120 likes | 234 Views
In Product Development of Agroindustrial. Sebuah produk yang ada di pasar harus terus dikembangkan untuk mengikuti keadaan selera konsumen & teknologi yang dinamis agar tetap bisa bertahan serta bersaing. Arsitektur Produk.
E N D
In Product Development of Agroindustrial
Sebuah produk yang ada di pasar harus terus dikembangkan untuk mengikuti keadaan selera konsumen & teknologi yang dinamis agar tetap bisa bertahan serta bersaing
ArsitekturProduk • Merupakan penugasanelemen-elemenfungsionaldariprodukterhadapkumpulanbangunanfisik (physical building blocks) produk. Elemenfungsionalbiasanyadiuraikandalambentukskemasebelumdireduksimenjadisuatuteknologi yang spesifik, komponen, atauprinsip-prinsipkerjafisik.Elemen-elemenfisikdarisebuahprodukadalahbagian-bagianproduk (part), komponen, dan sub rakitan yang padaakhirnyadiimplementasikanterhadapfungsiproduk.
Secara sederhana, arsitektur produk merupakan teknik untuk menguraikan komponen sistem dari produk yang sudah ada untuk dianalisis detailnya kemudian dilakukan inovasi tentang perubahan apa yang bisa dibuat pada detail sehingga dapat mempengaruhi keadaan produk dengan mempertimbangkan batas-batas kendalinya.
Soto merupakan makanan asli Indonesia yang menggabungkan sayuran dan daging dalam suatu kuah kaldu. Soto memiliki banyak sekali penikmat. Namun sayangnya proses pembuatannya relatif rumit dan membutuhkan waktu lama jika dibandingkan dengan olahan rumah tangga lainnya. Soto juga disajikan berbeda-beda di tiap daerah. APA SOLUSI UNTUK MASALAH PENYAJIAN YANG CEPAT TANPA KETERBATASAN DAERAH?
SOTO INSTAN.... • terdiriatassohun, kentang gorengkering, bawang goreng serta ayam suwirdilengkapidenganbumbusoto, minyaksoto, dancabebubuk.
Pembuatan konsep citarasa nusantara bertujuan untuk mewadahi keinginan konsumen untuki memilih rasa khas soto yang dia inginkan tanpa batasan daerah geografis
Presentasi Kemasan • Kemasansotoinstandibuat dengangrand designberwarnahijau sebagai image makananyang sehatdanbernutrisi. Kombinasiwarna yang lebihkontrasakanmempertegaskemasansotoinstantersebut. • Dalamdesign kemasantertera di bagiandepanterdapatnama Soto AyamInstan “namadaerah” tersebut, sedangkanpadabagianbelakangterteracarapenyajiandaninformasinilaigizinya. • Ada duamacamkemasanyaitudengan plastik sepertimieinstandan menggunakanmangkokkecilberbahansteroformdengan spesifikasi keamanan. • Pada kemasan akan ditambahkan bahan pelengkap sesuai dengan penyajian daerah khas masing-masing.