1 / 180

Kontrak Belajar

Kontrak Belajar. Mata Kuliah / kode : Metodologi Riset Bobot : 3 SKS Semester/ jurusan : Hari /jam : Selasa jam 8.30 – 11.00 Ruang : Dosen : Dr.Ir.Syamsul Alam Paturusi,MSP. Kompetensi Dasar. Mampu memahami konsep dasar penelitian .

naava
Download Presentation

Kontrak Belajar

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KontrakBelajar • Mata Kuliah/kode : MetodologiRiset • Bobot : 3 SKS • Semester/jurusan : • Hari/jam : Selasa jam 8.30 – 11.00 • Ruang : • Dosen : Dr.Ir.SyamsulAlamPaturusi,MSP

  2. KompetensiDasar • Mampumemahamikonsepdasarpenelitian. • Mampumengertidanmemahamitentangteknikpengolahan data danpenyajian data danmenemukanmasalah. • Mampumempraktekkanmembuatkaryailmiahdalambentuk proposal penelitian • MemahamipentingnyapenelitiandalamArsitektur

  3. Indikator • Padaakhirperkuliahan, mahasiswadiharapkanmampuuntuk: • menjelaskankonsepdasardariteknikmenelitidanmembuat proposal penelitian. • mengolah data penelitian, danmenyajikanhasilpenelitian yang dibuat. • mempresentasikanhasilkaryailmiah yang telahdibuat.

  4. BukuAcuan •  Baker, Therese L., 1994. Doing Social Research. NY: McGraw-Hill Inc. • Brannen, Julia., 1997. MemaduMetodePenelitian. Yogyakarta: PustakaPelajar. • Castetter, William B., 1981. Developing and Defending A Dissertation Proposal. University of Pennsylvania Press •  Creswell, John W., 2003.Research Design: Qualitative, Quantitative and Mixed Method Approaches. Thousand Oaks: Sage Publication. •  Chang, Richard Y., Kelly, P. Keith. 2000.Langkah-Langkah PemecahanMasalah : Seri PanduanPraktis N° 1, Jakarta: PustakaBinamanPressindo. • Davis, Gordon B., 1979. Writing The Doctoral Dissertation, Educational Series, NY: Barrons • Denzin, Norman K, Lincoln, Yvonna S. 2009. Handbook of Qualitative Research (Terjemahan).Yogyakarta: PustakaPelajar

  5. DirjenDikti., 1993. MetodologiPenelitianBidangRekayasa.Cisarua. Groat, Linda, Wang, David.,2002. Architectural Research Design, NY: John Wiley & Sons, Inc. Kumar, Ranjit.,1993. Writing A Research Proposal : Some Guidelines for Beginners. Australia: National Key Centre for School Science and Mathematics at Curtin University of Technology. Koberg, Don., 1976. The Revised All New Universal Traveler: A Soft-Systems Guide to : Creativity, Problem- solving and the Process of Reaching Goals. California: William Kaufmann. Manchester Open Learning.,1994.Membuat Presentasi Yang Efektif. Jkt: GramediaPustakaUtama.

  6. Muhadjir, Noeng. 2007. MetodologiKeilmuan: ParadigmaKualitatif, Kuantitatifdan Mixed. Yogyakarta: Rake Sarasin Nazir, Mohammad. 2005. MetodePenelitian. Bogor: Ghalia Indonesia Rifai, Mien A.,Sakri, Adjat, (ed).1992. Bunga Rampai MetodologiPenelitian,Jkt: DirjenDikti. Singarimbun, Masri. 1985. MetodePenelitianSurvei,Jkt: LP3ES. Supranto.1985. StatistikTeori dan Aplikasi.Jkt: Erlangga Suriasumantri, Jujun. 1985.FilsafatIlmu.Jkt: SinarHarapan

  7. UniversitasGajahmada.MetodologiPenelitianBidangArsitektur.Kumpulan Makalah. • Wasito, Hermawan. 1992.PengantarMetodologiPenelitian : BukuPanduanMahasiswa. Jkt:GramediaPustakaUtama • Zeisel, John. 1995. Inquiry By Design : Tools For Environment-Behavior Research. Cambridge: Cambridge University Press,

