1 / 27

Struktur SISTEM OPERASI LINUX

Struktur SISTEM OPERASI LINUX. LINUX. Sistem operasi Linux terdiri atas = kernel( inti ) System library System utility. kernel. Kernel bertanggung jawab untuk mengatur dan menjaga seluruh abstraksi penting dari sistem operasi , termasuk hal-hal seperti virtual memori dan proses.

siran
Download Presentation

Struktur SISTEM OPERASI LINUX

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. StrukturSISTEM OPERASILINUX LINUX

  2. Sistemoperasi Linux terdiriatas = • kernel(inti) • System library • System utility

  3. kernel • Kernel bertanggungjawabuntukmengaturdanmenjagaseluruhabstraksipentingdarisistemoperasi, termasukhal-halseperti virtual memoridan proses. • Kernel Linux membentukintidarikeseluruhansistemoperasi Linux. • Kernel menyediakansemuafungsionalitas yang diperlukanuntukmenjalankan proses, danmenyediakanservissistemuntukmelindungiaksesterhadapsumberdayaperangkatkeras. • Kernel mengimplementasikanseluruhfitur yang dibutuhkanuntukterkualifikasisebagaisistemoperasi.

  4. Bagianpenting kernel LINUX • Manajemen proses • Manajemenmemori • Hardware device drivers • Filesystem driver • Manajemenjaringan

  5. System Library • Menentukankumpulanstandarsimanaaplikasidapatberinteraksidengan kernel danmengimplementasikanhampirsemuafungsisistemoperasi yang tidakmemerlukanhakpenuhatas kernel

  6. System libraries • System librariesmendefinisikan set standardarifungsiuntukmelewatkanaplikasi agar dapatberinteraksidengan kernel • Implementasidarifungsi-fungsiinisedikitbanyakadapadafungsionalitassistemoperasi yang tidakmembutuhkanhakkeseluruhanataskode kernel • Pada level paling sederhana, system librariemengijinkanaplikasiuntukmembuatpermintaan kernel-system-service • system librariesjugamenjagadanmengoleksiargumen system call danjikadiperlukanmengaturargumen-argumentersebutkedalamsuatubentukkhususuntukmelakukan system call.

  7. System utilities • System utilities adalah program yang menunjukkantugasmanajemensistem

  8. Komponendarisistem Linux

  9. kernel • Semuakodekernel dieksekusipadaprocessor privileged mode denganaksespenuhkeseluruhsumberfisikdarikomputer. Linux menyebut mode inisebagaikernel mode • Kodeapapun yang berupadukunganterhadapsistemoperasi yang tidakperludijalankanpada kernel mode disimpankedalamsystem libraries

  10. kernel • Kernel Linux merupakan monolithic kernel dimana driver dantambahan kernel berjalan di kernel space, sehingga kernel dapatmengakses hardware secarapenuhmeskipunadabeberapabagian yang berjalan di user space • Bertujuanuntukmeningkatkanperformansikarenaseluruhkode kernel danstruktur data disimpanpada single address space • Tidakadacontext switch yang diperlukanketikasebuah proses memanggilfungsisistemoperasiatausaatperangkatlunakmelakukan interrupt

  11. Fitur-fitur LINUX • Multitasking • Multiuser • Multiplatform • Multiprosesor • Proteksimemori • Mendukungberagamfilesystem • Dll

  12. DISTRO LINUX • Intidarisemuadistrolinuxadalahkernel,koleksi program dariGNU,Shell,libraries,compiler,editor • Distrosebagianbesardibedakandarisistem Package nya, sepertirpm (redhat) , deb (debian), tgz (slackware), ebuild(Gentoo), pet(puppy)dst • Dikembangkanberdasarkanfilosofidankebutuhanuntuk user

  13. contoh • Slackware=vector, slax • Debian=knoppix, ubuntu • Redhat=CentOS, Tao, Whitebox • SuSE/Novell=OpenSuse • Mandriva • Gentoo • Knoppix • Mepis & Xandros

