270 likes | 488 Views
Organisasi dan Arsitektur Komputer. Tim Jurusan. Struktur Komputer dan Fungsi CPU. Sesi 2. Outline. Outline. Outline. Tujuan Intruksional. Mampu menjelaskan perkembangan mikroprosessor dan penerapan pada PC. Struktur Komputer dan Fungsi CPU.
E N D
OrganisasidanArsitekturKomputer Tim Jurusan StrukturKomputerdanFungsi CPU Sesi 2
TujuanIntruksional • Mampumenjelaskanperkembanganmikroprosessordanpenerapanpada PC
StrukturKomputerdanFungsi CPU • Sub PokokBahasan 1: Organisasi computer • Sub PokokBahasan 2: Blok diagaram CPU • Sub PokokBahasan 3: Organisasi Register • Sub PokokBahasa 4: Register data danAlamat
Organisasi computer • berkaitandengan unit-unit operasionaldaninterkoneksinya yang merealisasikanspesifikasiarsitektural. KomponenKomputer Komputerterdiriatas 3 komponenutama: • Central Processing Unit (CPU) atauMikroprosesor • Memoridan • Input/Output Ketigakomponendiatasdihubungkansatudengan yang lainnyamenggunakan bus.
Organisasi computer KomponenKomputer Dari : Computer Organization & Architectur Designing For Performance : By William Stallings
Organisasi computer FungsiKomputer Fungsidasarkomputeradalahmengeksekusi program, berupasekumpulaninstruksi (yang mengimplementasikanalgoritma) yang beradadimemori. Pemrosesaninstruksi paling tidakterdiriatasduatahap: • Pembacaaninstruksi (instruction fetch) • Eksekusiinstruksi (instruction Execution)
Organisasi computer PemrosesanInstruksi Dari : Computer Organization & Architectur Designing For Performance : By William Stallings
Organisasi computer Padasaatkomputermengeksekusi program (instruksi) kadang-kadangmembutuhkan data ataumenghasilkan data. Kebutuhan data dapatdiambildarimemoriatau input sedangkanhasildisimpandimemoriataudikeluarkanke output.
Organisasi computer StrukturInterkoneksi Sekumpulanjalur yang menghubungkanberbagaimodulkomputer. Adatigamodulkomputer: • Memori • Prosesor (CPU) • Modul I/O
Organisasi computer ModulKomputer Dari : Computer Organization & Architectur Designing For Performance : By William Stallings
Organisasi computer Jenis Transfer Data • MemorikeProsesor • ProsesorkeMemori • I/O keprosessor • Prosessorke I/O • I/O keataudarimemori (DMA)
Organisasi computer Interkoneksi Bus Bus adalahjalurkomunikasiantaraduaperalatan (komponen) ataulebih. Bus dapatterdiriatasbeberapajalur (parallel) atauhanyasatujalur (serial). Bus yang menghubungkankomponenutamakomputer (prosesor, memori, dan I/O) disebut bus sistem (system bus)
Organisasi computer Struktur Bus Bus dapatdikelompokkanmenjadi: • Bus Data • Bus Alamat • Bus Kontrol Bus dapatterdiriatasbeberapakelompok bus yang disusunsecarahirarki.
Organisasi computer Struktur Bus Dari : Computer Organization & Architectur Designing For Performance : By William Stallings
Organisasi computer Struktur Bus Hirarki Dari : Computer Organization & Architectur Designing For Performance : By William Stallings
Organisasi computer Bus Standar • Industry Standard Bus (ISA) • Extended Industry Standard Bus (EISA) • PCI
Blok Diagram CPU Organisasi CPU Dari : Computer Organization & Architectur Designing For Performance : By William Stallings
Organisasi Register Register dalamprosesormengambilperansebagai: 1. User-visible registers Mengurangiaksesmemoribagimesinataupemrogrambahasaasembli. 2. Control and status registers Digunakanoleh Unit KontroluntukmengontroloperasiprosesoratausecarakhususSistemOperasimengontroljalannya program
Organisasi Register User Visible Register: • General purpose • Data • Address • Condition codes
Organisasi Register Control and status registers Register dasaruntukeksekusiinstruksi: • Program counter (PC) • Instruction register (IR) • Memory address register (MAR) • Memory buffer register (MBR) Register untuk status: Program Status Word (PSW) atau Flag
Organisasi Register ContohOrganisasi Register Dari : Computer Organization & Architectur Designing For Performance : By William Stallings
Register Data danAlamat • Register Data Register yang menyimpan data baikberupainstruksimaupun operand (data yang diproses) Contoh: IR, MBR, I/O BR • Register Alamat Register yang menyimpan data alamat yang digunakanuntukidentifikasilokasimemorimaupun I/O Contoh: PC, MAR, I/O AR
Referensi • William Stalling, Computer OrganizationAndAchitecture Designing for Performace Chapter 3 and Chapter 12
Tugas • Bandingkan Organisasi Komputer, minimal 2 technology, semisal Intel Pentium dan Intel Pentium 1. • Tulis tangan maximal 1 halaman A4