220 likes | 947 Views
Alat – Alat yang Diguganakan oleh Manusia Purba. By : Adi Ayu Rani Angga Kasi Saini Audi Ramadhan Devie Setiarini. Kehidupan pada Zaman Pra Aksara. Kehidupan pada zaman pra aksara dikelompokkan menjadi 2 yaitu : - Zaman Batu - Zaman Logam. A. Zaman Batu.
E N D
Alat – Alat yang Diguganakan oleh Manusia Purba By : Adi Ayu Rani Angga Kasi Saini Audi Ramadhan Devie Setiarini
Kehidupan pada Zaman Pra Aksara • Kehidupan pada zaman pra aksara dikelompokkan menjadi 2 yaitu : - Zaman Batu - Zaman Logam
A. Zaman Batu • Zaman batu dapat dibagi menjadi 3 : - Zaman Batu Tua - Zaman Batu Tengah - Zaman Batu Muda Contoh Alat - Alat yang terbuat dari batu pada zaman purba
1. Zaman Batu Tua(paleolithikum) • Pada zaman ini, manusia purba menggunakan alat – alat dari batu yang masih kasar. • Alat alat yang digunakan manusia purba pada saat itu adalah : a. Kapak Perimbas b. Alat Serpih c. Kapak Genggam Blade dan Alat - Alat microlith dari Toale
a. Kapak Perimbas • Kapak Perimbas digunakan untuk menguliti binatang hasil berburu, merimbas kayu, dan memecah tulang. Contoh Kapak Perimbas
b. Alat Serpih • Alat Serpih digunakan sebagai gurdi, penusuk, dan sebagai pisau. Contoh Alat Serpih
c. Kapak Genggam • Kapak gengam, digunakan untuk menggali ubi dan memotong binatang hasil berburu. Contoh Kapak Genggam
2. Zaman Batu Tengah(mesolithikum) • Pada zaman ini, alat – alat yang digunakan oleh manusia purba masih sperti zaman batu tua namun alat – alat tersebut sudah diasah tetapi belum halus. • Alat – alat yang digunakan manusia purba pada masa ini adalah : a. Mata Panah b. Gerabah c. Beliung Persegi d. Kapak Lonjong Besar e. Alat – Alat yang Terbuat dari Tulang
Mata Panah • Mata Panah, digunakan untuk berburu binatang. Contoh Mata Panah
b. Gerabah • Gerabah, barang pecah belah terbuat dari tanah liat. Contoh Gerabah
c. Beliung Persegi • Beliung Persegi, digunakan untuk menebang kayu dan mencangkul. Contoh Beliung Persegi
d. Kapak Lojong Besar • Kapak lonjong besar, digunakan untuk mencangkul atau mengolah tanah, sedangakan yang berukurang kecil digunakan sebagai benda wasiat atau pada waktu upacara adat. Contoh Kapak Lonjong Besar
e. Alat – Alat yang Dibuat dari Tulang • Tampaknya tulang dari hewan hasil buruan telah dimanfaatkan untuk membuat alat – alat seperti pisau, belati, mata tombak, atau mata panah. Alat - Alat yang Terbuat dari tulang
3. Zaman Batu Muda(neolithikum) • Pada zaman ini, alat – alat yang digunakan manusia purba meskipun masih menggunakan batu tetapi alat – alat tersebut sudah diasah secara halus dan bentuknya sudah bagus dan bervariasi. Contoh Batuan yang Sudah Halus
B. Zaman Logam • Zaman Logam dapat dibagi menjadi 3 bagian antara lain : - Zaman Tembaga - Zaman Zaman Perunggu - Zaman Besi
Zaman Tembaga • Pada Zaman ini, manusia purba sudah mampu memanfaatkan logam tembaga yang dapat digunakan untuk alat – alat rumah tangga
2. Zaman Perunggu • Pada Zaman ini, manusia purba sudah mampu membuat peralatan dari perunggu yang terbuat dari hasil campuran antara tembaga dan timah. Alat - Alat dari Perunggu
3. Zaman Besi • Manusia purba pada zaman ini sudah mampu melebur bijih besi yang dibentuk sedemikian rupa meskipun masih kasar.
Terima Kasih Atas Perhatiannya^-^ • Kami : - Adi Ayu Rani (01) - Angga Kasi Saini (02) - Audi Ramadhan (03) - Devie Setiarini (07)