270 likes | 521 Views
1. Basis Data Basis data didefinisikan sebagai sekumpulan data yang saling berhubungan , disimpan dengan minimum redundansi untuk melayani banyak aplikasi secara optimal. Redundansi ( Kelebihan ) : Penyimpanan data yang sama secara berulang
E N D
1 Basis Data Basis data didefinisikansebagaisekumpulan data yang salingberhubungan, disimpandengan minimum redundansiuntukmelayanibanyakaplikasisecara optimal. Redundansi (Kelebihan) : Penyimpanan data yang samasecaraberulang Jika data yang diperolehdari data lain disimpantersendiri Data yang samadisimpandalambanyak table yang berbeda
2 Konsep Dasar Basis Data Redundansi 1. Penyimpanan data yang samasecaraberulang TerjadipengulanganpenulisanpasanganKODE_MKdanSKS yang sama. MisalnyauntukMK_01 (ditulis 3 kali), danMK_02 (ditulis 2 kali)
3 Konsep Dasar Basis Data Redundansi Duplikasi data DuplikasiterjadikarenapenulisanKODE_MKuntukMK_01danMK_02, yang berturut-turutdiulangsebanyak 3 dan 2 kali. Duplikasipenulisanseringkalitidakdapatdihindarkandalampenyimpanan data
4 • Redundansi • 2. Penyimpanan data yang dapat diperoleh dari data lain Konsep Dasar Basis Data Tabel a) Tabel b) Tabel c) Tabel d)
5 Redundansi Konsep Dasar Basis Data Denganmengamatikeempattabeldiatas, ternyataTabel d) berisi data yang dapatdiperolehdaritabel lain, yaitudenganmeng-hubungkanTabel a), b), dan c). Dengandemikianuntukmenghilangkanredundansi, Tabel d) perludihilangkan.
6 Redundansi 3. Data yg sama disimpan dalam banyak table yg berbeda Konsep Dasar Basis Data Tabel Mahasiswa Tabel Matakuliah Tabel Nilai
7 Redundansi Konsep Dasar Basis Data Dengan mengamati ke tiga table diatas, terdapat redundansi, yaitu atribut(data) Nama_mhs, Nm_MK dan SKS tersimpan pada beberapa table yang berbeda. Hal ini harus dihindari dengan jalan menghilangkan atribut Nama_mhs, Nm_MK dan SKS pada table Nilai
8 Konsep Dasar Basis Data Akibatredundansi (kelebihan) : Redundansimenyebabkanmasalahpadawaktumemperbarui (update) data, ruangpenyimpanan yang boros, dandapatmenimbulkantidakkonsistennya data. Untukmembuatsuatu basis data yang memberikanmanfaat optimal, suatu inventory data harusdibuat, data daninformasi yang diperlukanharusdianalisa, file basis data yang diperlukanharusdirancang, danproseduruntukmemelihara basis data harusdiadakan
9 Keunggulan Penggunaan Basis Data • Tujuanawaldanutamadalampengelolaan data dalamsebuah basis data adalah agar kitadapatmemperoleh/menemukankembali data denganmudahdancepat • Di dalampenggunaan basis data, terdapatsuatutempatpenyimpanan data tunggal yang dikelola • Data tersebutdidefinisikansekalidankemudiandiaksesolehbermacampenggunadanaplikasi • Penggunaan basis data memberikansejumlahkeunggulanpotensialdibandingkandenganpemrosesan file tradisional Konsep Dasar Basis Data
10 Keunggulan Penggunaan Basis Data yaitu : Kecepatan, KemudahandanEfisiensiRuangPenyimpanan Redundansi data minimum Konsistensi data Integrasi data Pemakaian data bersama Menjalankanpembakuan Konsep Dasar Basis Data
11 Keunggulan Penggunaan Basis Data yaitu : Konsep Dasar Basis Data • Mempermudah pengembangan aplikasi • Menyediakan antarmuka banyak pengguna • Menggambarkan relasi komplek diantara data • Menjalankan batasan keutuhan (integrity) • Menyediakan backup dan pemulihan (recovery )
12 Resiko Pendekatan Basis Data • Spesialisasi baru • Perlunya biaya awal (start-up cost) • Perlunya konversi data • Perlunya backup • Meningkatnya kompleksitas data • Data mudah diserang (vulnerable) • Gangguan dengan adanya data bersama • Konflik organisasi Konsep Dasar Basis Data
13 ISTILAHDASAR Character merupakan bagian data yang terkecil, dapat berupa karakter numerik, huruf ataupun karakter-karakter khusus (special characters) yang membentuk suatu item data / field.
