1 / 21

Kesetimbangan K imia Untuk SMK Teknologi dan Pertanian

Kesetimbangan K imia Untuk SMK Teknologi dan Pertanian. Kelas XI Semester 2 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung. Standar K ompetensi. Memahami kesetimbangan kimia dalam reaksi lain, metoda pengukuran pH dan penerapannya. Kompetensi dasar.

selma
Download Presentation

Kesetimbangan K imia Untuk SMK Teknologi dan Pertanian

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KesetimbanganKimiaUntuk SMK Teknologi dan Pertanian Kelas XI Semester 2 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung

  2. Standar Kompetensi • Memahami kesetimbangan kimia dalam reaksi lain, metoda pengukuran pH dan penerapannya Isi dengan Judul Halaman Terkait

  3. Kompetensi dasar • Menjelaskan cara menyatakan konsentrasi larutan, teori asam-basa menurut arrhenius, Bronsted-Lowry danLewis • Menjelaskan sifat larutan asam basa dan maknanya • Menjelaskan arti hidrolisis larutan, buffer dan titrasi asam basa • Menjelaskan penerapan asam basa larutan buffer dalam kehidupan sehari hari • Menjelaskan terbentuknya endapan berdasarkan kelarutan dan hasil kali kelarutan Isi dengan Judul Halaman Terkait

  4. Tujuan Pembelajaran • Membedakan senyawa asam, basa dan netral • Mengidentifikasi sifat asam basa dengan berbagai indikator • Memperkirakan suatu larutan yang tidak dikenal Isi dengan Judul Halaman Terkait

  5. Pengantar Larutan Asam-basa cuka Buah jeruk Baterai mobil pembersih Sifat larutan asam dan basa sangat penting dalam ilmu kimia,seperti asam sulfat yang terdapat dalam baterai mobil, cuka dan buah jeruk merupakan contoh dari larutan asam sedangkan amonia yang terdapat dalam pembersih merupakn contoh dari larutan basa Isi dengan Judul Halaman Terkait

  6. Asam – basa menurut Arrhenius Menurut Arrhenius tahun 1903 Asam adalah zat yang dalam air akan menghasilkan ion hidrogen (ion hidronium) sehingga dapat meningkatkan konsentrasi H₃O⁺ (ion hidronium). Contoh : Basa adalah zat yang dalam air akan menghasilkan ion hidroksida sehingga dapat meningkatkan konsentasi OH⁻ (ion hidroksida) Isi dengan Judul Halaman Terkait

  7. Lanjutan Contoh : Konsep asam basa Arrhenius hanya terbatas pada larutan air, sehingga tidak dapat diterapkan pada larutan non air. Isi dengan Judul Halaman Terkait

  8. Asam–Basa Menurut Bronsted-Lowry Menurut Bronsted-Lowry tahun 1923 : Asam adalah suatu senyawa yang dapat memberikan proton (H⁺) Basa adalah suatu senyawa yang berperan sebagai penerima proton (H⁺) Reaksi : Isi dengan Judul Halaman Terkait

  9. Asam Basa Menurut Lewis Menurut Lewis : Asam adalah senyawa kimia yang bertindak penerima pasangan elektron. Basa adalah senyawa kimia yang bertindak pemberi pasangan elektron. Reaksi : Isi dengan Judul Halaman Terkait

  10. Kekuatan Asam Basa • Derajat keasaman (pH) adalah konsentrasi ion H⁺ dalam suatu larutan • Rumus : pH = ₋ log[H⁺] • Untuk air murni pada suhu 25 ⁰C • [H]=[OH]= 10⁻⁷ mol/liter • Sehingga pH air murni = ₋ log 10⁻⁷ = 7 • Atas dasar pengertian ini, diperoleh : • jika pH = 7 → larutan bersifat netral • jika pH <7 → larutan bersifat asam • jika pH > 7 → larutan bersifat basa • Pada suhu kamar pKw =pH + pOH = 14 Isi dengan Judul Halaman Terkait

  11. Larutan Buffer Ambil 10 ml larutan asam asetat 0,1M (larutan 1). Ukur pH larutan dengan menggunkan indikator universal. Kemudian ambil juga 15 ml NH₄OH 0,2M (larutan 2) ukur pH larutan dengan menggunakan indikator universal. Isi dengan Judul Halaman Terkait

  12. Lanjutan 2. Masukkan 5 ml larutan natrium asetat kedalam larutan 1 dan 20 ml larutan amonium klorida 0,1M kedalam larutan 2, ukur pH larutan dengan menggunakan indikator universal. 3. Apa yang dapat anda simpulkan ? Isi dengan Judul Halaman Terkait

  13. Lanjutan • Larutan buffer adalahlarutan yang dapatmempertahankan pH Ciricirilarutan buffer adalahtidakberubah pH jikaditambahsedikitasam, basaatau air • Larutan buffer dapatdibuatdari • Campuranasamlemahdengangaramnya • Campuranbasalemahdengngaramnya • Cara menghitunglarutan buffer Isi dengan Judul Halaman Terkait

