830 likes | 1.12k Views
LAPORAN KEGIATAN ROADSHOW TIM PENINGKATAN PERINGKAT WEBOMETRICS. Universitas Indonesia Mei 2008. Tim Peningkatan Sistem Informasi and UI-ana 2008. Prof. Ketut Surajaya (SU) Dr. Ir. Riri Fitri Sari (PPSI) Prof. Dr. Multamia Lauder (Dit Pend) Gatot F Hertono, PhD (PPSP)
E N D
LAPORAN KEGIATAN ROADSHOW TIM PENINGKATAN PERINGKAT WEBOMETRICS Universitas Indonesia Mei 2008
Tim Peningkatan Sistem Informasi and UI-ana2008 • Prof. Ketut Surajaya (SU) • Dr. Ir. Riri Fitri Sari (PPSI) • Prof. Dr. Multamia Lauder (Dit Pend) • Gatot F Hertono, PhD (PPSP) • Dra. Henny S. Widyaningsih, M.Si (Humas & Protokoler) • Ir. Adhi Yuniarto MSc (PPSI) • Dra. Luki Wijayanti (Perpustakaan Pusat) • Donny Gahrial Adian (Perencanaan)
Executive Summary Berdasar Surat Tugas Rektor UI no: 84a/PT02.H/U/TU/2008, telah dibentuk Tim Tim Peningkatan Peringkat Webometrics, yang telah melakukan evaluasi sistem dan sosialisasi sistem pada pada 12 Fakultas dan Program Pasca Sarjana. Berikut ini adalah beberapa hal yang telah dilakukan: 1. Jumlah seluruh peserta yang menghadiri roadshow webometrics sebanyak 220 orang . Data kehadiran peserta roadshow dan kehadiran tim roadshow dapat dilihat pada tabel berikut, sedangkan Gambar 1 dan Gambar 2 menampilkan grafik keikutsertaan pada acara sosialisasi tersebut.
Gambar 1. Statistik Keikutsertaan pada Soalisasi program TI dan UI-ana
Gambar 2. Statistik Kehadiran Tim pada Soalisasi program TI dan UI-ana
2. Pada pelaksanaan jadwal roadshow terjadi perubaha dikarenakan beberapa diantaranya dibutuhkannya tambaha sesi tersendiri untuk FKG. 3. Data Utilisasi Penggunaan Web Personal Dosen oleh Dosen UI (http://staff.ui.edu) dari bulan Maret - 2 Mei 2008 : - Jumlah File Publikasi yang di-upload : 90 file - Jumlah Dosen yang mengupload file Publikasi : 13 Dosen - Jumlah File Materi yang di-upload : 462 file (sebagian diupload oleh PPSI dari web site dosen yang beridentifikasi). - Jumlah Dosen yang mengupload file Materi : 84 Dosen (sebagian diuploadkan) 4. Jumlah staff yang sudah membuat blog melalui www.staff.blog.ui.edu: 254 orang
Data diambil tanggal 21/02/2008 Perbanding Richness Files • Data diambil tanggal 02/05/2008 Dapat dikatakan bahwa file PDF yang ada di UI.edu telah berkembang dengan sangat cepat dari 593 menjadi 16200, dengan upaya tim untuk: • Memasukkan semua klipping ui sejak tahun 2003-sekarang. • Memasukkan semua file pdf dari publikasi yang dapat dibuka di LONTAR (perpustakaan digital UI). • Membuat publik area di http://staff.ui.edu.
Perbandingan Link (Visibility) • Data diambil tanggal 02/2008 • Data diambil tanggal 02/05/2008 Keterangan: Link : link:*.ui.edu Nama : “Universitas Indonesia Google Scholar: “Universitas Indonesia”
5. Jumlah data scholar Universitas Indonesia yang terdeteksi oleh google adalah : - University of Indonesia : 5880 - Universitas Indonesia : 2290 6. Web di UI yang paling banyak dikunjungi dalam 3 bulan terakhir adalah: - Web site informasi penerimaan UI - Web site informasi beasiswa 1000 anak bangsa - Web site FEUI - Web site FKUI
Mengisi Konten demi peningkatan Rangking Webometrics UI Tim Peningkatan Sistem Informasi UI and UI-ana Sosialisasi Sistem Informasi dan UI-ana April 2008
Tim Peningkatan Sistem Informasi dan UI-ana 2008 Prof. Ketut Surajaya (SU) Dr. Ir. Riri Fitri Sari (PPSI) Prof. Dr. Multamia Lauder (Dit Pend) Gatot F Hertono, PhD (PPSP) Dra. Henny S. Widyaningsih, M.Si (Humas & Protokoler) Ir. Adhi Yuniarto MSc (PPSI) Dra. Luki Wijayanti (Perpustakaan Pusat) Donny Gahrial Adian (Perencanaan)
Tugas Tim Mengintegrasikan seluruh website di Fakultas/Departemen/Grup Riset kedalam web site UI, sebagai identitas UI BHMN berbudaya corporate. Memperbaiki content website dengan informasi yang akurat, reliable dan updating data yang cepat. Membuat aturan yang mewajibkan seluruh sivitas akademika memanfatkan sistem informasi dan web site UI, antara lain, webmail, weblog, upload materi kuliah, UI-ana yang dapat di download dari Lontar. Peningkatan referensi ke website UI melalui koordinasi dengan institusi partner dan alumni
Virtual Learning Environment Reprints Peer-Reviewed Journal & Conference Papers Technical Reports LocalWeb Preprints & Metadata Repositories Certified Experimental Results & Analyses The social process of science Undergraduate Students Digital Libraries scientists Graduate Students experimentation Data, Metadata Provenance WorkflowsOntologies
Sivitas Akademika UI – Uploading & Informing Society
Penentu Rangking Webometrics Visibility (V): Jumlah tautan eksternal yang unik yang diterima dari situs lain, yang diperoleh dari mesin pencari Size (S): Jumlah halaman yang ditemukan dari mesin pencari Rich Files (R): Volume file yang ada di situs Universitas dimana format file adalah: pdf, doc, ppt, ps Scholar (Sc): paper ilmiah (scientific paper) dan kutipan-kutipan (citation) yang ditemukan di Google Scholar
Rumus Rangking Webometrics (4xV) + (2xS) + (1xR) + (1xSc) 27
Rangking Universitas di Indonesia (Jan 2008) S V R Sc 734 GADJAH MADA UNIVERSITY 692 1449 1010 789 844 INSTITUTE OF TECHNOLOGY BANDUNG 1023 1446 371 978 1998 UNIVERSITY OF INDONESIA 1351 4106 4901 1723 29
Analisa Visibility (V) - UI.edu • Untuk meningkatkan visibility, bisa ditempuh strategi: • Mewajibkan pegawai, dosen, dan mahasiswa untuk menggunakan UI.edu sebagai signature email • Meng-encourage pegawai, dosen dan mahasiswa untuk memiliki blog (situs ) yang membuat link ke UI.edu • Menyediakan banner yang diminta dipasang di situs pegawai, dosen, mahasiswa • Membuat fitur RSS (on-progress) 35
SIZE (S) 39
Analisa Size (S) - UI.edu Untuk meningkatkan Size (S), bisa ditempuh strategi: • Memperbanyak tulisan yang menarik di UI.edu sehingga orang tertarik untuk membuat link • Menulis informasi dan berita tentang UI di media massa elektronik, wikipedia dan berbagai social networking portal • Memberi kesempatan pegawai, dosen dan mahasiswa untuk menulis atau berkontribusi langsung di UI.edu, dengan proses approval dari admin • Search Engine Optimization (DONE!) 46