14 ISTILAHDASAR Field merepresentasikan suatu atribut dari record yang menunjukkan suatu item dari data, seperti misalnya nama, alamat dan lain sebagainya. Kumpulan dari field membentuk suatu record. field name harus diberi nama untuk membedakan field yang satu dengan lainnya
15 ISTILAHDASAR • Field representation tipe field (karakter, teks, tanggal, angka, dsb), lebar field (ruang maksimum yang dapat diisi dengan karakter-karakter data). field value isidari field untukmasing-masing record.
16 ISTILAHDASAR • Record Kumpulan dari field membentuksuatu record. Record menggambarkansuatu unit data individu yang tertentu. Kumpulan dari record membentuksuatu file. Misalnya file personalia, tiap record dapatmewakili data tiapkaryawan.
17 ISTILAHDASAR • File File terdiridari record-record yang menggambarkansatukesatuan data yang sejenis. Misalnya file matapelajaranberisi data tentangsemuamatapelajaran yang ada.
18 Konsep Dasar • Key • Elemen Record yang dipakai untuk menemukan Record tersebut pada waktu akses • Jenis-jenis key: • Primary key • Secondary key • Candidate key • Alternate key • Composite key • Foreign key
19 IstilahDasar • Primary key • Field yang mengidentifikasikan sebuah record dalam file • Bersifat unik Primari Key NIM NAMA UMUR 0222500250 TUTI 21 0222300023 WATI 20 0144500024 ALE 24
20 IstilahDasar • Secondary key • Field yang mengidentifikasikan sebuah record dalam file • Tidak bersifat unik • NIM NAMA UMUR • 0222500250 TUTI 21 • 0222300023 WATI 20 • 0144500024 ALE 24 Secondary Key
Candicate key 21 IstilahDasar • Candidate key • Field-field yang bisa dipilih (dipakai) menjadi primary key • NIM NAMA NO_KWIT JUMLAH • 0222500250 TUTI 789 50000 • 0222300023 WATI 254 60000 • 0144500024 ALE 365 80000
22 IstilahDasar • Composite key • Primary key yang dibentuk dari beberapa field • HARI RUANG MATA KULIAH • SELASA 322 LOGIKA MATEMATIKA • SELASA 321 PANCASILA • SELASA 333 KEWARGANEGARAAN Composite key
23 IstilahDasar • Foreign key • Field yang bukan key, tetapi adalah key pada file yang lain. • KD_DOSEN NAMA • D232 Warsono, Drs • D453 R. Faisal • D812 Tri Darmadi Foreign key Primary key • KD_MK MATAKULIAH SKS KD_DOSEN • N18 MANAJEMEN 2 D231 • P25 PASCAL 4 D453 • K1A INTERNET 2 -
24 IstilahDasar • Berdasarkan Model operasi : • Create Pembuatan berkas dengan cara membuat struktur berkas lebih dahulu, kemudian record-record dimuat ke dalam berkas tersebut • Up-date Pengubahan isi dari berkas diperlukan untuk menjaga berkas tetap up to date (diperbaharui) Ada 3 bagian dalam proses up date : • Insert/Penyisipan atau penambahan record • Modify/Perbaikan field • Delete/Penghapusan record
25 IstilahDasar • Retrieval Pengaksesan sebuah berkas untuk tujuan mendapatkan informasi Menurut ada tidaknya persyaratan, retrieval dibagi menjadi • Comprehensive retrieval Proses untuk mendapatkan informasi dari semua record dalam berkas • Misal : display all, list nama alamat • Selective retrieval Mendapatkan informasi dari record-record tertentu berdasarkan persyaratan tertentu • Misal : list for program studi == ‘TI’