  8. TerminologiDasar • METODOLOGI= Pengetahuantentangmetode-metode. • METODOLOGI PENELITIAN = Pengetahuantentangberbagaimetode yang dipergunakandalampenelitian. • METODE PENELITIAN/STRATEGI = Prosedurataucara yang ditempuhdalammencapaisuatutujuantertentu. • TEKNIK /TAKTIKadalahcara yang spesifikdalammemecahkanmasalahtertentu yang ditemuidalammelaksanakanprosedur • TEKNIK SAMPLING • TEKNIK PENGUKURAN • TEKNIK PENGUMPULAN DATA • TEKNIK ANALISIS DATA

  9. What is Research? • Mc Graw-Hill Research is scientific investigation aimed at discovering and applying new facts, techniques, and natural law. • Webster (Dictionary) Research is careful, systematic, patient, diligent inquiry or examination in some fields of knowledge, undertaken to establish fact or principles. • LIPI (LembagaIlmuPengetahuan Indonesia). Researches in social sciences and humanities are all activities based on scientific disciplines to gather, classify, analyze, and interpret facts and connections among natural facts, people, and human behavior in order to obtain the research principles or new methods that may explain the inquired phenomena. • Sekaran (1992). Research can be described as a systematic and organized effort to investigate a specific problem that needs a solution. It is a series of steps that are designed and followed, with the goal of finding answers to the issues that are of concern to us in the work environment.

  10. GARIS BESAR MATERI KULIAH 1.Metode Penelitian: • PengantarmetodePenelitian • MetodePenelitianArsitektur • Strategi • Taktik 2.Tata TulisIlmiah: • Proposal Penelitian • Teknikmengutip • PenulisanDaftarPustaka

  11. Pengantar MetodePenelitian

  12. RASA INGIN TAHU Duapendekatanuntukmemperolehpengetahuan : • PENDEKATAN NON ILMIAH • PENDEKATAN ILMIAH

  13. PENDEKATAN NON ILMIAH • Tidaksistematis • Tidakterkontrol • Bersifatsubyektif • Cara : • kebetulan ( Contoh : Kina) • Denganakalsehat (Common sense) • Intuitif • Coba-coba (trial and error) • Melaluikewibawaan (authority and tradition) • Spekulatif (speculation and argumentation)

  14. PENDEKATAN ILMIAH • Sistematis • Terkontrolberdasarkan data empiris • Konsisten • Objektif • Proses yang berkesinambungan

  15. Galileo Galillei (1564-1642) Nicolaus Copernicus Johannes Kepler (1571-1630 Isaac Newton (1642-1727)

  16. MetodePenelitianArsitektur

  17. PENELITIAN & ARSITEKTUR • KILASAN SEJARAH : Dari keterampilanmenggambar (profesi) kePenelitian (akademik) • INTERVENSI PENGETAHUAN LAIN • MODEL PENDIDIKAN ARSITEKTUR : Suatuperbandingandimancanegara • KOMPETENSI LUARAN PENDIDIKAN S1 ARSITEKTUR DI INDONESIA

  18. PERSAMAAN PERBEDAAN ANTARA PENELITIAN & PERANCANGAN

  19. Persamaan

  20. Imaging Presenting Testing

  21. Persamaan • Bertujuanmenemukancarabaruuntukpencerahanwawasandisekitarkita (Risetmenemukanpengorganisasiankonsep; sedangdesainmenghasilkanrancangan) • Merupakanhasilprosesilmiahuntukmeningkatkandanmemperbaikikonsep/rancanganyang dapatdilihatdalamwujud : sketsa, hypotesis, laporan, bangunan. • Dapatdipresentasikanhasilnyasehinggadapatdipertukarkanideanya.

  22. Perbedaan

  23. Perbedaan DESAIN ARSITEKTUR PENELITIAN DALAM ARSITEKTUR • Bersifatunik, singular &Inklusif • Orientasipadaproduk, kurangmempermasalahkanmetodologis • Mengandalkanintuisi • Tujuanmenyelesaikanmasalah yang kompleksdengansolusitunggal • Berkaitandenganseperangkatkasusdanaplikasigenerik, menuntutparasgeneralisasitertentudanbersifateksklusif • Orientasipadaprosesdanproduk. Metodediungkapsecaraeksplisitdandapatdiujikanvaliditasdanrealibilitasnya. • Intuisiharusdiujikanpadatujuanspesifikpenelitian • Tujuanmembangunkerangkaumumygmenjelaskansecararasionalberbagaifaktorygberpengaruh Sumber: http://nustaffsite.gunadarma.ac.id/blog/ydnugra/2009/08/30/penelitian-dalam-arsitektur/

