320 likes | 1.43k Views
memanfaatkan kearifan lokal dalam memahami perubahan iklim
E N D
KearifanLokaluntukPrediksiCuaca/IklimPranataMangsa DisadurdandisajikankembaliolehKhairdinPramana Jaya, S. P., M. Pd File sumber : KoleksiCahyoGiriDahono, S. P., (Koordinator BPP Demung)
KearifanLokal untukPrediksiCuaca/Iklim • Contoh: Pranatamangsa (artinya “ketentuan musim”) • Semacam penanggalan yang dikaitkan dengan kegiatan usaha pertanian, khususnya untuk kepentingan bercocok tanam atau penangkapan ikan. • Diperkenalkan pada masa Sunan Pakubuwana VII (raja Surakarta), mulai dipakai sejak 22 Juni 1856 • Memuat berbagai aspek fenologi dan gejala alam lainnya yang dimanfaatkan sebagai pedoman dalam kegiatan usaha tani maupun persiapan diri menghadapi bencana. www.herdinbisnis.com 2
Pranatamangsa • Berbasisperedaranmatahari • Siklusnya (setahun) berumur 365 hari (atau 366 hari) • Dibagimenjadiempatmusim (mangsa) utama: • musimkemarauatauketigå (88 hari), • musimpancarobamenjelanghujanataulabuh (95 hari), • musimhujanataurendheng (95 hari), • pancarobaakhirmusimhujanataumarèng (86 hari) www.herdinbisnis.com 3
Pranatamangsa • Musim dikaitkan dengan perilaku hewan, perkembangan tumbuhan, situasi alam sekitar, dan sangat berkaitan dengan kultur agraris. • Berdasarkan ciri-ciri ini setahun juga dapat dibagi menjadi empat musim utama dan dua musim "kecil": • terang ("langit cerah", 82 hari), • semplah ("penderitaan", 99 hari) • dengan mangsa kecil paceklik pada 23 hari pertama, • udan ("musim hujan", 86 hari), • pangarep-arep ("penuh harap", 98/99 hari) • dengan mangsa kecil panèn pada 23 hari terakhir. www.herdinbisnis.com 4
Pranatamangsa • Nama mangsa/ mangsa utama • Rentang waktu • Chandra • Penciri • Tuntunan budaya agraris bagi petani www.herdinbisnis.com 5
Ketiga – Terang (41 hari, 22 Jun-1 Agu) • Ciri: • Daun-daun berguguran, • Kayu mengering; • Belalang masuk ke dalam tanah • Tuntunan: • Saatnya membakar jerami; • Mulai menanam palawija www.herdinbisnis.com 6
Ketiga – Paceklik (23 hari, 2 Agu-24 Agu) • Ciri: • Tanah mengering dan retak-retak, • Pohon randu dan mangga mulai berbunga • Tuntunan: • bera www.herdinbisnis.com 7
Ketiga – Semplah (24 hari, 25 Agu-18 Sep) • Ciri: • Tanaman merambat menaiki lanjaran, • Rebungbambu bermunculan • Tuntunan: • Palawija mulai dipanen www.herdinbisnis.com 8
Labuh – Semplah (25 hari, 19 Sep-13 Okt) • Ciri: • Mata air mulai terisi; • Kapuk randu mulai berbuah, • Burung-burung kecil mulai bersarang dan bertelur • Tuntunan: • Panen palawija; • Saat menggarap lahan untuk padi gaga www.herdinbisnis.com 9
Labuh – Semplah (27 hari, 14 Okt- 9 Nov) • Ciri: • Mulai ada hujan besar, • Pohon asam jawa mulai menumbuhkan daun muda, • Ulat mulai bermunculan, • Laron keluar dari liang, • Lempuyang dan temu kunci mulai bertunas • Tuntunan: • Selokan sawah diperbaiki dan membuat tempat mengalir air di pinggir sawah, • mulai menyebar padi gaga www.herdinbisnis.com 10
Labuh – Udan (43 hari, 10 Nov- 22 Des) • Ciri: • Buah-buahan (durian, rambutan, manggis, dan lain-lainnya) mulai bermunculan, • Belibis mulai kelihatan di tempat-tempat berair • Tuntunan: • Para petani menyebar benih padi di pembenihan www.herdinbisnis.com 11
Rendheng – Udan (43 hari, 23 Des- 3 Feb) • Ciri: • Banyak hujan, banyak sungai yang banjir • Tuntunan: • Saat memindahkan bibit padi ke sawah www.herdinbisnis.com 12
Rendheng – Pangarep-arep (26/27 hari, 4 Feb- 28/29 Feb) • Ciri: • Musim kucing kawin; • Padi menghijau; • Uret mulai bermunculan di permukaan www.herdinbisnis.com 13
Rendheng – Pangarep-arep (25 hari, 1 Mar- 25 Mar) • Ciri: • Padi berbunga; • Jangkrik mulai muncul; • Tonggeret dan gangsir mulai bersuara, • Banjir sisa masih mungkin muncul, • Bunga glagah berguguran www.herdinbisnis.com 14
Mareng – Pangarep-arep (26 hari, 26 Mar- 18 Apr) • Ciri: • Padi mulai menguning, • Banyak hewan bunting, • Burung-burung kecil mulai menetas telurnya www.herdinbisnis.com 15
Mareng – Panen (23 hari, 19 Apr- 11 Mei) • Ciri: • Burung-burung memberi makan anaknya, • Buah kapuk randu merekah • Tuntunan: • Saat panen raya génjah (panen untuk tanaman berumur pendek) www.herdinbisnis.com 16
Mareng – Terang (41 hari, 12 Mei- 21 Jun) • Ciri: • Suhu menurun dan terasa dingin (bediding) • Tuntunan: • Saatnya menanam palawija: kedelai, nila, kapas, • Saatnya menggarap tegalan untuk menanam jagung www.herdinbisnis.com 17
Pranatamangsa, Apakah masih bisa dipakai? • Pengaturanwaktutidakfleksibellagi, perludisesuaikandenganhasilprediksiperubahanmusim. • Tanda-tandaalam yang digunakanuntukpenciriperubahanmusimmasihbisadigunakan. • Aktivitaspertanian yang disesuaikandengankondisimusim, akanlebihbagusjikadiperkayadenganberbagaiteknologi yang pendukung. www.herdinbisnis.com 18
Pranatamangsa, Apakah masih bisa dipakai? www.herdinbisnis.com 19
TERIMA KASIH THE END www.herdinbisnis.com