  14. Cara Perhitungan pH Larutan Cara menentukan pH larutan buffer yang berasaldariasamlemahdengangaramnya Cara menentukan pH larutan buffer yang berasaldaribasalemahdengangaramnya Isi dengan Judul Halaman Terkait

  15. Hidrolisis dan pH Larutan Garam • Ion ion yang terlarutdalam air dapatdikelompokkanmenjadiempatmacam : • Anion dariasamkuat : Cl⁻, NO₃⁻,SO₄²⁻ • Anion dariasamlemah : CH₃COO⁻,CN⁻,HCO₃⁻,S²⁻ • Kationdaribasakuat : Na⁺,K⁺,Mg²⁺ • Kationdaribasalemah : NH₄⁺,Ag⁺,Cu²⁺ • Reaksipenggaramansecaraumumdapatdituliskansebagaiberikut HA + MOH → MA + H₂O asambasagaram air • Jikasuatugaramdilarutkandalam air, adaduakemungkinan yang dapatterjadi • Ion ion yang berasaldariasamlemahatau yang berasaldaribasalemahakanbereaksidengan air. Reaksi ion dengan air disebuthidrolisis • Ion ion yang berasaldariasamkuatatau yang berasaldaribasakuattidakbereaksidengan air Isi dengan Judul Halaman Terkait

  16. Lanjutan • Garamgaramdapatdikelompokkanmenjadiempatjenisberdasarkanasamdanbasaasalnya • Asam yang berasaldariasamkuatdanbasakuat, misalNaCl,K₂SO₄,Ba(NO₃)₂ pH = 7 2. Asam yang berasaldariasamlemahdanbasakuat, misal CH₃COOK, Mg(CN)₂ pH = ½(14 + pKa + log M) 3. Asam yang berasaldariasamkuatdanbasalemah, misal (NH₄)₂SO₄, AgCl pH = ½(14 - pKb - log M) 4. Asam yang berasaldariasamlemahdanbasalemah, misalCH₃COONH₄,AgCN pH = ½(14 +pKa + pKb) Isi dengan Judul Halaman Terkait

  17. pH Campuran Asam Basa • Adatigakemungkinan yang dapatterjadi, jikakitamencampurkanlarutanasamdanlarutanbasa : • Jikaasamdanbasa yang dicampurkantidakada yang bersisa(semuanyahabisbereaksi), maka yang terbentukadalahlarutangaram. Rumus yang kitagunakanadalahrumus pH larutangaram (hidrolisis) • Jikaterdapatsisaasamlemahatausisabasalemah, maka yang terbentukadalahlarutan buffer. Rumus yang kitagunakanadalahrumus pH larutan buffer • Jikaterdapatsisaasamkuatatausisabasakuat, maka yang terbentukadalahlarutanasamkuatataularutanbasakuat. Rumus yang kitagunakanadalahrumus pH asamkuatatau pH basakuat Isi dengan Judul Halaman Terkait

  18. Titrasi Asam Basa • Analisisvolumetriadalahpenentuankonsentrasisuatularutandengancaramereaksikansejumlah volume larutantersebutterhadapsejumlahvplumelarutan lain yang konsentrasinyasudahdiketahui • Analisisvolumetridilaksanakanmelaluisuatumetode yang disebuttitrasi • Rumustitrasi : • Apabilakonsentasimolaritas • V₁M₁ = V₂M₂ • Apabilakonsentrasinormalitas • V₁N₁ = V₂N₂ • Larutanindikatoradalahlarutan yang digunakandalamtitrasiuntukmenentukantitikakhirtitrasidenganmengalamiperubahanwarna Isi dengan Judul Halaman Terkait

  19. Hasil Kali Kelarutan • Hasil kali kelarutan (Ksp) didefinisikan sebagai hasil kali konsentrasi ion ion suatu elektrolit dalam larutan jenuh • Perhatikan persamaan reaksi dibawah ini : MA → M⁺ + A⁻ Ksp = [M⁺][A⁻] • Rumus diatas dapat disederhanakan menjadi : • Untuk elektrolit biner (n=2), berlaku rumus Ksp = S2 S = Untuk elektrolit terner (n=3), berlaku rumus Ksp = 4S3 S = Isi dengan Judul Halaman Terkait

  20. Pengendapan • Harga Ksp suatu elektrolit dapat digunakan untuk memperhitungkan apakah suatu elektrolit tersebut dapat larut ataukah mengendap dalam suatu larutan • Ketentuan suatu larutan dapat larut atau mengendap seperti kriteria dibawah ini : • Jika [M⁺][A⁻] < Ksp, larutan belum jenuh (tak terjadi pengendapan) • Jika [M⁺][A⁻] = Ksp, larutan tepat jenuh (tak terjadi pengendapan) • Jika [M⁺][A⁻] > Ksp, larutan lewat jenuh ( terjadi pengendapan) Isi dengan Judul Halaman Terkait

  21. Akhir “Terima Kasih” Tim Penyusun: • Rochim Muliawan,S.Pd, • Dra. Hj. Nunun Kusworini, • Oktaviani Budiarti,S.Pd SMK Negeri 7 Bandung Isi dengan Judul Halaman Terkait

More Related