  24. Pandangan miring thdRisetArsitektur • Many in architecture still think of researchers as people in white smocks and thick glasses searching for the mystery and the unknown! • Many people who would argue that research is simply irrelevant to an architecture school. Padahal: • without research in architecture, the profession will be reduced to a group of technicians or artists. Salamah,Research in Architecture

  25. PerkembanganPenelitianArsitektur Sumber: Groat, p.6

  26. PENELITIAN PEMROGRAMAN Vs PENELITIAN ARSITEKTUR • PERBEDAAN KEDUANYA : • UNTUK KONSUMSI PEMROGRAMAN ARSITEKTUR (User-needs programming research) • UNTUK KHASANAH ILMU ARSITEKTUR (MIS. TEORI ARSITEKTUR & TEORI DALAM ARSITEKTUR) • Kajiandesain (design review) • EvaluasiPurnahuni (Post Occupancy Evaluation)

  27. PENELITIAN PEMROGRAMAN Vs PENELITIAN ARSITEKTUR Bertujuanuntuk memperkayateori/ mengujihipotesis Bertujuanuntuk Pemrogramanruang Arsitektur

  28. RisetuntukPemrograman(User-needs programming research) • Produknya (out putnya) digunakanuntukkeperluanpemrogramanrancangbangunarsitektur. • Ditujukanuntukmenjawab BEBERAPA (bahkanpuluhan) pertanyaanpenelitian. • Hasilnya BUKAN untukmemperkayaTeoriKeilmuan, tapiuntukkebutuhanpengambilankeputusanpenyusunanpemrograman.

  29. Penelitian(dalam) Arsitektur • Output nyatidakselaluditujukanatautidakdapatdigunakanuntukpemrograman. • Ditujukanuntukmenjawab SATU atau DUA pertanyaanpenelitian • UntukmemperkayaTeoriKeilmuan, mengujiHipotesis.

  30. LINGKUP PENELITIAN ARSITEKTUR Source: What is architectural research?

  31. KLASIFIKASI PENELITIAN

  32. KLASIFIKASI PENELITIAN(JOHN ZEISEL, 1990) RESEARCH DESIGN • CASE STUDY • SURVEY • EXPERIMENT • DIAGNOSTIC • DESCRIPTIVE • THEORITICAL • ACTION • NATURAL • CONTRIVED RESEARCH APPROACH RESEARCH SETTING

  33. KLASIFIKASI PENELITIAN(WILLIAM B.CASTETTER, 1982) METHODOLOGY • EXPERIMENTAL • EX POST - FACTO • CASE STUDY • SURVEY • Analytic • Descriptive • LIBRARY • FIELD • CLINIC • LABORATORY • ACTION • SERVICE • APPLIED • PURE PURPOSE SETTING

  34. KLASIFIKASI PENELITIAN( URIEL COHEN & LANI VAN RYZIN, 1985) TUJUAN • EXPLORASI • DESKRIPSI • PENJELASAN • EKSPERIMEN • TERKENDALI • EKSPERIMEN • LAPANGAN • TELAAH • LAPANGAN • PEN. DASAR • PEN. TERAPAN • PEN. TEKNIK • PEN. PERILAKU PENEKANAN RANCANGAN

  35. KLASIFIKASI PENELITIAN(HermawanWasito, 1992) HASIL YANG DIPEROLEH • Penelitian dasar • Penelitian Terapan BIDANG ILMU TEMPAT • Sosial • Eksakta • Laboratorium • Kepustakaan • Lapangan TUJUAN CARA PEMBAHASAN • Penjajagan • Pengujian • Pengembangan • Deskriptif • Inferensial

  36. KLASIFIKASI PENELITIAN(Gayle Jennings, 2001) Core functions of research • Pure/basic research • Applied research Based on Methodology used Based on Information requirement • Exploratory • Descriptive • Explanatory • Causal Research • Comparative • Evaluative • Predictive • Qualitative • Quantitative • Mixed method

