120 likes | 339 Views
Self Access Center. Ruang Belajar Mandiri Program Cakupan Perguruan Tinggi (PCPT) DUE- like IPB Koordinator: Dr.Ir.Ki Agus Dahlan Drs. M.Thontowi Djauhari, M.A. Dra. Nilawati, Dipl.TEFL M. Ridha, S. Komp. Latar Belakang.
E N D
Self Access Center Ruang Belajar Mandiri Program Cakupan Perguruan Tinggi (PCPT) DUE-like IPB Koordinator: Dr.Ir.Ki Agus Dahlan Drs. M.Thontowi Djauhari, M.A. Dra. Nilawati, Dipl.TEFL M. Ridha, S. Komp
Latar Belakang • Program pendidikan di IPB memerlukan landasan yang kuat dalam ilmu-ilmu dasar diantaranya : Matematika, Fisika, Biologi, dan Kimia. • Kemampuan Bahasa Inggris dan keterampilan penggunaan komputer juga sangat berperan dalam keberhasilan studi mahasiswa • SAC adalah Ruang Belajar Mandiri yang merupakan salah satu kegiatan nyata dari Program Cakupan Perguruan Tinggi Due-like IPB. • SAC secara khusus dirancang untuk menunjang proses belajar untuk mata kuliah Bahasa Inggris dan Ilmu-ilmu Dasar di tingkat TPB
Keanggotaan • Seluruh Mahasiswa Tingkat Persiapan Bersama (TPB) • Mahasiswa Program Studi yang terkait DUE-like Project, diantaranya: 1. Gizi Masyarakat dan Sumber Daya Keluarga (GMSK- Faperta) 2. Hortikultura (BDP – Faperta) 3. Teknologi Pertanian (TEP – Fateta) 4. Ilmu Nutrisi dan Makanan Ternak (INMT – Fapet) • Mahasiswa IPB yang ingin mendalami materi kuliah dasar dan B.Inggris
Tata tertib di dalam ruangan SAC • Mengisi Kartu Belajar Mandiri • Berpakaian rapi dan sopan • Bersikap sopan dan tidak ribut di dalam ruangan SAC • Dilarang membawa makanan dan minuman kedalam ruangan • Menjaga kebersihan ruangan SAC • Komputer dan Internet digunakan khusus untuk mengakses informasi yang berhubungan dengan mata kuliah Bahasa Inggris dan Ilmu-Ilmu Dasar • Seluruh koleksi yang telah digunakan disimpan kembali pada tempatnya • Menghubungi petugas layanan SAC apabila mengalami kesulitan
Waktu dan Tempat Layanan • Hari : Senin – Jum’at Pukul : 09.00 – 16.00 WIB Istirahat : 12.00 – 13.00 WIB • Tempat: Perpustakaan Pusat IPB, Gedung LSI Lt. 2 (Ruang Layanan Penelusuran Digital dan Internet)
Fasilitas dan Kegiatan SAC 1. Fasilitas SAC • Ruangan AC • 5 Unit Komputer dan Online Internet • 2 Unit Televisi (TV) • 15 Set VCD player/radio/record players • 5 Meja dan 20 kursi belajar 2. Kegiatan SAC • Kegiatan Belajar Mandiri melalui internet (self learning) dan materi kuliah tercetak • Listening dan Video Watching dalam Bahasa Inggris • Lomba pidato dalam Bahasa Inggris (Speech Competition)
Materi SAC • BAHASA INGGRIS • Online English For Self Study (www.geocities.com/tojau) Reading Skills, Structure, Vocabulary, Term Exam dan Tenses Game-game menarik dalam Bahasa Inggris Reading Comprehension from CNN San Francisco • Free English (www.free-english.com) Belajar Bahasa Inggris gratis melalui internet • Free TOEFL (www.free-toefl.com) Latihan persiapan TOEFL • Kaset (Listening Exercises) • Buku (Reading, Grammar, Favorite Stories, ESP and Anecdotes) • Latihan Soal-Soal UTS dan UAS • BIOLOGI • Biology: concept and application • Biology by Campbell • CD ( Cell Biology, Mitosis, Meiosis, Protista, Fungi, dsb)
FISIKA • Fisika Jilid 1 dan 2 • Advanced physics by Vendy Brow • Physics for Scientist and Engineers • University Physics • MATEMATIKA • Buku Kerja Pengantar Matematika: Matematika Dasar 1. Logika Matematika 2. Kombinatorika 3. Matriks 4. Matriks dan Persamaan Linear • Diktat Matematika 101:Bahan UTS Pengantar Matematika • KIMIA • Kimia Organik • Diktat Kuliah Kimia Dasar Jilid 1 dan 2 • Diktat Kuliah Kimia Umum Jilid 1 dan 2 • Penuntun Praktikum dan Laporan Praktikum Kimia Dasar 1 dan 2
Jumlah Anggota SAC Tahun 2004 • Fakultas Pertanian : 66 Orang • Fakultas Kedokteran Hewan : 22 Orang • Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan : 73 Orang • Fakultas Peternakan : 40 Orang • Fakultas Kehutanan : 30 Orang • Fakultas Teknik Pertanian : 139 Orang • Fakultas Matematika dan IPA : 103 Orang • Fakultas Ekonomi & Manajemen : 41 Orang Jumlah Anggota SAC : 541 Orang
Learn to Live, Live to Learn Go… Go… !!! For English Nda @ 2005