1 / 19

Dasar Penalaran & Logika Berpikir

Dasar Penalaran & Logika Berpikir. Istilah. Logika juga merupakan suatu aktivitas pikiran yang pada awalnya dapat dimulai melalui pengalaman indera atau observasi empiris sehingga terjadi pembentukan pengertian

tudor
Download Presentation

Dasar Penalaran & Logika Berpikir

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. DasarPenalaran& LogikaBerpikir

  2. Istilah • Logika juga merupakan suatu aktivitas pikiran yang pada awalnya dapat dimulai melalui pengalaman indera atau observasi empiris sehingga terjadi pembentukan pengertian • tepat tidaknya pengertian itu tergantung dari tepat tidaknya cara melakukan observasi empirik, masalah indera bukan masalah pikiran • Pengertian sebagai istilah berarti suatu metode / teknik yang diciptakanuntuk meneliti ketepatan penilaian.

  3. Term ialahkata ( bagiandarisuatukalimat yang berfungsisebagaisubyekdanpredikat ) • Proposisiadlperangkaiandari term-term (Tidakpernahada term yang berdirisendirididalampikiran)/ kalimat/ pernyataan • Prosespembentukanproposisiterjadibegiturupa, sehinggaadapengertian yang menerangkantentangpengertian lain • Ex: Anakkecilitumenangis.“ Menangis “ menerangkananakkecil, pengertian yang menerangkandisebutpredikat, sedang yang diterangkandisebutsubyek

  4. Penalaran • Proses pengambilan keputusan berdasarkan proposisi-proposisi yang mendahuluinya • Gerak pemikiran dari proposisi • Proses berpikir • Terdiri dari premis dan kesimpulan • Premis: proposisi yang dipakai sebagai dasar penarikan kesimpulan (premis mayor & premis minor) • Kesimpulan: proposisi akhir

  5. Sebuahsilogismeharusterdiridari 3 proposisi: premis mayor, premis minor dankonklusi • P.mayor Semua petani desa itu adalah orang-orang jujur • P.minor Halim adalah seorang petani desa itu • Konklusi Jadi, Halim adalah seorang jujur

  6. Harusterdapat 3 term:

  7. Setiap term yang terdapat dalam kesimpulan harus tersebar atau sudah disebut dalam premis-premisnya

  8. Bilasalahsatupresmisnya universal, danlainnyapartikular, makakonklusiharusbersifatpartikular

  9. Dari duapremis universal, konklusinyaharusbersifat universal

  10. Jika sebuah silogisme mengandung premis yang positif dan negatif, maka konklusinya harus negatif

  11. Dari duapremis yang negatiftidakdapatditarikkesimpulan

  12. Dari dua premis yang bersifat partikular, tidak dapat ditarik konklusi yang sahih

  13. ENTIMEN: penalarandeduktifsecaralangsung • Ia seorang warga negara yang baik, sebab setiap ada aksi-aksi sosial untuk kepentingan bangsa ia selalu ikut

  14. Ia pasti seorang ahli dalam bidang matematika, karena ia mengajar matematika di fakultas tersebut

  15. Kita harus membantu usaha peri kemanusiaan yang telah dicetuskan oleh presiden, karena usaha itu merupakan jalan yang paling baik untuk memajukan putra-putri Papua

  16. Mereka menerima syarat kerja itu, karena mengandung pasal-pasal yang memberikan harapan untuk perbaikan nasibnya

  17. Ia pasti berhasil dalam dunia usaha internasional, karena ia menguasai lima bahasa dunia

  18. Ia harus memasuki perguruan tinggi, karena ia berbakat

More Related