1 / 20

EKOLOGI PERTANIAN

EKOLOGI PERTANIAN. Semester Ganjil Tahun Ajaran 2012-2013. Oktavia Shinta.

kami
Download Presentation

EKOLOGI PERTANIAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. EKOLOGI PERTANIAN Semester GanjilTahunAjaran 2012-2013 OktaviaShinta

  2. Ekologi tumbuh secara bertahap dan sebetulnya manusia sudah sejak dahulu telah mengetahui adanya hubunan antara organism dengan lingkungannya. Oleh sebab itu, dalam praktikum ekologi pertanian juga akan dibahas mengenai hubungan serangga dan peranan serangga tersebut dalam bidang pertanian.

  3. Crustacea Antrhopoda Arachnida Invertebrata Mollusca Diplopoda Animalia Nematoda Chilopoda Vertebrata Chordata Hexapoda (insekta) STRUKTUR KLASIFIKASI KINGDOM ANIMALIA

  4. Kelasinsektamemilkijumlahspesiesterbanyakdipermukaanbumi , beberapadiantaranya yang banyakkitatemuidikelompokkansebagaiberikut :

  5. Orthoptera • Memilikiduapasangsayap, dengan vena sayapdepanmenebaldansayapbelakangmembranus • Memilikisepasangmata facet • Memilikisepasang antenna • Memiliki 3 buahmatasederhana(occeli) • 2 pasangsayapserta 3 pasangtungkaipada thorax • Caput bertipepenggigitdanpengunyah • Metamorfosasederhana (paurometabola) telur→nimfa→imago • BeberapajenisseranggaOrthopteraa.l. • - Kecoa (Periplaneta sp.)- Belalangsembah (Stagmomantiscarolina)- Belalangkayu (Valanganigricornis)

  6. Homoptera • Alatmulutmenusukmenghisap • Sayapdepanmenebalatausepertiselaput, sayapbelakangsepertiselaput. Padawaktuistirahatletaksayapdalamposisisepertiataprumahdiatastubuhnya • Antenapendek, sepertibenangataurambutkaku, namunpadabeberapafamiliantenarelatifpanjang • Metamorfosis: Paurometabola • Banyakspesies, yang selainmenjadihama, jugamenjadivektor virus • Banyakspesies yang menghasilkanembunmadu (limbahpencernaan) • BeberapajenisseranggaHomopteraa.l. • - Werengbatangcoklat(Nilaparvatalugens)- Werengpunggungputih (Sogatelafurcifera)- Kutuloncatpadajeruk (Diaphorinacitri)

  7. Hemiptera • Memilikisayapduapasang (beberapaspesiesada yang tidakbersayap). Sayapdepanmenebalpadabagianpangkal (basal) danpadabagianujungmembranus. • Alatmulutmenusuk-menghisap (haustelata), tipealatmulutpencucukpengisap yang terdiriatasmoncong (rostum) dandilengkapidenganalatpencucukdanpengisapberupastylet • Metamorfosis: Paurometabola • BeberapajenisseranggaHemipteraa.l. • Walangsangit (Leptorixaoratorius Thumb.) • Kepikhijau (Nezaraviridula L) • Bapakpucung (DysdercuscingulatusF)

  8. Coleoptera • Sayapdepanberbentuksepertiseludang, kerasdantebaldisebutelitron • Alatmulutmenggigitmengunyahdimilikioleh larva dan imago; Larva dan imago keduanyamenjadihamaatau predator • Hama : pemakandaun, bungadanbuah; penggerekbatang; pemakanakar • Predator : memangsaberbagaijenisserangga lain yang berukuranlebihkecil, terutamakututanaman • Metamorfosisholometabola • BeberapajenisseranggaColeopteraa.l. • Kumbangbadak(Oryctes rhinoceros L) • KepikBeras (Calandraoryzae) • Kumbangbuas (predator) Coccinellasp.

  9. Diptera • - Sayap 1 pasang, sayapbelakangberubahmenjadi halter • - Metamorfosisholometabola • - Larvanyaada yang menjadihama, predator, parasit • Hama : penggerakbatang, pembentukpurudanpenggerekdaun • Predator: memangsakutu-kututanamanterutamafamiliAphididae (kutudaun) • - Imago menghisapcairanpadatanaman yang membusuk • BeberapajenisseranggaDipteraa.l. • lalatbuah (Bacthrocera spp.) • nyamuk malaria ( Anopheles ludlowii) • lalat parasitoid (Diatraeophagastriatalis).

