdiperlukan, sedangkanuntuk owner swasta, ditambahmasukandaripengunadanmanajer yang akanmengoperasikandanmemeliharanya. • Alternatif yang dikembangkansetidaknyamempertimbangkan: • Kekuranganfasilitasdankebutuhanakanfasilitas • Responsterhadapkebutuhandantujuan owner • Pengetahuanterhadapkendala yang terkaitdengankebijakanpublik, peraturantatagunalahan, perizinan, sumberdana, danhukum. • Arrangement antarpihak yang akanterlibat • Analisaawaldarialternatif, terkaitdenganefisiensifungsional, akurasiteknis, efektivitasbiaya, construcability, safety, environment, sustainability, danestetis. • Dibutuhakanproses brainstorming dan input dariberbagaikalanganuntukmemastikanalternatif yang dikembangakanbaik.

  13. PemilihanAlternatif • Perencanaanmasihdalamtahapkonseptualdantidakbutuh yang detail. • Tahappemilihanalternatifterkadangjugamembutuhkanpendetailanhinggatingkattertentu. • Tahapandalampemilihanalternatif: • Fatal Flaw Screening (thdtujuan owner). • PenilaianKualitatifdanPerbandinganAlternatif (thdjadwal, kinerja, estetik, biayadaurhidup, rasio cost-benefit, socioeconomic, sustainability, environmental impacts) • PenilaianKuantitatifdanPerbandinganAlternatif (thdindikator yang kuantitatifsertaperangkingan) • Pemilihan yang Terbaik (yang mengakomodasitujuan owner dankepentingan stakeholder lain) • Dokumentasiperludilakukanuntukakuntabilitasprosespemilihan, terutamadalamproyek yang terkaitdenganpublik.

  14. StudiKelayakanProyek • Terkadangtahapanperencanaaninidinamakan pula dengantahapstudikelayakan (feasibility study), yang bertujuanuntukmengukursejauhmanakelayakaninvestasi yang dikeluarkanuntukmembangunproyek. • Untuk owner swastahalinidigunakanuntukmenilaisejauhmanakelayakanrencanabisnisnya. Sedangkanuntuk owner pemerintah, makastudikelayakandigunakanuntukmengukurmanfaatbaik yang tangible (dapatdinilaidenganuang) maupun intangible (tidakdapatdinilaidenganuang)

  15. TahapanAnalisaKelayakan • Identifikasi. Penetapantujuandankebutuhan. • SeleksiAwal. Pengembanganalternatifdanpemilihanawalalternatif. • Analisa: • Pasar. Dalamhalinisejauhmanapermintaan (demand) akanfasilitas. • Teknis. Terkaitkarakteritikteknissetiapalternatifdansebagaiacuanuntukestimasibiayaawal. • Finansial. Perhitunganbiaya, pemasukan, sertamanfaat yang akanditerimapadamasa yang akandatang. Analisaekonomiteknikditerapkan. • Sosial. Dampaksosial yang ditimbulkansertarencanapenanggulanganatauminimalisasinya. • Lingkungan. Dampaklingkungan yang ditimbulkansertarencanapenanggulanganatauminimalisasinya. • EvaluasidanKeputusan

  16. ProdukdariTahapPerencanaan • Cost/Benefit Analysis. Hasildaristudipengembanganalternatifdanstudikelayakan. • Graphical Presentation of the Project. Sketsaatauartis rendering serta layout fasilitasawal. • Cost Estimate. Didasarkanpadarancangankonseptual.

  17. GambarDesainAwal • Biasanyauntukbangunansudahadagambarberikut: • GambarKawasan • GambarImpresiArtis • GambarTampak • Maket (Model 3D) • Gambar Layout

  18. Biaya Total Proyek • Biaya total proyekakanterdiridari: • BiayaPerencanaanProyek • BiayaStudiKelayakan • BiayaDesain • BiayaPengadaan • BiayaKonstruksi • BiayaAdministrasiProyek • BiayaPengawasan • BiayaPendanaan

  19. EstimasiBiayaKonseptual • Untukbiayakonstruksibiasanyadigunakan data historisdanmetodaestimasibiayakonseptual. • Untukbiayakegiatan lain, biasanyadiestimasidenganpersentasedaribiayakonstruksiataudenganperkiraankebutuhansumberdayapadasuatuwaktutertentu (man-month). Terkadangdapat pula dilakukandenganestimasikonseptual, sepertibiayadesain yang menggunakanRp./m2 bangunancontohRp. 5.000 sd 20.000/m2.

  20. PemilihanKonsultan Professional • Konsultan professional dibutuhkanuntukmelakukanperencanaanbersama-sama owner danpelaksansanaanstudikelayakan. • Request for Proposal (RFP) yang berisi TOR (term of reference) dibuatoleh owner yang isinyaantara lain: • Latarbelakang • Kebutuhan/Permasalahan • Tujuan • Lingkupkerja (kegiatan & studi yang harusdilakukan) • Sumberdaya yang dibutuhkan (SDM, alatdll) • Waktupelaksanaan • Perkiraanbiaya • RFP diserahkankepadacalonkonsultan yang sudahmemenuhikualifikasi (denganmetodaprakualifikasi) untukkemudiancalonkonsultantersebutmenyampaikan proposal teknisdanbiaya. • Pemilihandapatdilakukandengankompetisiataupundenganperbandingandannegosiasi, denganevaluasiberupametodapenilaianbaikteknismaupubiaya.

  21. KualifikasivsEvaluasiPenawaran • Kualifikasibertujuanuntukmenilaiprofilsuatuperusahaan agar sesuaidenganjenisproyek yang akandilaksanakan. Dalamhalinikualifikasiakanmenilaiatributperusahaanterkaitdenganjenisproyektersebut. Contoh: dana, pengalaman, peralatan, SDM dll. • Evaluasipenawaranadalahpenilaianterhadapdokumenpenawaran (proposal) yang disampaikanuntukproyek yang bersangkutan. Penilaianakandilakukanterhadapaspekteknisdanbiaya. Teknisdalamartibagaimanaproyekakandilaksanakandengankendala yang ada. Biayaadalah total biaya yang dibutuhkanuntukpelaksanaanproyek.

  22. PradanPascaKualifikasi • Kualifikasidapatdilakukandengansistemprakualifikasidanpascakualifikasi. • Padaprakualifikasi, penilaiankualifikasidilakukansebelumprosespenawaran. Artinya yang menyampaikanpenawaranadalahsudahpasti yang loloskualifikasi. Metodainibiasadigunakanuntukpemilihankonsultan. • Padapascakualifikasi, penilaiankualifikasidilakukansetelahevaluasipenawaran. Jadiadakemungkinan yang memasukkanpenawarantidakloloskualifikasi. Tetapi yang jelas, yang menangadalahharus yang loloskualifikasi. Metodainibiasanyadilakukanuntukmemilihpelaksanakonstruksi.

  23. CatatanTambahan: • Untukpengadaankonsultan professional padaproyekpemerintah, lihataturandalam Peraturan Presiden 54/2010, khususnyamengenaipemilihanjasakonsultansi. Dan pelaksanaankualifikasimengacukepadaKepmenkimpraswil No. 339/KPTS/M/2003

  24. Tugas 2 • Pelajariaturansertametodapelaksanaan AMDAL di Indonesia. • Laporkandalammaksimal 3 halaman . • Lampiranmenunjukkanreferensi yang digunakan. • Tugasperorangan. • Waktu 1 minggu.

More Related