  14. Tips memilihdistro • Ketersediaan • Popularitas • Kemudahan • Dukungan • Kesesuaiandengankebutuhan

  15. Direktori • Terstrukturdanhirearki • Tujuan = memudahkanpengaturan file

  16. Direktori • /bin - aplikasibinerpenting • /boot - lokasiberkaskonfigurasiuntukboot. • /dev - berkasperanti (device) • /etc - berkaskonfigurasi, skrip startup, dll (etc)... • /home - direktoripangkal (home) untukpengguna • /lib - libraries yang diperlukanolehsistem • /lost+found - menyediakansistemlost+founduntukberkas yang beradadibawahdirektori root (/) • /media - mount (memuat) removable mediaseperti CD-ROM, kamera digital, dll... • /mnt - untuk me-mountsistemberkas • /opt - tempatlokasiuntukmenginstalaplikasitambahan (optional)

  17. /proc - direktoridinamiskhusus yang menanganiinformasimengenaikondisisistem, termasuk proses-proses (processes) yang sedangberjalan • /root - direktoripangkaluntukroot, diucapkan 'slash-root' • /sbin - sistembinerpenting • /sys - mengandunginformasimengenaisystem • /tmp - berkassementara (temporary) • /usr - tempataplikasidanberkas yang seringdigunakanolehpengguna (users) • /var - berkasvariabelseperti log dan database

  18. HakAkses • Pengguna super "root" mempunyai kemampuan untuk mengakses setiap berkas dalam sistem • Setiapberkasmemilikipembatasanakses, pembatasanpengguna, danmemilikiasosiasipemilik/grup

  19. 3 lapis hakakses= • Pengguna • Grup • Lainnya • Hakizin= • Baca • Tulis • Ekseskusi

  20. Command-prompt/shell/terminal • MenilikDirektori– ls • Membuat Direktori: - mkdir (nama direktori) • MengubahDirektori: - cd (/direktori/lokasi) • MenyalinBerkas/Direktori: - cp (namaberkasataudirektori) (kedirektoriataunamaberkas) • Menghapus Berkas/Direktori: - rm (nama berkas atau direktori) • Ganti Name Berkas/Direktori - mv (namaberkasataudirektori)

  21. Root Dan Sudo • Pengguna root di GNU/Linux adalahpengguna yang mempunyaiaksesadministratifuntukmengelolasistem • Sudo (perintah) atausudo –I untuk terminal root

  22. DEKSTOP LINUX • KDE, XFCE, LXDRE • Unity • Gnome classic • Gnome 3

  23. Manajemenpaket • Berdasarkandistro • Contoh 1. Debian Package Management System, paketnya berformat .deb Sistemtoolnyaadalahdpkgdandikembangkan pula sistemmanagemenpaket yang sangatmemudahkan end user yakni APT (Advanced Packaging Tool). Teknologisistem APT inibanyak di adopsikedistribusi GNU/Linux lain, karenakemudahandankemampuannya yang terujipowerfull.

  24. 2. RedhatPackage Manager (RPM) TeknologiAPT jugasudahditerapkan, walaupunadaperbedaan. Di Fedora ada yum, di OpenSuseadazypperdan di Mandrivaadaurpmi 3. Slackwaredanturunannyabiasanyamenggunakan format tar.gz untukpaket-paketnyadanmenggunakan tool pkgtooluntukmanajemenpaketnya

  25. 2 macam model distribusi packages • Binary Packages, Binary Packagesiniadalahsemua packages yang ber-ekstensi*.deb, *.rpm, *.tgzdan *.txz • Source Packages contohdarisource code adalah *tar.gz, *tar.bz, *tar.bz2, dll.

  26. Cara install file deb • tar -xzvfnamafile.tar.gz • dpkg -i file.deb

  27. Custumizesetelahinstalasi • Upgrade kernel

More Related