1 / 16

Pengenalan Internet

Pengenalan Internet. Mara Tilovasanti SMKN 2 Salatiga. Apa itu Internet: dua arti. Teknologi yang terbentuk berbasis TCP/IP beserta standar-standar yang umum digunakan.

allie
Download Presentation

Pengenalan Internet

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pengenalan Internet Mara Tilovasanti SMKN 2 Salatiga

  2. Apa itu Internet:dua arti • Teknologi yang terbentuk berbasis TCP/IP beserta standar-standar yang umum digunakan. • Jaringan komputer global yang menghubungkan jutaan komputer di dunia melalui jaringan komputer lokal sehingga memungkinkan pertukaran informasi antar pemakainya.

  3. Sejarah Internet • ARPANET Pada tahun 1969, Bagian Penelitian dan Pengembangan Departemen Pertahanan Amerika Serikat (The Department of Defense (DoD) Advanced Research Projects Agency (ARPA)) membuat suatu penelitian tentang jaringan untuk mempertukarkan data.

  4. WAN Internet LAN LAN LAN LAN WAN Teknologi Internet

  5. Bagaimana Supaya Terkoneksi ? Internet ISP ISP • Modem • Phone Line • Computer • ISP (Internet Service Provider) Connection Client Client

  6. Apa yang kita peroleh? • Informasi yang didapatkan lebih cepat dan murah dengan aplikasi : a. E-mail b. WWW c. News Group • Mengurangi biaya kertas dan biaya distribusi, contoh : a. Koran masuk internet b. Majalah, Brosur • Sebagai media promosi a. Image Company b. Pengenalan, dan pemesanan produk • Komunikasi Interaktif a. E-mail b. Video Conferencing c. Internet Relay Chat d. Internet Phone • Sebagai Alat Research and Development • Pertukaran Data

  7. Kekurangan Internet • Relatif mahal • Harus ada Komputer • Harus ada Line Telephone / Terhubung ke sebuah ISP • Harus ada Modem

  8. Pengenalan Browser • Netscape Communicator, • Eudora, • Mozilla, • Konqueror • Internet Explorer (IE)

  9. Istilah dalam Internet • Surfing  Dalam bahasa Indonesia berarti “Berselancar”, yang artinya adalah mencari informasi dari suatu situs ke situs yang lain. • Browsing Sama dengan surfing • Web Site  Halaman informasi pada internet

  10. World Wide Web Atau biasa disebut WEB saja, adalah sumber informasi yang dapat diakses semua orang melalui jaringan internet. Komponen yang menjadi tulang punggung keberadaan sebuah web adalah : • URL • HTTP • HTML

  11. URL • Uniform Resource Locator, adalah alamat dimana data atau informasi berada/ standar pengalamatan sebuah file di internet yang dirancang khusus untuk digunakan dengan browser www, seperti IE, Netscape, Mozilla, Opera, dll.

  12. HTTP  Hyper Text Transfer Protocol, protokol/ bahasa yang digunakan untuk mengakses informasi. • HTML  Hyper Text Markup Language, adalah bahasa yang digunakan untuk membuat sebuah web site

  13. Situs dg Fasilitas E-mail Gratis • http://www.yahoo.com • http://www.hotmail.com • http://www.email.com • http://www.bolehmail.com • http://www.plasa.com • http://www.telkom.net

  14. Situs Ilmu Pengetahuan & Teknologi • http://www.balabantuan.com (mat) • http://www.exploratorium.edu (iptek sambil bermain anak2) • http://www.fisika.net • http://www.bugios.com (serangga)

  15. Mesin Pencarian (Search Engine) • Google  http://www.google.com • Yahoo http://www.yahoo.com • Altavista  http://www.altavista.com • Search indonesiahttp://www.searchindonesia.com

  16. Search Engine

More Related