1 / 25

Pelatihan Kader Tuberculosis tingkat Kabupaten dan Kecamatan

Pelatihan Kader Tuberculosis tingkat Kabupaten dan Kecamatan. Oleh : dr. H. Aries Wiganda , Sp. A Ketua SSR. Pendahuluan. BAB I. A.Latar Belakang. Pelatihan Kader TB Komunitas tingkat Kabupaten dan Kecamatan bertujuan : M embangun komitmen antar semua pihak ,

marika
Download Presentation

Pelatihan Kader Tuberculosis tingkat Kabupaten dan Kecamatan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pelatihan Kader Tuberculosis tingkatKabupatendanKecamatan Oleh : dr. H. Aries Wiganda, Sp. A Ketua SSR

  2. Pendahuluan BAB I tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  3. A.Latar Belakang PelatihanKader TB KomunitastingkatKabupatendanKecamatanbertujuan: Membangunkomitmenantarsemuapihak, Meningkatkanaksesmasyarakatterutamapenderita TB kepadalayanan TB di UPK Pemerintahmaupun Non- Pemerintahtermasukswastamaupunmilikmasyarakat. MenurunkanangkakesakitandanmeningkatkankesembuhanpenderitaTB. Mempunyaipengetahuandanketerampilantentang penanggulanganTB denganStrategi DOTS. tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  4. Tuberculosis (TB) merupakanpenyakit yang membahayakan. Tuberculosis (TB merupakanpenyakitkronis yang memerlukanpengobatankhusus. Indonesia suspect terbanyak (10%). Perkiraan TB di Indonesia yaitu 271/100.000 penduduk. (Kasus TB sekitar 107 per 100 ribupenduduk). Kurangnyaaksesinfomasibagimasyarakat (baru 32% masyarakat yang tahutentangpengobatan gratis dari pemerintah) tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  5. B. Permasalahan Penyakit TB Masyarakatbanyakyang salahtafsirtentangpenyakit TB. TB disebabkanolehBakteriMycrobacterium tuberculosis yang dapatdisembuhkansecaramedis. TB dapatmenyerangsiapasajabaiktua, muda, laki-laki, perempuanbaikmiskinmaupunkaya. Masalah Indonesia  tahun 1995, hasil survey KesehatanRumahTangga (SKRT) , TB merupakanpenyebabkematiannomor 3 setelahpenyakitinfeksi.  tahun 1999 (WHO), sekitar 583 ribukasuspertahundengankematiansekitar 140 ribu.( 130 dari 100 ribupenderita TB paru BTA Positif. tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  6. Penyakit TB menyerangsebagianbesarkelompokusiaproduktif, ekonomilemahdanpendidikanrendah. Sampaisaatini program penanggulangan TB denganstrategi DOTS belummenjangkauseluruhPuskesmas. tahun 1995-1998, cakupanpenderita TB denganstrategi DOTS barumencapai 10% Penatalaksanaanpenderitadansistempencatatanlaporanbelumseragam. pengobatantidakteraturdankombinasiobat yang tidaklengkapdapatmenimbulkankekebalankuman TB terhadapObat Anti Tuberculosis (OAT) dan Multi Drug Resistance (MDR) tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  7. Pemahaman Penyakit TB BAB II tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  8. A. Kuman dan Cara Penularan Tuberculosis penyakitmenularlangsung yang disebabkan TB ( Mycrobacterium tuberculosis) menyerangparuatau organ tubuhlainnya) Kuman  berbentukbatangbersifattahanasam (BTA) Dapatbertahanselamabeberapatahundidalamjaringantubuh (dormant). Cara Penularan bersumberdaripenderita TB Positif melaluibersindalambentuk droplet (percikandahak) ResikoPenularan Annual Risk Tuberculosis Infection (ARTI) Resikopenularan per tahunyaitu: 1-3%, dari 1000 penduduk, terdapat 10 orangterinfeksi (1%). tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  9. B. RiwayatTerjadinyaTuberculosis • Infeksi Primer • Terjadisaatseseorangterpapardengankuman TB. • Infeksiterjadisaatkumanberkembangbiakdiparu (kelenjarlimfedihilusparu) yang disebutkompleks primer. • masainkubasi (waktu yang diperlukanmulaiterinfeksisampaimenadisakit) sekitar 6 bulan. • Tuberculosis Pasca Primer (Post Primary TB) • Biasanyaterjadisetelahbeberapabulan/tahunsesudahinfeksi primer. Dayatahantubuhmenurunatau status gizimemburuk. • Cirikhaskerusakanparu yang luasdengantejadiyakavitas / efusi pleura. tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  10. HemoptisisBerat (pendarahandarisalurannafasbawah) mengakibakankematiankarenasyokhipovolemik(tersumbatnyajalanafas • Kolapsdarilobusakibatretraksibronkial • Pneumotorak (adanyaudaradidalamrongga pleura) spontan •  kolapsspontankarenakerusakanjaringanparu. • Penyebaraninfeksike organ lain sepertiotak, tulang, persendian, ginaldsb. • InsufisiensiKardioPulmoner (Cardio Pulmonary Insuficiency) •  penderitamengalamikomplikasiberatperludirawatdi RS. • Penderita TB parudengankerusakanjarinanluas yang telahsembuh (BTA negatif) masihbisamengalamibatukdarah (pengobatan OAT tidakdiperlukan, tapicukuppengobatansimtomatis. • Bilapendarahanberat , penderitaharusdirujukkeunit spesialistik C. KomplikasiPadaPenderita Tuberculosis tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  11. Tanpapengobatansetelah 5 (lima) tahun : • 50% penderita TB meninggal. • 25% akansembuhdengandayatahantubuh • tinggi, • 25% sebagaikasuskronik yang tetapmenular • (WHO 1996) D. PerjalananAlamiah TB yang tidakdiobati tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  12. Infeksi HIV mengakibatkankerusakanluassistemdayatahantubuhseluler (Cellular Immunity) • BilaInfeksi HIV meningkat, makajumlah • penderita TB meningkat. E. PengaruhInfeksi HIV tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  13. DiagnosisPenderita Tuberculosis BAB III

