130 likes | 376 Views
. . . Loading. KELOMPOK 12. Andre Yosa Wibisono (12417) Dewi Murdaningsih (12153) Dwi Cahyaniati (12149) Efrasia Lingga M. (12218). ANALISIS FUNDAMENTAL. &. ANALISIS TEKNIKAL. ANALISIS FUNDAMENTAL . Pengertian
E N D
. . . Loading
KELOMPOK 12 Andre YosaWibisono (12417) DewiMurdaningsih (12153) DwiCahyaniati (12149) EfrasiaLingga M. (12218)
ANALISIS FUNDAMENTAL & ANALISIS TEKNIKAL
ANALISIS FUNDAMENTAL Pengertian Analisis fundamental adalahmemprediksipergerakanhargadenganmenterjemahkanberbagaiinformasikeadaanekonomi, termasukberita, laporan, kebijakan, yang dikeluarkanolehpemerintah,danjuga rumor. Analisi fundamental jugadapatdiartikansebagaianalisis yang didasarkanpadasituasidankondisiekonomi, politikdankeamanansecara global danjugatiap-tiapnegara di dunia, terutamanegara-negarapemilikmatauang yang kuat, sepertiAmerikaSerikat, Kanada, Inggris, Swiss, Jepang, China, Singapura, Australia, dan New Zealand.
Berikutinibeberapainformasi-informasi yang digunakansebagaibahanpembuatananalisis fundamental : Trade Balance / Visible Trade (NeracaPerdagangan) Merupakanselisihantaraekspordanimporbarang.Biasanya, trade balance tidakmenghitungekspordanimporbarang-barangtidakberujudataujasa (invisible). Retail Sales Data inimemberikaninformasijumlahpenjualankeseluruhanpengecerkepadakonsumen. Unemployment Rate (Tingkat Pengangguran) Data mengenaitingkatpengangguraniniberhubungandenganinflasi.Secarateori, jikatingkatpenganggurantinggimencerminkanrendahnyainflasi.
SUMBER INFORMASI UNTUK ANALISI FUNDAMENTAL Mengetahuiinformasiapasaja yang diperlukanuntukbisamelakukananalisis fundamental, memangsudahcukupmembantuuntukmenghasilkananalisis fundamental yang memadai. Tapiakanjauhlebihmemudahkandanmenambahakurasianalisisjikainformasitersebutberasaldarisumber yang kredibel. Apalagikalausumbertersebutbisamenyajikaninformasi yang banyakdanbervariasi. Sumberinformasi yang terbaikuntukforexumumnyaberbahasainggris, misalnyasajawww.forexnews.com, www.bloomberg.com, www.forexfactory.com, www.reuters.com. Selain website tersebutinformasipendukung lain berupaberita yang berkaitandenganforex, dapatandaketahuilewatsalurantelevisiseperti CNBC atau Bloomberg TV.
ANALISIS TEKNIKAL Pengertian Analisisteknikaladalahanalisisdengancaramengamatipembentukangrafikhargadenganberbagaivarian yang mubgkinterjadidibandingkandenganperilakuhargasebelumnya. Sekalipunanalisisteknikalmempertimbangkan data-data staristiklainnya, namunperangkatutamaanalisisadalahpadagrafikharga yang dianggapdapatmemenuhiprediksihargaterkinidankecenderungannya.
TUJUAN POKOK MENGAMATI GRAFIK ADALAH Secepatmungkinmenemukankecenderunganharga Memperkirakankemungkinanwaktudanjarakkecenderunganitu Memilihsaat yang paling menguntungkanuntukmasukdankeluarpasar Bagianalisteknikal, berlakusemboyan “Hargatanpapergerakancenderungbertahan (diamtanpagerakan ), sedangkanharga yang bergejolak, cenderungakantetapbergejolak.” Merekaberburukesempatanisyaratperubahanhargadarikeadaandiammenjadibergejolakatausaatkecenderunganhargaberbalikarahataugejolakhargaberakhirtanpagerakan.
Pelaku yang selalusiagaakanmengamatisetiappergerakanharga agar berpeluangmeraihkeuntungansewaktuharganaikatauturun. Jikamembukaposisibeli, iabersiap-siapmencarisaattepatuntukmengubahnyamenjadiposisijual. Perubahanituterjadidalamhitunganmenithingga jam, tetapibisajugamemakanwaktulebih lama, misalnyaberminggu-mingguhinggaberbulan-bulanataubertahun-tahun. Namun, kewaspadaanharustetapterpeliharakarenaperubahanarahkecenderunganhargapastiakanterjadijikasaatnyatiba.
KESIMPULAN Dalamtransaksikitamenggunakanemasdanmatauangpoundsterling MATA UANG EMAS Ketikakitamenggunakantransaksiemaskitamenggunakananalisis fundamental. Analisis fundamental tersebutkitadapatkandariwww.seputarforex.com PerkembanganHargaEmas Emasnaik di atas 1,4 persenuntukpertamakalinyadalam 5 minggupadahariJumat, akibatpenurunandolardanpembelian option-related memicu technical breakout. Setelahperdagangannaik tipis hampir di seluruhekuitas AS, emasmelonjakdengancepat di atas moving average 50-hari, resistensteknikalpenting yang gagalditembuslebihdarisebulan. Hargaemasmencapai $1,750 padaperdagangan di hariJumat (23/11) berakhirmendekatihargatertinggidalamsatubulanini, dipicuberbagai data positif global sertamelemahnyaDolar AS di pihak yang ikutmendukungkenaikanharga-hargakomoditi, halinimembuatinvestasi di Emasmakinbersinar.
2. Mata UangPoundsterling Saatmelakukantransaksimatauangpoundsterling, kami menggunakananalisisteknikaldimanadalamanalisisini kami melakukanpengamatanpergerakangrafikdenganmenggunakanindikator stochastic. Stochastic Pengertiandari stochastic adalahsebuah oscillator yang mengukurkondisi overbought dan oversold yang terjadi di bursa. Mirip MACD, padaindikator stochastic ada 2 garis yang memilikikecepatanberbeda. Penerapan Stochastic Overbougt & Oversold Stochastic dinyatakandalamskala 1 sampai 100. Ketikagarissctochasticada di atasangka 70 halitumenunjukkankondisipasar yang overbought. Sedangkanketikagaris stochastic ada di bawahangka 30 itumenunjukkankondisipasar yang oversold.
Pada chart diatasdapatdilihatkecenderunganpergerakanhargasetelahnaikpastibergerakturun. Jadikitabisamemprediksidanmengira-ngirasetelahharganaikkemungkinanpergerakanselanjutnyaadalahmenurun. Padaumumnyapenggunaan stochastic yang utamaadalahsebagaiindikatorsaatkondisipasarmengalamisituasi oversold ataupun overbought.
SELESAI Any Question??????