330 likes | 752 Views
REAKSI KIMIA REAKSI HABIS Reaksi satu arah REAKSI KESETIMBANGAN Reaksi dua arah. REAKSI KIMIA REAKSI Irreversible / reaksi habis / Reaksi tidak dapat balik Reaksi satu arah REAKSI Reversible/ reaksi dapat balik Reaksi
E N D
REAKSI KIMIA REAKSI HABIS Reaksisatuarah REAKSI KESETIMBANGAN Reaksiduaarah
REAKSI KIMIA REAKSI Irreversible / reaksi habis/ Reaksi tidak • dapat balik Reaksisatuarah • REAKSI Reversible/ reaksi dapat balik Reaksi • duaarah • Kesetimbangan Dinamis : • Secara makroskopis reaksi terlihat berhenti. • - Secara mikroskopis (ukuran molekuler) reaksi tetap berlangsung, artinya • tetapterjadi reaksi ke kanan dan ke kiri dengan laju yang sama.
Reaksi yang dapatberlangsungdalamduaarahdisebutreaksidapatbalik (reversible). Apabiladalamsuatureaksikimia, lajureaksikekanansamadenganlajureaksikekirimaka, reaksidikatakandalamkeadaansetimbang. Dalam reaksi kesetimbangan, secara mikroskopis reaksi tetap berlangsung artinya terjadi reaksi kekanan sekaligus terjadi reaksi kekiri, dengan laju reaksi kekanan = laju kekiri. Secara makroskopis reaksi seolah-olah berhenti.
2K2CrO4 + H2SO4 K2Cr2O7 + K2SO4 + H2O Kuningjingga 2CrO42- + 2H+ Cr2O72- + H2O Kuningjingga
2CrO42- + 2H+ Cr2O72- + H2O Kuningjingga Jikaditambah H+ (H2SO4) makakesetimbanganbergeserkearah ….. Jikaditambah H2O makakesetimbanganbergesarkearah ….. JikaditambahNaOHmakakesetimbanganbergeserkearah ….
N2O4 (g) 2NO2 (g) ∆H = + Takwarnacoklat
FeCl3 (aq) + KSCN (aq) Fe(SCN)Cl2 (aq) + KCl (aq) Fe3+ + SCN- Fe(SCN)2+ KuningMerahdarah Jikaditambah FeCl3makakesetimbanganbergeserkearah ….. Jikaditambah H2O makakesetimbanganbergesarkearah ….. JikaditambahNaOHmakakesetimbanganbergeserkearah ….
Fe3+ + SCN- Fe(SCN)2+ KuningMerahdarah
Syaratreaksikesetimbangan: • 1. Reaksiduaarah (reaksibolak-balik) • 2. Lajureaksikekanan = lajureaksikekiri. • Keadaankesetimbangan • Kesetimbangan kimia tercapai jika laju reaksi ke kanan= laju reaksi ke kiri • Setelah kesetimbangan tercapai reaksi tidak terhenti tetapi terus berlangsung dalam dua arah yang berlawanan dengan kecepatan sama, Jadimerupakankesetimbangandinamis.
Pergeserankesetimbangan Asas Le Chatelier : “Bilapadasistemkesetimbangandiadakanaksimakasistemakanmengadakanperubahansedemikianrupasehinggapengaruhaksimenjadisekecil-kecilnya”.
Faktor-faktor yang mempengaruhi kesetimbangan : • Perubahankonsentrasi • Jikakonsentrasizatditambahmakakesetimbanganakanbergeserkezatlawan (meninggalkanzat yang ditambah) • Jika konsentrasi zat dikurangi maka kesetimbangan bergeser ke zat tersebut (menuju ke zat yang dikurangi) • B. Perubahan volume sistem • Jika volume ditambahmakakesetimbanganakanbergeserkejumlahmolekul yang besar (jumlahkoefisienbesar). • Jika volume dikurangimakakesetimbanganakanbergeserkejumlahmolekul yang kecil (jumlahkoefisienkecil).
C. Perubahantekananuntuk gas • Jikatekananditambah (volume diperkecil) makakesetimbanganakanbergeserkejumlahmolekul yang kecil (menujukejumlahkoefisienkecil) • Jikatekanandikurangi (volume diperbesar) makakesetimbanganakanbergeserkejumlahmolekul yang besar (menujukejumlahkoefisienbesar) • D. Perubahan Suhu • Jikasuhudinaikkanmakakesetimbanganakanbergeser kea rah endoterm (∆H = +). • Jikasuhuditurunkanmakakesetimbanganakanbergeserkearaheksoterm(∆H = - ). Catatan : Jikajumlahkoefisienkiri = jumlahkoefisienkananmakaperubahantekanandan volume tidakmempengaruhikesetimbangan. Untuksistemkesetimbanganheterogen yang diperhitungkanhanya fase gas.
HUKUM AKSI MASSA = HK KESETIMBANGAN Dalamkeadaankesetimbanganpadasuhutetap, makahasil kali konsentrasizat-zatruas kanandibagidenganhasil kali konsentrasizat-zat ruas kiri,masing-masingkonsentrasiitudipangkatkandengankoefisienreaksinyaadalahtetap. Kc adalah konstanta kesetimbangan konsentrasi yang harganya tetap selama suhu tetap.
Jikakesetimbanganantarazatpadatdanlarutan yang dimasukkandalamperhitunganKchanyakonsentrasizat-zat yang larutsaja. Contoh: Zn(s) + Cu2+(aq) Zn2+(aq) + Cu(s)Kc = (Zn2+) / (Cu2+) Untukkesetimbanganantarazat-zatdalamlarutanjikapelarutnyatergolongsalahsatureaktanatauhasilreaksinyamakakonsentrasidaripelarutitutidakdimasukkandalamperhitungan Kc. Contoh: CH3COO-(aq) + H2O(l) CH3COOH(aq) + OH-(aq)Kc = (CH3COOH) x (OH-) / (CH3COO-)