  14. GejalaUtama • Batukterusmenerusdanberdahakselama 3 mingguataulebih • GejalaTambahan, • Dahakbercampurdarah, Batukdarah • Sesaknafasdannyeri dada, • Badanlemah, nafsumakanmenurun, malaise . Gejala Tuberculosis tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  15.  DitemukannyakumanBatangTahanAsam (BTA). Hasilpemeriksaandinyatakanpositifapabilasedikitnyaduaatautigaspesimen SPS BTA positif. B. PemeriksaanPenunjang tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  16. C. IndikasiPemeriksaanFoto Rontgen Dada Suspekdengan BTA Negatif Penderitadengan BTA Positif - Penderitatersebutdidugamengalamikomplikasi - Penderita yang seringhemoptitisberat, - Hanya 1 dari 3 Spesimendahak SPS hasilnya BTA positif. tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  17. Bagan 1. Alur Diagnosis Tuberculosis ParupadaorangDewasa tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  18. Diagnosis tuberculosis padaanakdidasarkanatasgambaranklinis, ujituberkulindangambaranradiologis • Tanda-tandanyayaitu : • Anak yang harusdicurigaimenderita TB apabila : • - sejarahkontakerat (serumahdenganpenderita B Positif) • - reaksicepat BCG (dalam 3-7 hari ) berupakemerahandanindurasi ≥ 5 • mm. • GejalaUmum TB padaanak: • - beratbadanturunselamabulanberturut-turut (failure to thrive) • - nafsumakatidakada (anorexia), • - Demam lama/berulangtanpasebab yang jelas • - Pembesarankelenjarlimfesuperfisialis yang tidaksakit, • - Gejaladarisalurannafas, misal : batuk > 30 hari. • - Gejaladarisalurancerna, misaldiareberulang. • GejalaSpesifik : sesuaidenganbagiantubuh yang terserang. • UjiTuberkulin (Mantoux) • Foto Rontgen dada. • Pemeriksaanmikrobiologidanserologi • Responsterhadappengobatan OAT. D. Tuberculosis Anak tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  19. Bagan 2 AlurDeteksiDinidanRujukan Tuberculosis Anak tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  20. Strategi DOTS dan Penanggulangan TB BAB IV tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  21. Ada 2 tahappenanggulangan TB : Tahapintensif,  minumobatsetiaphariselama 2 (dua) bulan. Tahaplanjutan,  minumobattiga kali semingguselama 4 (empat) bulan. DengancatatankepatuhanpenderitamenelanobatperludiawasilangsungolehseorangPengawasMenelanObat (PMO) Program ini yang dinamakanDirectly Observed Treatment Shortcourse (DOTS) tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  22. Strategi DOTS yang dianutsekarangadalah : Komitmenpolitisdengancarapengambilankeputusan, termasukdukungandana. Diagnosis TB denganpemeriksaandahaksecaramikroskopis Pengobatan yang diawasisecaralangsungoleh PMO Tersedianya OAT yang berkesinambungandenganmututerjamin. Adanyapencatatandanpelaporanuntukmemudahkanpemantauanuntukmemudahkanpemantauanuntukevaluasi program danpenanggulangannya. Pengobatanpenderita TB bertujuanuntukmenyembuhkanpenderita, Mencegahkematian, MencegahkekambuhandanMenurunkantingkatpenularan. tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  23. 1. Isoniasid (H) •  Bersifatbakterisid, dapatmembunuh 90% populasikuman. • 2. Rifampisin (R) •  Membunuhkuman semi-dormant (persister), yang tidakdapatdibunuhIsoniasid. • 3. Pirazinamid (Z) • Dapatmembunuhkuman yang beradadalamseldengansuasanaasam. • 4. Streptomisin (S) •  Bersifatbakterisid. Dosishariandianjurkan 15 mg/kg BB . Pengobatanintermitten kali seminggudengandosis yang sama. • 5. Etambutol(E) •  Bersifatsebagaibakteriostatik . Dosisdianjurkan 15 mg/kg BB. 3 kali seminggu. A. JenisdanDosis OAT tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  24. Ada 2 (dua) tahappengobatan: • TahapIntensif • Pengawasanketatdalamtahapintensifsangatpentinguntukmencegahterjadinyakekebalanobat. • TahapLanjutan •  Tahappentinguntukmembunuhkumanpersister (dormant) sehinggamencegahterjadinyakekambuhan. B. PrinsipPengobatan Yang perludiperhatikanselamameminumObat TB: EfekObat Tandakemajuanpengobatan TB Pasien TB dinyatakanSembuh tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

  25. TERIMA KASIH Semogabermanfaat…. tbcare by dr. H. Aries Wiganda, Sp. A

More Related