1 / 21

Selamat datang

Selamat datang. M. Haviz Irfani,S.Si. PEMROGRAMAN 1. Struktur Utama Program Pascal. Kepala program : Berisi judul/nama program yg mencerminkan program yg dibuat,tanda ‘_’ digunakan sbg pemisah nama program. Sintak: Program perkalian_dua_bil;

finola
Download Presentation

Selamat datang

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Selamat datang M. Haviz Irfani,S.Si PEMROGRAMAN 1

  2. Struktur Utama Program Pascal • Kepala program : Berisi judul/nama program yg mencerminkan program yg dibuat,tanda ‘_’ digunakan sbg pemisah nama program. Sintak: Program perkalian_dua_bil; • Bagian deklarasi Program : pernyataan yg menetapkan data dan objek yg digunkan utk eksekusi prog. • Badan Program: terdiri dari uraian langkah2x eksekusi bagi data dan deklarasi ,langkah2x disusun bdasarkan Algoritma/diagram alir.

  3. Struktur Pascal Program nama_program;{Kepala} {deklarasi} --- --- {deskripsi} Begin --- --- End. Deklarasi : Var,const,type,procedure,function, dan label Blok pernyataan

  4. Membaca input/masukan • Instruksi yg digunakan yaitu : sintak :Read(v1,v2,…,vj,..,vn) ; Readln(v1,v2,…,vj,..,vn); vj:nama variabel untuk masukan/ data Membaca Output/Keluaran • Instruksi yg digunakan yaitu : sintak :Write(v1,v2,…,vj,..,vn) ; Writeln(v1,v2,…,vj,..,vn); vj:nama variabel untuk masukan/ data

  5. 3 Pola Struktur Logika 1. Perintah-perintah Berurutan 2. Pilihan (seleksi) 3. Ulangan/iterasi

  6. Perintah2x Berurutan : • Ex: begin readln(data1,data2); jumlah:=data1+data2; selisih:=data1-data2; writeln(jumlah :6,selisih:6); end.

  7. SELEKSI CASE OF IF KONDISI If X > 2 Case X < 2 If X = 2

  8. IF …. Dan Case…. : “Suatu kondisi yang mengatur jalan nya program jika kondisi bernilai BENAR atau SALAH” Kondisi False Pernyataan selanjutnya True Pernyataan selanjutnya

  9. IF THEN If KONDISI Then Pernyataan ; If KONDISI Then Begin Pernyataan1; Pernyataan2; : : PernyataanN; End; IfKONDISI Then Begin Pernyataan1; Pernyataan2; : : PernyataanN; End Else Pernyataan;

  10. Buatlah Program Akar pers Kuadrat....

  11. CASE OF Case Variabel Of Kondisi1 : Pernyataan1; Kondisi2 : Pernyataan2; : : KondisiN : PernyataanN; End; {End case} Case Variabel Of Kondisi1 : Begin BlokPernyataan1 End; Kondisi2 : Begin BlokPernyataan2 End; : : KondisiN : Begin BlokPernyataanN End; Else Pernyataan; End; {End case}

  12. Buatlah Program OPERATOR Nilai dengan menggunakan Pernyataan Case Of Penjumlahan (+) dua Bilangan Pengurangan (-) dua Bilangan Perkalian (*) dua Bilangan Pembagian (/) dua Bilangan

  13. PERULANGAN GOTO REPEAT.. FOR WHILE..DO Repeat I := 1 to n While I < 5 Do I Until I = 5

  14. FOR Struktur ini digunakan utk melakukan perulangan yg tidak berkondisi. Jumlah perulangannya pasti. Counter : suatu variabel tampungan nilai Sintak : FOR Variabel := Nil_awal To nil_akhir Do FOR variabel := Nil_akhir DownTo Nil_awal Do Apa Bedanya ??

  15. Perulangan Positif (naik) contohnya: For I := 1 to 100 Do write(I); Run: 1 2 3 4 …. 100 Perulangan negatif (turun) contohnya : For I:= 100 DownTo 1 Do Write(I); Run : 100 99 98 … 1 Buatlah Program Menjumlahkan dan Mengalikan N Buah Bilangan!!!

  16. WHILE...DO Struktur yg melakukan perulangan blok pernyataan jika kondisi bernilai Benar dan akan berhenti jika kondisi bernilai Salah…Struktur ini menggunakan Blok (Begin…End) dan Kondisi berada pd Awal perulangan. Sintak : While Kondisi Do Begin Blok Pernyataan end; Contoh : While Komen = True Do Begin nama :=‘Pascal’; I:=I+1; IF I> 5 Then Komen:= False; End;

  17. REPEAT..UNTIL Struktur yg melakukan perulangan blok pernyataan jika kondisi bernilai Salah dan akan berhenti jika kondisi bernilai Benar…Struktur ini tanpa menggunakan Begin..End (Blok) dan kondisi berada pd akhir perulangan Sintak : Repeat Blok Pernyataan Until Kondisi ; Contoh : Repeat nama :=‘Pascal’; I:=I+1; IF I> 5 Then Komen:= False; Until Komen= True;

  18. GOTO Struktur GOTO melakukan perulangan/loncat ke pernyataan yg telah diberi tanda Label. Usahakan dalam membuat program sedikit mungkin menggunakan Struktur ini… Sintak : GoToLabel Sintak Label: LabelLabel1, label2,.., labelN ; label Sejumlah pernyataan

  19. TUGAS BERKELOMPOK Buatlah program mencari akar persamaan kuadrat dari n persamaan kuadrat…Gunakan Struktur IF..Then Buatlah program deret berubah tanda (-1,2,-3,4,-5,6….N).Gunakan Struktur While..do. Buatlah program gaji dari N orang (Nama,Gol,Gapok, Bonus,& Gaji). Gaji=Gapok+Bonus.Golongan(A bonus Rp.3000 ; B bonus Rp.5000; C bonus Rp.7000)

  20. TUGAS BERKELOMPOK Tugas Harus Dijilid dengan cover depan dengan logo Stmik MDP. Buat Nama Kelompok{Ketua dan wakil},kata pengantar, daftar isi, permasalahan, pembahasan{harus lengkap} dan kesimpulan. Flowchart,Algoritma & Program hrs lengkap.

  21. TERIMA KASIH YAAA....

More Related