250 likes | 490 Views
Desain web – pertemuan 12. Javascript (Part 1). Pengenalan Javascript. JavaScript adalah bahasa skrip yang populer di internet dan dapat bekerja di sebagian besar penjelajah web populer seperti Internet Explorer (IE), Mozilla Firefox, Netscape dan Opera.
E N D
Desain web – pertemuan12 Javascript(Part 1)
PengenalanJavascript • JavaScript adalahbahasaskrip yang populerdi internet dandapatbekerjadisebagianbesarpenjelajah web populerseperti Internet Explorer (IE), Mozilla Firefox, Netscape dan Opera. • KodeJavaScript dapatdisisipkandalamhalaman web • JavaScript pertama kali dikembangkanolehNetscape dibawahnamaMocha, yang nantinyanamanyadigantimenjadiLiveScript, danakhirnyamenjadi JavaScript
KegunaanJavascript • Animasisederhana • Validasi form inputan • Menampilkan pop up window • Menampilkan dialog konfirmasi • Menampilkan alert • Menangani event handler padaobjek HTML • AJAX • Membuathalaman web yang interaktif
PenulisanKodeJavascript • Penulisankodejavascriptbersifat case sensitive • Setiap 1 perintahsebaiknyaditutupdengantitikkoma (;) • Bisadipisahdengan file HTML ataupundigabung
Memasukkan JavaScript ke dalam HTML (1) • Di antara tag <head> … </head> Jika script diletakkan di antara <head>, maka script hanya akan dijalankan ketika dipanggil oleh sebuah event. <html> <head> <script language=“javascript”> … </script> </head> <body>
Memasukkan JavaScript ke dalam HTML (2) • Di antara tag <body> … </body> script yang diletakkan di antar tag body akan dijalankan ketika halaman itu dibuka. <html> <head> </head> <body> <script type="text/javascript"> … </script> </body>
Memasukkan JavaScript ke dalam HTML (3) 3. External Script Jika, kita sudah membuat javascript pada halaman yang berbeda, maka untuk menyertakan file tersebut gunakan script berikut. <script language=“javascript” src=“file.js”> </script> Pada external script (dalam hal ini file.js) tidak perlu lagi ditambahkan <script language=javascript>…</script>
Variabel • Variabelharusdimulaidengankarakterataugarisbawah • Penamaanvariabelbersifat sensitive case (“berat” tidaksamadengan “Berat”) • Dapatlangsungdiisidengannilaiketikapertama kali dideklarasikan
Komentar Untuk menambahkan komentar dalam javascript, kita dapat menggunakan • // , jika komentar hanya terdiri dari satu baris • /* … */ , jika komentar lebih dari satu baris
ContohFungsiJavascript • Document.write => digunakanuntukmenampilkantulisandilayar • Alert => digunakanuntukmenampilkan message box • Confirm => digunakanuntukmenampilkankonfirmasi • Window.open => digunakanuntukmembuat pop up window • Window.close => digunakanuntukmenutup pop up windows • Prompt => digunakanuntukmenampilkankotakinputan
FungsiWindow.open • Metode open membutuhkan tiga parameter. • Berikut ini adalah sintaks metode open: window.open (“Url”, “namajendela”, [“opsi1, opsi2, …”]);