70 likes | 321 Views
KESEPAKATAN. ISI KESEPAKATAN. Nama (Judul Kesepakatan) Nama para pihak, tanggal, dan tempat perundingan Permasalahan Kesepakatan yang diperjanjikan Penutup dan tanda tangan. REACHING FINAL AGREEMENT. TUJUAN:
E N D
ISI KESEPAKATAN • Nama (Judul Kesepakatan) • Nama para pihak, tanggal, dan tempat perundingan • Permasalahan • Kesepakatan yang diperjanjikan • Penutup dan tanda tangan
REACHING FINAL AGREEMENT • TUJUAN: • Membantu para pihak untuk melihat bagaimana bagian dari kesepakatan atau kesepakatan awal sesuai dalam satu paket. • Melihat kenyataan dalam pelaksanaannya dan apa yang harus dilakukan dalam pelaksanaannya. • Menyediakan kesempatan untuk mengulang dan mengkaji kembali kesepakatan tersebut sebelum penandatanganan. • Memperoleh sedekat mungkin apa yang dibutuhkan dan yang diharapkan. • Mengatur pelaksanaannya dan mengawasi prosedurnya. • Menggali kosekuensi dari apengaturan tersebut jika tidak ada keluhan.
REACHING FINAL AGREEMENT • LANGKAH-LANGKAH: • Mengulang kesepakatan atas isu masing-masing pihak. • Memadukan kesepakatan dalam satu paket. • Membimbing para pihak dalam memahami kesepakatan. • Melakukan tes yang sebenarnya pada kesepakatan pilihan. • Mengembangkan rencana pelaksanaan dan pengawasan untuk kesepakatan • Membuat draft kesepakatan • Memberikan kesempatan pihak luar untuk mengkaji kembali kesepakatan tersebut jika dibutuhkan. • Mengulang dan menggabungkan kesepakatan formal tersebut dengan persetujuan lisan. • Mengakhirinya dalam kesepakatan tertulis dan ditandatangani. • Melakukan acara penutupan yang sesuai.
CARA PENYUSUNAN DRAFT • Ditulis secara jelas tidak menimbulkan salah pengertian(interpretasi) • Menggunakan terminologi yang jelas • Seimbang dalam menguraikan kepentingan para pihak
AKTA PERDAMAIANPada hari ini __________ tanggal _______________ dalam proses mediasi perkara No. _____/Pdt.G/2004/PN_________, antara _____________ melawan ___________, maka untuk mengakhiri sengketa kedua belah pihak, telah mencapai kesepakatan bersama dengan ketentuan-ketentuan sebagai berikut:Pasal 1 : Pasal 2 : Pasal 3 : Pasal 4 : DstPasal 5 : keduabelahpihaksepakatuntukmencabutperkara No. ___________ tersebutdiatasdanmenyatakanperkaratelahselesai.AtauPasal 5 : keduabelahpihakmohonkepadaMajelis hakim yang memeriksaperkaratersebutberkenanmemutusdenganputusanperdamaian.Demikianlahkesepakataniniditandatanganiolehparapihakataukuasahukumnyadan mediator.Penggugat, Tergugat,( ) ( ) Mediator, ( )
Mediator dan Para Pihak: MembuatKesepakatanPerdamaian Mediator: • Uraikanlangkah-langkah yang andalakukandalammemimpinperundinganini! • Laporkan agenda yang andabuat! • Apakahsaudaramelakukankaukusatautidak? Jelaskan! • Apa yang menjadikendalaandasebagai mediator dalammenyelesaikanmasalahini (kaitkandengananalisikonflik). Para Pihak: • Uraikan : Peran, Posisi, Kepentingan, Issue, Pilihandan BATNA anda! • Jelaskanseberapajauhkepentingansaudaraterpenuhi! • Apakahdalamkasusiniperludilakukankaukusatautidak? Jelaskan! • Apakah mediator telahmelakukanpendekatanberdasarkananalisiskonflik? Jelaskan!