  10. Isoptera • Seranggadewasa yang bersayaptipismemiliki 2 pasangsayapdenganbentukdanukuran yang sama • Antenabertipemoniliform (sepertimanik-manik) • Alatmulutmenggigit-mengunyah, • metamorfosistidaksempurnaatausederhana • Cara hidupnyamembentukkolonidengansistempembagiantugastertentu yang disebutpolimorfisme. Pembagiantugasituadalah raja, ratudanprajuritatautentara. • BeberapajenisseranggaIsopteraa.l. • Macrotermesgilvus • Microtermes sp • Cryptotermes cynocephalus

  11. Ukurantubuhkecil (beberapa mm), pipih (flat), danumumnya • berwarnahitam, sayapmempunyairumbai • Alatmulutmeraut-menghisapbiasanya trips hidupdicelah-celahsempitsepertidalamlipatan-lipatankuncupataumahkotabunga • Gejalakerusakan • Langsung: daunberbercakkeperakan, kemudianmenjadicoklatdanakhirnyagugur • TidakLangsung: dapatmenjadivektor virus padatanaman begonia, krisan (gejaladaunmengeriting) • Metamorfosisperalihanantarapaurometaboladanholometabola 2 instarpertama, miripseranggadewasanamuntidakbersayap 2-3 instarberikutnyamemilikibakalsayappendek, tidakaktifdisebutprapupa; instarpradewasaterakhirdisebut pupa. • BeberapajenisseranggaTysanopteraa.l. • ThripsparvispinusKarny ; Menyerangtanaman paprika dancabai Tysanoptera

  12. Hymenoptera • Sayapsepertiselaputtipis • Metamorfosis : Holometabola • Bersifatsebagaihama (sebagiankecil), parasit, dan predator sertapenyerbuk • Beberapajenisserangga Hymenoptera a.l. • Tawon • Semut

  13. Sayapdepandanseluruhtubuhnyabersisik, sisikinilah yang memberiwarnapadasayap • Seranggadewasatidakmenjadihama, yang menjadihamaadalahlarvanya • Larva berbentukulat (tipeeruciform) mempunyaitungkaipalsu (false leg) sebanyak 5 pasangdi abdomen • Tungkaisejatiterdapatpadatoraks • MetamorfosisHolometabola (sempurna) • Sifathidup larva • 􀂃 Pemakandaun, bunga, buah • 􀂃 Penggerekbatangdanbuah • 􀂃 Pemakanakardanbuah • 􀂃 Predator padaberbagaijeniskututanaman (Eublema) Lepidoptera

  14. Tubuhpanjangdan ramping • Sayapmemanjangmembranus • Memiliki antenna sangatpendekmeyerupaibulukeras • Memilikisepasangmata facet • Metamorfosatidaksempurna (hemimetabola) • Contoh • Capungjarum • Capung Odonata

  15. Perananarthropoda

  16. Cara kerjadilapang • Pemasangan pitfall traps satuharisebelumpelaksanaanpraktikumlapangpadamasing-masinglahan yang akandiamati. Pemasangandilakukandenganmetodepengambilancontohsecarasistematispadagaris diagonal. • Hunting seranggadenganswept netdenganayunanganda. • Serangga yang terperangkappadapitfalldiambildandimasukkanpadafial filmkemudiandiberialkohol 70% atau klorofom. Sedangkanserangga yang terperangkappadaswept net dimasukkanpadaplastikdandiberialkohol 70% atau klorofom. • Menyimpan serangga pada lemari pendingin hingga waktu identifikasi laboratorium.

  17. Cara kerjadi Lab. • Serangga yang telahdiperolehsaatpraktikumdilapangdibawakelaboratoriumuntukdiidentifikasi. • Seranggadiambildanfial film dandariplastikemudiandiletakkanpadacawanpetriataupunpadaobyekglass. • Pengamatanseranggadilakukandibawahmikroskopcahayaataudenganmenggunakankacapembesar. • Serangga yang diamatikemudindigambar. • Dari hasilpengamatanseranggakemudiandilakukanpengelompokanberdasarkanordodenganmenggunakanbukuidentifikasiseranggadanmengelompokkanserangga- seranggatersebutsesuaidenganperanannyadilapangan.

  18. TERIMAKASIH

More Related