350 likes | 664 Views
SERTIFIKASI DOSEN TERINTEGRASI UNIVERSITAS AIRLANGGA, 2011. LP3 UNAIR, 22Juni 2011. PENDAHULUAN. Bagian 1 ACUAN: BUKU I SERDOS 2011. TUJUAN SERTIFIKASI DOSEN. M enilai profesionalisme dosen, guna meningkatkan mutu pendidikan dalam sistem pendidikan tinggi.
E N D
SERTIFIKASI DOSEN TERINTEGRASIUNIVERSITAS AIRLANGGA, 2011 LP3 UNAIR, 22Juni 2011 lp3 2011
PENDAHULUAN Bagian1 ACUAN: BUKU I SERDOS 2011
TUJUAN SERTIFIKASI DOSEN Menilai profesionalisme dosen, guna meningkatkan mutu pendidikan dalam sistem pendidikan tinggi
INSTITUSI DAN INDIVIDU YANG TERLIBAT DALAM SERDOS INTEGRATIF • Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dikti), • Perguruan Tinggi Pengusul (PTU), • Perguruan Tinggi Penilai Sertifikasi (PTPS), • Koodinasi Perguruan Tinggi Swasta (Kopertis), • Panitia Sertifikasi Dosen (PSD), Posko di LP3 • Dekan Fakultas (DKN), • Ketua Jurusan/Bagian/Departemen (KJR), • Penilai Persepsional (PP), • Penilai Deskripsi Diri/Asesor (ASR), dan • Dosen yang disertifikasi (DYS). • Perguruan Tinggi Swasta (PTS)
Proses Sertifikasi Portofolio 1. Bukti Empirikal 2. Bukti Persepsional 3. Bukti Personal PROSEDUR SERTIFIKASI DOSEN Dicabut Program Peningkatan Kompetensi Dosen EVALUASI BKD EVAL. KINERJA ASESOR NON-UNAIR DYS UNAIR LP3 Tidak Lulus ASESOR UNAIR Dosen Bersertifikat Lulus
PesertaSertifikasi, 2011 Semuadosen yang memenuhisyarat: 1. Dosen tetapdi Universitas Airlangga 2Eligible untuk diajukan sebagai DYS • > S2, > Lektor, Usul: Asisten Ahli & Doktor • Data saat ini adalah data D3 (Eligible + Cadang) • Data final adalah D4 5. Mempunyai beban akademik (BKD) 12-16 sks 6. Diusulkan perguruan tinggi Disetujui DIKTI. • Mengisi Surat Pernyataan kesediaan • Mengikuti penjelasan/lokakarya serdos UNAIR/LP3
225 76 Perawatan Data (325) 325 325 190 229 ??? 211 (Klik oleh Rektor) 211 + 5 Usul Baru 17 Juni 18.00 lp3 2011
KONSEP SERTIFIKASI DOSEN Kualifikasi Akademik dan Unjuk Kerja Tingkat Penguasaan Kompetensi Pernyataan Kontribusi Peningkatan Mutu Pelaksanaan Tridharma Profesionalisme Sertifikasi DilakukanmelaluipenilaianPortofolio On desk review – ON-LINE
PORTOFOLIO DOSEN Portofolio dosen adalah kumpulan dokumen yang menggambarkan pengalaman berkarya/prestasi dalam menjalankan tugas profesi sebagai dosen dalam interval waktu tertentu. Ditampilkan secara on-line Dinilai secara on-line
Penyusunan Portofolio Bagian 2
PENILAIAN KOMPETENSI DOSENdilakukan secara on-line • Kompetensi pedagogik • Kompetensi profesional • Kompetensi kepribadian, • Kompetensi sosial dan • Atasan (1) Panitia Fak. • Sejawat (3) Panitia Fak. • Mahasiswa (5) Panitia + LP3 • Diri Sendiri (1) DYS • Persepsional • (On-line) 2. Personal Deskripsi Diri (Terbimbing)
TeknisPelaksanaan SERDOS A. Meng upload data yang diperlukan B. Meng upload Persepsional DYS --< 28 item Usahakan jujur, hati-2 dengan konsistensi Setiap DYS akan mendapat akun dari LP3/Dekan C. PenyusunanDeskripsiDiri + CV PESERTA DYS Dosen yang Disertifikasi
