1 / 19

Sistem pernapasan pada manusia

Sistem pernapasan pada manusia. Nama : Arista Seftiara Npm : 0813024018 P.Studi : p.biologi Semester : 2 . Standar kompetensi : memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia Kompetensi dasar : mendeskripsikan sistem pernapasan pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan . .

huela
Download Presentation

Sistem pernapasan pada manusia

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Sistem pernapasan pada manusia Nama : Arista Seftiara Npm : 0813024018 P.Studi : p.biologi Semester : 2

  2. Standar kompetensi :memahami berbagai sistem dalam kehidupan manusia Kompetensi dasar :mendeskripsikan sistem pernapasan pada manusia dan hubungannya dengan kesehatan .

  3. Sistem pernapasn manusia • Alat-alat pernapasan berfungsi memasukkan udara yang mengandung oksigen dan mengeluarkan udara yang mengandung karbondioksida dan uap air.tujuan proses pernapasan yaitu untuk memperoleh energi,pada peristiwa bernapas terjadi pelepasan energi.

  4. Sistem pernapasan manusia terdiri dari: • Rongga hidung • Faring • Laring • Trakea • Bronkusdanbronkiolus • Paru-paru

  5. Pada rongga hidung terdapat bulu-bulu halus yang berfungsi untuk menyaring udara yang masuk ke dalam rongga hidung. Rongga hidung kembali

  6. faring • Faring (tekak) merupakan persimpangan antara kerongkongan dan tenggorokan. kembali

  7. Laring • Laring adalah pangkal tenggorokan.di dalamnya terdapat pita suara dan beberapa otot yang mengatur ketegangan pita suara sehingga timbul bunyi,berfungsi untuk menyalurkan udara dari faring ke trakea. kembali

  8. Trakea • Batang tenggorok (trakea) terletak di sebelah depan kerongkongan.trakea berupa pipa yang dindingnya terdiri dari 3 lapisan yaitu lapisan luar,lapisan tengah dan lapisan dalam. kembali

  9. Bronkus dan bronkiolus kembali Bronkus merupakan percabangan trakea yang menuju paru-paru kanan dan kiri.sedangkan bronkiolus adalah percabangan dari bronkus yang salurannya lebih halus dan dindingnya lebih tipis.

  10. Paru-paru • Paru-paru terletak di dalam rongga dada.paru-paru ada dua buah yaitu paru-paru kanan dan kiri.paru-paru diselimuti oleh selaput paru-paru (pleura).

  11. Gangguan/penyakit dalam sistem pernapasan manusia • gangguan/penyakit dinding alveolus • gangguan/penyakitsaluranpernapasan • gangguan/penyakitsistemtransportasiudara

  12. Penyakit dinding alveolus • Pneumonia / Pnemonia, adalahsuatuinfeksibakteridiplococcus pneumonia yang menyebabkanperadanganpadadinding alveolus. b. Tuberkolosis / TBC, merupakanpenyakit yang disebabkanolehbaksilyangmengakibatkanbintil-bintilpadadinding alveolus. c. Masuknya air ke alveolus. kembali

  13. Penyakit saluran pernapasan • a. Penyempitan saluran pernafasan akibat asma atau bronkitis. • b. Sinusitis, adalah radang pada rongga hidung bagian atas. • c. Renitis, adalah gangguan radang pada hidung. kembali

  14. Penyakit sistem transportasi udara • Kontaminasi gas CO / karbon monoksida atau CN / sianida. b. Kadar haemoglobin / hemoglobin yang kurang pada darah sehingga menyebabkan tubuh kekurangan oksigen atau kurang darah alias anemia.

  15. a. Ronggahidung b. trakea menangkap dan menyaring partikel di udara yang masuk ketika bernafas merupakan fungsi dari?

  16. Siiip ... Jawaban benar !!! Ke soal

  17. Uupszz .. jawabansalah Ke soal

  18. Terima Kasih …

More Related