1 / 12

MAKHLUK GHAIB

MAKHLUK GHAIB. Disusun oleh : Mursyid All Kafi (11008115) Indra Kurniawan (11008126) Anggun Wicaksono (11008130) Teguh Sutrisno (11008132) Dwi Wibowo (11008143) Hartoyo (11008157). MALAIKAT. Pengertian Malaikat

toby
Download Presentation

MAKHLUK GHAIB

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MAKHLUK GHAIB Disusunoleh : • Mursyid All Kafi (11008115) • IndraKurniawan (11008126) • AnggunWicaksono (11008130) • TeguhSutrisno (11008132) • DwiWibowo (11008143) • Hartoyo (11008157)

  2. MALAIKAT • PengertianMalaikat Secaraetimologiskatamalaikat (dalambahasa Indonesia disebutmalaikat) adalahbentukjamakdarimalak, berasaldarimasdhar al-alukahartinyaar-risalah(missiataupesan).

  3. PenciptaanMalaikat • Malaikatdiciptakanoleh Allah SWT daricahaya. • TentangkapanMalaikatdiciptakanoleh Allah SWT, tidakadapenjelasan. • Tapiyang jelas, Malikatdiciptakanlebihdahuludaridarimanusiapertama (Adam AS) sebagaimana yang disebutkan Allah SWT dalamsurat Al-Baqarahayat 30

  4. WujudMalaikat • Sebagaimanmakhlukghaibwujudmalaikattidakdapatdilihat, didengar, diraba, diciumdandirasakanolehmanusia; ataudengankata lain tidakdapatdijangkauolehpancaindra, kecualijikamalaikatmenampilkandiridalamrupatertentu, sepertirupamanusia.

  5. SifatMalaikat • Malaikatadalahhamba-hamba Allah SWT yang mulia. • Malaikatselalumemperhambakandirikepada Allah danpatuhakansegalaperintah-Nya, sertatidakpernahberbuatmaksiatdandurhakakepada Allah SWT

  6. JIN • SecaraetimologiskataAl-Jinberasaldarikatajannaartinyabersembunyi. • Dinamaial-jinkarenatersembunyidaripandanganmanusia • BangsaJin jugamukallaf (diperintahkanuntukmengerjakansyari’at agama) sebagaimanahalnyamanusia, sedangkanRasul yang merekaikutiadalahRasuldarimanusia. • BangsaJin ituada yang patuhdanada yang durhakakepada Allah SWT, sebagaimandinyatakanoleh Allah :

  7.  “ Dan Sesungguhnyadiantarakamiadaorang-orang yang salehdandiantarakamiada (pula) yang tidakdemikianhalnya. adalahkamimenempuhjalan yang berbeda-beda.”(Qs. Al-Jin 72:11)

  8. Dalamkehidupansehariharikitabercampurgauldenganmahluk Jin initanpakitasadari, karenakitatidakbisamelihatmerekadengankasatmata. • BiasanyaJin membentukkolonidanmenetapditempat yang tidakdihunimanusiasepertiRimbabelantara, lautan, Gurunpasir, pulaukosong, rumahataubangunankosong, sungai, pantai yang sunyi, Guadanlubangditanah, Pohonbesardan lain sebagainya. • DiantaraJin iniadajuga yang tinggalbersamamanusiadikota, perumahan , pasardan lain sebagainya.

  9. IBLIS KataIblismenurutsebagianahlibahasaberasaldariablasaartinyaputusasa. Dinamaiibliskarenadiaputusasadarirahmatataukasihsayang Allah SWT(Sayid Sabiq,1986, hal. 219)

  10. IblisadalahJenderalatauPanglimaBesardarisemuakejahatandanperilakuburuk yang dikerjakanmanusia, Iasudahhadirdiduniainisejakzamannabi Adam danakantetaphidupsampaiharikiamat. • Iamengerahkanpasukannya yang terdiriatasbalatentarasyetandarigolongan Jin danmanusiauntukmenyebarbencanadankemaksiatandimukabumi. • Iblismemilikidendamturuntemurunterhadapanakcucu Adamsebagaimanadisebutkandalam Qs. Al-Israa’ ayat 62-64

  11. SYAITAN • KataSyaitanberasaldarikataSyaitanaartinyamenjauh. • DinamaiSyaitankarenajauhnyadiadaridarikebanaran. (Shabuni, 1977, hal.17) • SyetanadalahbalatentaraIblis yang ditugaskanuntukmenghasungdanmenyesatkanmanusiadarijalan yang lurus. • Syetaniniadaduamacamyaitusyetandarigolongan Jin yang tidakbisadilihatolehpenglihatanmatadansyetandarigolonganmanusia yang bisadilihatdengankasatmata.

  12. DibawahperintahPanglimatertingginyaIblis yang tetaphidupsampaiharikiamatnanti,syetandanbalatentaranyaterusberjuangsetiapsaatuntukmenyesatkanmanusiadarijalan Allah yang lurus. • Syetanmemperlihatkanindahsemuaperbuatanmanusia yang burukdanmemperlihatkanburuksemuaperbuatan yang baik. • Orangyang telahdisesatkansyetanmerasabahwaiaberadapadajalan yang benar , iatidakmenyadaribahwaiatelahditipudandisesatkansyetandarijalan yang benar.

More Related