100 likes | 229 Views
PRACTICE IN MAKING BASIC FINANCIAL STATEMENT. OCTOBER 28, 2008. By: Anwar Syam Financial of Masyarakat Mandiri. Pengertian Laporan Keuangan. Laporan Keuangan atau Financial Statement adalah :
E N D
PRACTICE IN MAKING BASIC FINANCIAL STATEMENT OCTOBER 28, 2008 By: Anwar Syam Financial of Masyarakat Mandiri
Pengertian Laporan Keuangan Laporan Keuangan atau Financial Statement adalah : Sebuah laporan keuangan yang menunjukan sejumlah harta / kekayaan sebuah perusahaan / organisasi dan juga perubahan – perubahan kekayaan / harta yang terjadi dalam suatu periode tertentu, sebagai landasan pembuatan keputusan untuk periode berikutnya
Laporan Keuangan / Financial Statement • Neraca / Balance • Laba , Rugi / Income Statement • Laporan Perubahan Modal / Equity’s Owner Statement
A s s e t Kewajiban + Modal Jmlh Asset Lancar Kas x x x Hutang x x x x x x M o d a l Asset Tetap Tanah Bangunan x x x x x x X X X J U M L A H J U M L A H Neraca / Balance Jmlh X X X
Laba , Rugi / Income Statement 1. P E N D A P A T A N X X X 2. B E B A N – B E B A N X X X Biaya Transportasi Biaya Sewa Biaya Lain - lainnya X X X X X X X X X T o t a l B i a y a X X X 3. K E U N T U N G A N
Laporan Perubahan Modal / Equity’s Owner Statement 1. M O D A L A W A L X X X 2. PENGAMBILAN PRIBADI / PRIVE X X X X X X 3. KEUNTUNGAN / KERUGIAN X X X 4. M O D A L A W A L X X X
Siklus Akuntansi Laporan Keuangan Transaksi Bukti - bukti Posting Ke Buku Besar 1 2 3 Neraca Saldo Awal 7 4 Adjustment / Penyesuaian 6 5 Financial Statement Neraca Lajur
Proses Pencatatan dan Pembuatan Laporan Keuangan / Financial Statement • Transaksi • Tanggal 1 Oktober 2008 Pak Amir akan membuka sebuah jasa pencucian baju ( Laundry ), maka pak Amir menyetorkan uang sebesar Rp. 60.000.000; sebagai modal awal. • Tanggal 2 Oktober 2008, dibeli sebuah mesin cuci seharga Rp. 1.500.000; sebanyak 2 buah. • Tanggal 3 oktober 2008, dibeli sebuah rumah kecil untuk tempat usaha Laundry seharga Rp. 40.000.000; • Tanggal 4 oktober 2008, dibuka jasa Laundry tersebut, pada hari pertama telah ada pendapatan jasa pencucian baju sebesar Rp. 500.000; • Dari tanggal 5 s/d 25 oktober 2008, diperoleh pendapatan dari jasa Laundry sebesar Rp. 10.000.000;. • Tanggal 26 oktober 2008, di bayar jasa keamanan Rp. 500.000.
7. Tanggal 27 oktober 2008, dibayar gaji pegawai sebesar Rp. 2.000.000. • Tanggal 28 oktober 2008, dibayar biaya listrik bulan oktober Rp. 1.500.000 • Tanggal 29 oktober 2008, Pak Amir mengambil modal nya untuk usaha lainnya sebesar Rp. 5.000.000
PRACTICE • Tanggal 1 Oktober 2008 Pak Amir akan membuka sebuah jasa pencucian baju ( Laundry ), maka pak Amir menyetorkan uang sebesar Rp. 70.000.000; sebagai modal awal. • Tanggal 2 Oktober 2008, dibeli sebuah mesin cuci seharga Rp. 1.500.000; sebanyak 2 buah. • Tanggal 3 oktober 2008, dibeli sebuah rumah kecil untuk tempat usaha Laundry seharga Rp. 40.000.000; • Tanggal 4 oktober 2008, dibuka jasa Laundry tersebut, pada hari pertama telah ada pendapatan jasa pencucian baju sebesar Rp. 500.000; • Dari tanggal 5 s/d 25 oktober 2008, diperoleh pendapatan dari jasa Laundry sebesar Rp. 10.000.000;. • Tanggal 26 oktober 2008, di bayar jasa keamanan Rp. 500.000. • 7. Tanggal 27 oktober 2008, dibayar gaji pegawai sebesar Rp. 2.000.000. • Tanggal 28 oktober 2008, dibayar biaya listrik bulan oktober Rp. 1.500.000 • Tanggal 29 oktober 2008, Pak Amir mengambil modal nya untuk usaha lainnya sebesar Rp. 10.000.000