1 / 9

SILATURRAHIM WALI SISWA KELAS II SD MUHAMMADIYAH PLUS SALATIGA TAHUN PELAJARAN 2014/2015

SILATURRAHIM WALI SISWA KELAS II SD MUHAMMADIYAH PLUS SALATIGA TAHUN PELAJARAN 2014/2015. 8 Agustus 2014. KELAS DAN JUMLAH SISWA. JADUAL PELAJARAN. KALENDER PENDIDIKAN. PEMBELAJARAN TEMATIK INTEGRATIF. TEMA 1 : Hidup Rukun TEMA 2 : Bermain di Lingkunganku TEMA 3 : Tugasku Sehari-hari

tania
Download Presentation

SILATURRAHIM WALI SISWA KELAS II SD MUHAMMADIYAH PLUS SALATIGA TAHUN PELAJARAN 2014/2015

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SILATURRAHIM WALI SISWAKELAS IISD MUHAMMADIYAH PLUS SALATIGATAHUN PELAJARAN 2014/2015 8 Agustus 2014

  2. KELAS DAN JUMLAH SISWA

  3. JADUAL PELAJARAN

  4. KALENDER PENDIDIKAN

  5. PEMBELAJARANTEMATIK INTEGRATIF • TEMA 1 : Hidup Rukun • TEMA 2 : Bermain di Lingkunganku • TEMA 3 : Tugasku Sehari-hari • TEMA 4 : Aku dan Sekolahku

  6. ALOKASI WAKTU • Satu semester terdiri dari 4 Tema ( 1 Tema = 1 buku paket ) • Satu Tema terdiri dari 4 Sub Tema • Satu Sub Tema terdiri dari 6 Pembelajaran • Satu Pembelajaran 5 X 35 menit (satu hari) • Jumlah hari efektif = 122 hari (kaldik) • Jumlah hari Pembelajaran (4 x 4 x6) = 96 hari • Tes Mid Semester = 6 hari • Ulangan Akhir Semester = 6 hari • Class meeting dan pembagian raport = 6 hari JUMLAH = 144 hari • Renang 4 hari • Outing Class 4 hari = 122 hari

  7. KEGIATAN LUAR KELAS • SEPTEMBER : BUMI PERKEMAHAN SENJOYO ( Outbond dan pengenalan permainan Tradisional ) • OKTOBER : SATLANTAS SALATIGA ( Pengenalan jenis profesi dan rambu-rambu lalu lintas ) • NOPEMBER : PERPUSDA ( Pengenalan Informasi dunia ilmu bagi anak-anak ) • Pelaksanaan pada setiap akhir bulan • Pendanaan sudah ditanggung sekolah

  8. SEKIANMATUR NUWUN

  9. Hasil Tanya Jawab • Bagaimanabentukperansertaorangtuadalamketerlibatanpenilaianpembelajarananakpadakurikulum 13 ? Jawab : Penilaianpengetahuananakdilakukandenganmengerjakaninstruksitugasbersamaorangtua yang terdapatpadabukusiswapadasetiapakhirpembelajaran Penilainsikapdiharapkanadakebersamaanantarasekolahdenganorangtuadirumah • Berapajumlahbukutulis yang dibawaanak ? Jawab : 3 bukutulisuntukmuatanMatematika (kotakbesar), Bahasa Indonesia (bukugaris), PKn (bukugaris), bukugambar, danbukutulisuntukmapelkhusus. Jumlahbuku : bukutulis = 6, bukugambar 1 • Apakahmasihdiadakan test (mid dan UAS) ? Jawab : masihada, karenapenilaianakhiruntukraport, terdirigari UH, UTS, UAS • ApakahAlokasiwaktu yang tersediacukupuntukmemenuhi jam pembelajaran yang ada ? Jawab : sesuaidengan KALDIK, alokasiwaktucukuptersedia

More Related