1 / 9

PENGANTAR

PENGANTAR. Dalam pengolahan data EPSBED, data tabel seperti MSMHS, TRAKM, TRNLM dan TRLSM merupakan tempat transaksi input data yang terbesar . Dan tabel-tabel tersebut saling berhubungan antara data yang satu dengan data yang lainnya .

sanam
Download Presentation

PENGANTAR

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. PENGANTAR Dalampengolahan data EPSBED, data tabelseperti MSMHS, TRAKM, TRNLM dan TRLSM merupakantempattransaksi input data yang terbesar. Dan tabel-tabeltersebutsalingberhubunganantara data yang satudengandata yang lainnya. Proses input data padatabeldiatasbisa di input satupersatu record jikabahan yang di input tersebutsedikit. Bagaimanajikamempunyai data yang begitubesardanbanyaksampairatusanbahkanribuan record…?? Salah satu kiat yang akan dibahas adalah bagaimana menyiasati pengolahan data EPSBED tanpa mengentri data satu persatu.

  2. KIAT-KIAT MENGOLAH TRANSAKSI DATA YANG BESAR * PemahamanTentangTabel Data * TeknikPengumpulan File dan Pemisahan Data * ImplementasiKonversi Data * Pembagian Tugas dengan Progdi dan Bagian

  3. PemahamanTentang Tabel Data Integrasi Data Tabel data beradasecaraterpisahtapi menghasilkan komponenatausubsistemdalamsatuinteraksi. Tabelapasaja yang digunakandalam Program EPSBED. ( MSMHS, TRAKM, TRNLM, …dll ) Format danKarakter Data Data yang digunakandalamsistem EPSBED berupa Tabel DBF yang datanya bisa diadopsi dari format data lain sepertiSql, Excel dan lain-lain .

  4. Teknik Klasifikasi File dan Pemisahan Data Klasifikasi File / Tabel Data Merupakan langkah identifikasi data yang dilakukan untuk mengelompokan data yang merupakan sebagai bahan yang akan diolah. Data yang diambil seperti file data Mahasiswa Baru, KRS, dan Nilai yang dikelompokan kedalam suatu folder sebagai tempat olah data. MHS Baru Folder Olah data KRS Nilai

  5. Teknik Klasifikasi File dan Pemisahan Data Pemisahan Data Data diatas, di filter berdasarkan kebutuhan data pelaporan yang akan disampaikan dan disimpan dengan nama file data sesuai Identifikasi dan semester pelaporan. Contoh : Data NilaiSemester Genap 2011 bisa disimpan dengan nama NIL112.xxx NILAI Filter Data GASAL 2011 - B GENAP 2011 - A File Baru NIL112.xxx GASAL 2011 - A GENAP 2011 - C GASAL 2011 - C GENAP 2011 - B GENAP 2011 - A GENAP 2011 - C GENAP 2011 - B

  6. IMPLEMENTASI KONVERSI DATA Persamaan Nama dan Struktur Field pada Tabel Nama dan struktur Field disamakan berdasarkan pada nama field pada file database EPSBED dengan memodifikasi struktur field agar sama dengan struktur yang ada di file EPSBED. Langkah ini bisa dilaksanakan dengan menggunakan alat bantu / konverter yang tersedia seperti Foxpro, VisualFoxpro, Navicat for MySQL, Excel 2003 Portable dan alat bantu lain. Contoh : File MSMHS File Mhs PT Dirubah menjadi NIMHSMSMHS Dirubah menjadi THSMSMSMHS

  7. IMPLEMENTASI KONVERSI DATA Persamaan Isi / Format data Field Isi Field database mengikuti sama dengan format isi tabel data EPSBED agar data bisa terbaca dan terproses oleh program EPSBED. Langkah ini bisa dilaksanakan dengan menggunakan alat bantu / konverter yang tersedia seperti Foxpro, VisualFoxpro, Navicat for MySQL, Excel 2003 Portable dan alat bantu lain. Bisa menggunakan perintah Replace atau Update. Contoh : Dirubah dengan menghilangkan titik menjadi A1110001 ( jika ada titik ) File MSMHS File Mhs PT Dirubah menjadi 20121

  8. IMPLEMENTASI KONVERSI DATA Penggabungan Data Data yang sudah terkonversi digabung kedalam tabel tujuan. Contoh : ( Tabel NIL112.dbf -> digabungkan dengan Tabel TRNLM ) Menjalankan Program Sebelum menjalankan program Evaluasi.exe, jalankan program Re-Index Database. Re-Index Database

  9. Tips dalam Membagi Tugas membuat laporan EPSBED Tujuan : Lebih mempermudah dan mempercepat proses olah data Adanya pembagian Job Descripton kepada IT, Program Studi dan bagian kepegawaian atau bagian lain yang terkait. Tugas Fakultas / Program Studi : - Transaksi Mengajar Dosen - Publikasi / Penelitian Dosen - Data Beasiswa - Nilai Mahasiswa Pindahan Tugas Bagian Kepegawaian : - Riwayat Pendidikan Dosen - Dosen Studi lanjut Tugas Bagian Pendidikan dan IT : - Olah data MSMHS, TRNLM, TRAKM, TRLSM dan lain-lain

More Related