1 / 11

BASIS AKUNTANSI

BASIS AKUNTANSI. BASIS AKUNTANSI. menyatakan saat pengakuan atas transaksi yang merupakan dasar pencatatan transaksi tersebut. Pencatatan dalam akuntansi pada umumnya berdasarkan dua sistem yaitu :.

Download Presentation

BASIS AKUNTANSI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BASIS AKUNTANSI

  2. BASIS AKUNTANSI menyatakansaatpengakuanatastransaksi yang merupakandasarpencatatantransaksitersebut

  3. Pencatatandalamakuntansipadaumumnyaberdasarkanduasistemyaitu: • BASIS KAS (Cash Basis) Pencatatan basis kasadalahteknikpencatatanketikatransaksiterjadidimanauangbenar-benarditerimaataudikeluarkan. • BASIS AKRUAL (Accrual Basis) Teknik basis akrualmemilikifiturpencatatandimanatransaksisudahdapatdicatatkarenatransaksitersebutmemilikiimplikasiuangmasukataukeluardimasadepan. Transaksidicatatpadasaatterjadinyawalaupunuangbelumbenar - benarditerimaataudikeluarkan.

  4. Accrual basis • Dalamduniaakuntansi, basis akuntansimenjadipijakanpentingdalammelakukanpencatatan. Basis akuntansimenentukanasumsi-asumsi yang dipakaidalammelakukanpencatatandanpelaporan. Dalampraktikakuntansipemerintahan, terdapatempatmacam basis akuntansi yang biasadigunakan, yaitu basis kas, basis akrual, basis kasmodifikasi, dan basis akrualmodifikasi

  5. Accrual basis • Dalamakuntansiberbasisakrual, pendapatandiakuiketikapenjualanterjadidanpengeluaran (belanja) diakuiketikabarangataujasatelahditerima. Dengankata lain, basis akrualmengakuitransaksipadasaatterjadi. Sedangkandalam basis kas, pendapatandiakuiketikakas/uangtelahditerimadanpengeluarandiakuiketikatelahdilakukanpembayarankas. Selainitu, dalam basis akrualjugamengakuiadanyatransaksi-transaksi non-kas, sepertipengakuanbebanpenyusutan, penyisihanpiutangtaktertagih, dansebagainya.

  6. Accrual basis • International Public Sector Accounting Standards (IPSAS) Board (IFAC, 2003: halaman 7) memberikankesimpulantentangbeberapakeuntungandaripenerapan basis akrualdalamakuntansidanpenyusunanlaporankeuangandisektorpublik, yaitu: • Basis akrualdapatmenunjukkanbagaimanapemerintahmembiayaikegiatannyadanmemenuhikebutuhankasnya • Basis akrualmemungkinkanpembacalaporankeuanganmengevaluasikemampuanpemerintahuntukmembiayaiaktivitas-aktivitasnyadanuntukmemenuhikewajibandankomitmen-komitmennya • Akuntansiberbasisakrualmenunjukkanposisikeuangan/kekayaanpemerintahdanperubahanatasposisikeuangantersebut

  7. Accrual basis • Memberikankesempatankepadapemerintahuntukmenunjukkankeberhasilanmengelolasumberdaya yang dimiliki • Bergunadalammelakukanevaluasiataskinerjapemerintahmelaluiservice cost, efisiensi, danpencapaiankinerja • Indonesia sendiridalambeberapatahunkedepanakanmengimplementasikan basis akrualinidalamakuntansipemerintahan. Langkahinitelahdimulaidengandigunakannyaakuntansiberbasiskasmodifikasi yang menggantikan basis kas.

  8. Acrual Basis mendasarkankonsepnyapadaduapilar, yaitu: • Pengakuanpendapatan, Saatpengakuanpendapatanpada accrual basis adalahpadasaatperusahaanmempunyaihakuntukmelakukanpenagihandarihasilkegiatanperusahaan. Dalamkonsep accrual basis menjadihal yang kurangpentingmengenaikapankasbenar-benarditerima. Makanyadalam accrual basis kemudianmunculadanyaestimasipiutangtaktertagih, sebabpenghasilansudahdiakuipadahalkasbelumditerima. • Pengakuanbiaya, Saatpengakuanbiayadilakukanpadasaatkewajibanmembayarsudahterjadi. Sehinggadengankata lain, padasaatkewajibanmembayarsudahterjadi, makatitikinidapatdianggapsebagai starting point munculnyabiayameskipunbiayatersebutbelumdibayar. Dalam era bisnisdewasaini, perusahaanselaludituntutuntuksenantiasamenggunakankonsep accrual basis ini.

  9. Cash Basis • Dalammetode cash basis, pendapatandiakuiketika cash diterimasedangkanbebandiakuipadasaat cash dibayarkan, artinyaperusahaanmencatatbebandidalamtransaksijurnal entry ketikakasdikeluarkanataudibayarkandanpendapatandicatatketikakasmasukatauditerima.

  10. Cash Basis • Didalammetode cash basis bebantidakdiakuisampaiuangdibayarkanwalaupunbebanterjaditerjadipadabulanitu. Demikianjugadenganpendapatan, tidakdiakuisampaidenganuangditerima. Sehinggametode cash basis tidakmencerminkanbesarnyauang yang adasebenarnya

  11. Cash Basis jugamendasarkankonsepnyapadaduapilartersebut: • Pengakuanpendapatan, Saatpengakuanpendapatanpada cash basis adalahpadasaatperusahaanmenerimapembayaransecarakas. Dalamkonsep cash basis menjadihal yang kurangpentingmengenaikapanmunculnyahakuntukmenagih. Makanyadalam cash basis kemudianmunculadanyametodepenghapusanpiutangsecaralangsungdantidakmengenaladanyaestimasipiutangtaktertagih. 2. Pengakuanbiaya, Saatpengakuanbiayadilakukanpadasaatsudahdilakukanpembayaransecarakas. Sehinggadengankata lain, padasaatsudahditerimapembayaranmakabiayasudahdiakuipadasaatitujuga. Untukusaha-usahatertentumasihlebihmenggunakan cash basis ketimbang accrual basis, contoh : usaha relative kecilsepertitoko, warung, mall (retail) danpraktekkaumspesialissepertidokter, pedagang informal, pantipijat (malahada yang pakai credit card-tapiingat credit card dikategorikanjugasebagai cash basis).

More Related