650 likes | 1.18k Views
Universitas Airlangga Fakultas Perikanan dan Kelautan. Budidaya Ikan Lele Dumbo Sistem Intensif. PRAYOGO, SPi.,MP. Lele Dumbo ( Clarias sp ). KLASIFIKASI LELE DUMBO. Kelas : Tinopterygii Ordo : Siluriformes Famili : Clariidae Genus : Clarias Spesies : Clarias sp.
E N D
UniversitasAirlanggaFakultasPerikanandanKelautan BudidayaIkanLele Dumbo SistemIntensif PRAYOGO, SPi.,MP
KLASIFIKASI LELE DUMBO Kelas : Tinopterygii Ordo : Siluriformes Famili : Clariidae Genus : Clarias Spesies : Clarias sp
Ikan Lele Dumbo Spesiesikan air tawarygmudahdibudidayakan Daya tahan kuat serta pada perairan, memiliki “Arborescen organ” Mempunyai nilai ekonomis tinggi
Lele Dumbo (Clarias sp) Daya tahan kuat pada perairan, memiliki “Arborescen organ”
Kegiatan Usaha Budidaya Ikan Usaha Pembenihan 2. Usaha Pembesaran
Usaha Pembenihan Usaha Pembesaran Keberhasilan Pembesaran
Teknik Pembenihan Lele Dumbo 1. Seleksi Induk Matang Gonad dan Sehat Hindari Kawin Sekerabat
2. Pemijahan Pemijahan alami / buatan Sarana Pemijahan
3. Perawatan Larva danBenih Pemberian pakan 1. Alami Cacing sutra 2. Buatan Pakan komersil
Foto-Foto Kolam Pembenihan Ikan Lele di Beberapa Daerah Sentra Benih Lele, Antara Lain : • Kab. Jombang • Kec. Pare • Kab. Kediri • Kab. Tulungagung
2. Usaha Pembesaran Lele Dumbo 1. Benih Pengaruh 1. Pertumbuhan 2. FCR 3. Daya Tahan Tubuh
Hal yang perlu diperhatikan dalam pemberian pakan Metode Pemberian Pakan • Disesuaikan dengan kebutuhan nutrisi • Dibedakan menurut umur dan tahap pertumbuhan Feeding Program 2. PemberianPakan
3. KolamPembesaran • KolamBeton • Kolam Tanah • KolamSekat • KolamTerpal • Dll
Komoditas (host) Lingkungan Patogen 4. Penyakit Lingkaran Permasalahan Prisma Permasalahan Waktu Lingkungan Manusia Patogen Komoditas (host)
Solusi dan Tindakan Terhadap Penyakit Preventif/Pencegahan (Lingkungan & Kualitas Air) Penerapan Biosecurity Kuratif/Pengobatan (Obat-obatan, vaksin) Melalui Pakan & Air
AEROMONAS INFECTION • Dikenal dengan nama AHS (Aeromonas Hemorhagic Septicemia) • Penyebab P I : Aeromonas sp, Edwardsiellatarda • Stadia yang terkena : semua stadia • Gejala klinis : luka atau pendarahan pada kulit,sirip dan ekor, exophthalmia dan corneal opacity
AEROMONAS INFECTION • Tingkat kematian : 20 – 60 % pada populasi yang terkena • Penyebaran : Aeromonas spp ada didalam lingkungan. Menginfeksi ikan ketika terjadi stress lingkungan • Treatment : Hindari stress lingkungan, kepadatan terlalu tinggi, lingkungan air yang jelek, meningkatkan nutrisi
5.TUNTUTAN & KEBUTUHAN PASAR KUANTITAS KUALITAS Pasar (Lokal & Ekspor) Apakah ini Sudah Kita Penuhi ??? KONTINUITAS (Tepat waktu)