1 / 13

LOGIKA MATEMATIKA

LOGIKA MATEMATIKA. OLEH LASMI, S.S.I, M.PD. SETELAH MENYAKSIKAN TAYANGAN INI, MAKA MAHASISWA DIHARAPKAN DAPAT:. 1. MEMBEDAKAN KALIMAT TERBUKA DENGAN PERNYATAAN 2. MENENTUKAN NEGASI DARI SUATU PERNYATAAN 3. MENENTUKAN NILAI KEBENARAN SUATU PERNYATAAN DAN NEGASINYA.

edith
Download Presentation

LOGIKA MATEMATIKA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. LOGIKA MATEMATIKA OLEH LASMI, S.S.I, M.PD

  2. SETELAH MENYAKSIKAN TAYANGAN INI, MAKA MAHASISWA DIHARAPKAN DAPAT: 1. MEMBEDAKAN KALIMAT TERBUKA DENGAN PERNYATAAN 2. MENENTUKAN NEGASI DARI SUATU PERNYATAAN 3. MENENTUKAN NILAI KEBENARAN SUATU PERNYATAAN DAN NEGASINYA

  3. Pernyataandan Kalimat Terbuka PERHATIKAN CONTOH 1 BERIKUT: 1) 4 adalah bilangan genap 2) 10 adalah bilangan ganjil 3) X adalah bilangan prima 4) y + 5 = 10 5) 3 + 5 = 10 6) Gadis itu memakai kerudung 7) Agam memakai kerudung

  4. Pernyataandan Kalimat Terbuka Berdasarkan contoh 1, maka kalimat pada contoh 3), 4), dan 6) merupkan contoh kalimat terbuka, karena kalimat tersebut belum dapat diketahui nilai kebenarannya. Sedangkan kalimat pada contoh 1), 2), 5) , dan 7) merupakan contoh Pernyataan, karena kalimat tersebut sudah dapat diketahui nilai kebenarannya, yaitu: 1) 4 adalahbilangangenap (bernilai Benar) 2) 10 adalahbilanganganjil (Bernilai Salah) • 3 + 5 = 10 (Bernilai Benar) 7) Agam memakai kerudung (Bernilai Salah)

  5. PERNYATAAN ADALAH KALIMAT YANG HANYA BENAR SAJA ATAU SALAH SAJA, TETAPI TIDAK DAPAT SEKALIGUS BENAR DAN SALAH KALIMAT TERBUKA ADALAH KALIMAT YANG BELUM DIKETAHUI NILAI KEBENARANNYA

  6. Lambang dari suatu pernyataan suatu pernyataan biasanya dilambangkan dengan huruf kecil, a,b, c, ,z Contoh • 4 adalah bilangan genap, biasa di tulis p : 4 adalah bilangan genap • Besi adalah benda padat, biasa di tulis q : Besi adalah benda padat

  7. NilaiKebenaranSuatuPernyataan Nilaikebenarandarisuatupernyataansering Dilambangkandengan (dibaca tau ) Jika (p) = B, dibaca “ nilai kebenaran pernyataan p adalah Benar Dan (p) = S, dibaca “ nilai kebenaran pernyataan p adalah salah

  8. Negasi / ingkaran • Dari sebuahpernyataandapatdibentukpernyataanbarudenganmenambahkankatatidakbenar, ataudenganmenyisipkankatatidakataubukanpadakalimatsemula. Makapernyataan yang barutersebutdisebutIngkaranAtauNegasi. Dilambangkandengan ~ p Contoh: • q : 100 habisdibagi 5 • ~q : 100 tidakhabisdibagi 5 atau • ~q : tidakbenar 100 habisdibagi 5

  9. SecaraTabelHubunganNilaiKebenaran Pernyataan dan Negasinya

  10. Contoh 1. Jika q : 100 habisdibagi 5, maka  (Q) = B,  (q) = S 2. Jika u : 2 + 3 = 5  (u) = S dan  (u) = B

  11. KESIMPULAN • Pernyataan adalah kalimat yang hanyabenarsajaatausalahsaja, tetapitidakdapatsekaligusbenardansalah. sedangkan kalimat terbuka adalah kalimat yang belum diketahui nilai kebenarannya. • Negasi (Ingkaran) dari suatu pernyataandapatdibentukdengan menambahkan tidakbenar, ataukata“tidak“atau“bukan”padakalimatsemula. • Jika (p) = B maka ( p) = S dan sebaliknya

  12. PELAJARI BAHAN DARI: http://books.google.co.id/books?id=lgaL_suN2CgC&pg=PA283&dq=logika+matematika+kelas+x&hl=id&sa=X&ei=29PFT-jFH4PprAf6-IDVBQ&ved=0CDUQ6AEwAQ#v=onepage&q&f=false SELESAIKAN TUGAS 1 YANG TERDAPAT PADA HTTP://BAGAH.WORDPRES.COM, LALU KIRIM KE ALAMAT EMAIL; LASMI999@YAHOO.COM

  13. Terima kasih & Sampai jumpa lagi

More Related