  37. KLASIFIKASI PENELITIAN SOSIAL(Therese L.Baker,1994) SURVEY RESEARCH EXPERIMENTAL RESEARCH FIELD RESEARCH AND OBSERVATIONAL STUDIES METHODS OF ANALYZING AVAILABLE DATA EVALUATION RESEARCH & CASE STUDIES

  38. KLASIFIKASI PENELITIAN(NAZIR, 2005) Sumber: Moh.Nazir, p. 47

  39. KLASIFIKASI PENELITIAN(RANGKUMAN ) METODE YG DIGUNAKAN PENDEKATAN • EKSPERIMEN • STUDI KASUS • SURVEY • ANALISIS DATA SEKUNDER • GROUNDED RESEARCH • Kuantitatif • Kualitatif • Mix TUJUAN KEGUNAAN • EKSPLORATIF = • DIAGNOSTIC • EXPLANATORY = • CONFIRMATORY= • TESTING RES. • DESKRIPSI • ACTION=EVALUASI • PELAYANAN • APLIKASI=TERAPAN • MURNI=PEN.DASAR • BEHAVIOR TEMPAT • LABORATORIUM • PUSTAKA • LAPANG

  40. KLASIFIKASI PENELITIAN ARSITEKTUR MENURUT JOROFF & MORSE’S (1980) Observation Scholarship Review of Precedents Normative Theory Laboratory Research Subjective Objective Design Manifesto Development Of Prototypes Social Science Research

  41. KLASIFIKASI PENELITIAN ARSITEKTUR(Linda Groat & David Wang, 2003)

  42. KLASIFIKASI PENELITIAN ARSITEKTUR(Yasser Mahgoub, 2009) Curiosity oriented Mission oriented

  43. Systems of Inquiry, Strategies and Tactics in Research System of inquiry=paradigma= Philosophical stance Mis. Positivism,interpretivism Strategies= methods=research Design Mis.eksperimental, survey Tactics= Techniques Mis.caramendata, caramenga nalisis

  44. KUANTITATIF & KUALITATIF KUANTITATIF KUALITATIF • EKSPERIMENT • EKSPERIMEN SUNGGUHAN (TRUE EXPERIMENT) • EKSPERIMEN SEMU (QUASI-EXPERIMENT) • SURVEI • CROSS-SECTIONAL • LONGITUDINAL • ETNOGRAFI • GROUNDED • STUDI KASUS • FENOMENOLOGI • NARRATIF

  45. KEDALAMAN PENELITIAN • PENJEJAKAN (EXPLORATORY) • TidakadaHipotesis • TahapawalsuatupenelitianLanjutan • Biasanyatidakdipublikasikan • Dilakukanmelalui data sekunder, pendapat expert atauobservasi 2. DESKRIPTIF • Untukmengetahuiperkembangansaranafisiktertentu • Untukmendeskripsikansecaraterincifenomenatertentu (mis, poladanperilakupenggunaanruang, typologibangunan, poladistribusiruang, perencanaandanpengembangankawasan 3. PENJELASAN (EXPLANATORY) • Testing research • Adahipotesis • Hubunganvariabel

  46. Perbedaan • Exploratory : Menjawabpertanyaan APA (Adakerumunanorangdijalanraya, ADA APA ?? Ternyatakecelakaanlalulintas • Deskriptif : Menjawabpertanyaan BAGAIMANA (Selanjutnyaingindiketahui, BAGAIMANA kecelakaanituterjadi) • Explanatory : Menjawabpertanyaan MENGAPA (Lebihlanjut, ingindiketahui MENGAPA kecelakaanitubisaterjadi)

  47. Kelayakanpenelitian • Domain ilmu • Kepatutanberdasarkan level pendidikan (S1,S2, S3) • Tingkat kedalaman

  48. Domain Ilmu 1 Arsitektur KajianBudaya 2 1 2 1 Apa FUNGSI ARTIdan MAKNA ? Konsep Budaya Bagaimana Wujudfisiknya? Research in architecture can be defined as a careful and rigorous, procedural and systematic search on buildings, towns, and cities, and how they are built and used. • (ashrafsalamah, . http://www.arti-arch.org/Ashraf%20Salama-Architectural%20Research%20Main.htm) (a

  49. Diagram Venn Arsitektur-KajianBudaya Arsitektur KajianBudaya

More Related