1 / 1

BAB i n METODE PENELITIAN A. Identifikasi Variabel Penelitian 1. Variabel Tergantung : Depresi

BAB i n METODE PENELITIAN A. Identifikasi Variabel Penelitian 1. Variabel Tergantung : Depresi. 2. Variabel Bebas 3. Variabel Moderator. : Harga Diri : Jenis Kelamin Laki-laki dan Perempuan. B. Definisi Operasional Variabel Penelitian 1. Depresi

yeriel
Download Presentation

BAB i n METODE PENELITIAN A. Identifikasi Variabel Penelitian 1. Variabel Tergantung : Depresi

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BAB i n METODE PENELITIAN A. Identifikasi Variabel Penelitian 1. Variabel Tergantung : Depresi 2. Variabel Bebas 3. Variabel Moderator : Harga Diri : Jenis Kelamin Laki-laki dan Perempuan B. Definisi Operasional Variabel Penelitian 1. Depresi Depresi merupakan keadaan abnormal yang dapat teijadi pada setiap orang, yang ditunjukkan dengan adanya tanda-tanda dan gejala-gejala murung, tidak dapat tidur, nafsu makan berkurang, sukar berkonsentrasi, sikap pesimis, bahkan ide bunuh diri. Keadaan depresi diungkap dengan skala BDT {Reck Depression Inventory) dari Beck yang mewakili 21 simtom depresi. Semakin tinggi skor yang diperoleh dari skala BDI berarti semakin berat depresi individu, begitu pula sebaliknya. 2. Harga Diri Harga diri adalah penilaian seseorang terhadap dirinya yang dapat dinyatakan dengan sikap penerimaan maupun penolakan terhadap ciri-ciri pribadinya sendiri. Harga diri seseorang terungkap dengan skala harga diri dari Copersmith, dalam bentuk pendek yang terdiri dari 21 aitem dengan jawaban ya atau tidak. Semakin tinggi skor yang diperoleh dari skala harga diri berarti semakin tinggi harga diri individu, begitu pula sebaliknya. 3. Remaja Laki-laki dan Remaja Perempuan . I 35

More Related