TeknisPelaksanaan SERDOS PESERTA DYS Dosen yang Disertifikasi A. .................................................. B. .................................................. C. PenyusunanDeskripsiDiri + CV • Tidak langsung di on-line • Hard copy terlebih dulu, dibantu koreksi oleh asesor internal (Lihat pemetaan LP3 • Setelah OK, baru di-up load
C. Esai Deskripsi Diri 24 item Komponen yang Dinilai A. PengembanganKualitasPembelajaran : 5 item B. PengembanganKeilmuan/Keahlian : 5 item C. Peningkatan Pengabdian Kepada Masy : 5 item D. Peningkatan Kualitas Manajemen & Pengelolaan Institusi : 5 item E.Peningkatan Kualitas Kegiatan Mahasiswa :: 4 item
A.PengembanganKualitasPembelajaran • Usaha kreativitas • Tuliskan 2 usaha kreatif yang TELAH atau SEDANG dilakukan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran • DampakPerubahan • Jelaskan DAMPAK perubahan yang nyata dan konstruktif dalam proses pembelajaran untuk meningkatkan dan mengembangkan kualitas pembelajaran • Disiplin • Keteladanan • PenyikapanterhadapKritik
PENYUSUNAN ESAI DISKRIPSI DIRI (1) • Susunlah Curriculum Vitae anda sec urut,4C ( Correct, Complete, Clear, & Consistent) Bekal untuk menulis esai Deskripsi Diri. • Ceritakan pengalaman prestasi dan kontribusi sebagai dosen dalam tridarma PT, bukan rencana, bukan tentang orang laindanbukanceritatentangapa yang seharusnya, dan bukan normatif. • Tulislah esai sesuai butir Sub-komponen yang diminta Berikan2 contohkonkrit yang pernahdialami. 4. Usahakan semua “cerita” didukung oleh CV
PENYUSUNAN ESAI DISKRIPSI DIRI (2) • Sebaiknya tidak secara langsung memuji diri sendiri, tetapi lakukan secara tidak langsung. Misal hasil angket terhadap indeks kepuasan mahasiswa, pemberian penghargaan pemerintah, memenangkan program kompetitif, hasil audit keuangan selama menjadi bendahara, dan lain sebagainya. Disampaikan dalam jumlah halaman yang tidak dibatasi • Esai Deskripsi Diri harus diketik pada kertas A4, dengan huruf Arial 12 atau New Times Roman atau font lain yang jelas. • Jumlah halaman tidak dibatasi
PENYUSUNAN ESAI DISKRIPSI DIRI (3) • Ditandatangani oleh peserta, atasan langsung dan Dekan dari DYU BERITA ACARA. • Esai Deskripsi Diri akan dinilai oleh dua Asesor berbeda, dalam bidang ilmu sejenis dari PTPS secara on-line • Keputusan penilai TIDAK DAPAT DIGANGGU GUGAT
PROGRAM ON-LINE Bagian 3
CADANGAN SLIDE lp3 2011
PERSIAPAN SERDOS on-line 2011 PERSIAPAN PELAKSANAAN SERDOS 2011 • PERAWATAN DATA DOSEN (D1 & D2) OKT 2010 – 20 MEI 2011 • SOSIALISASI SERDOS NASIONAL SUDAH (BALI, Mei 2011) • SOSIALISASI TINGKAT PIMPINAN FAKULTAS SUDAH • SOSIALISASI DG KOORDINATOR & PELAKSANA SUDAH 1 X • PENETAPAN DYS (R & Dekan) Sudah, 17 JUNI 2011 • PENYEMPURNAAN DATA 17 JUNI Sudah 211 dosen (D3) • PELATIHAN IMPLEMENTASI SERDOS ON-LINE Nasional : Sudah (4 staff) • SOSIALISASI ASESOR UNAIR (INTERNAL & EXTERNAL) • PENETAPAN DOSEN YG DISERTIFIKASI (DIKTI-D4) • SOSIALISASI TINGKAT FAKULTAS (ROADSHOW) • PENYUSUNAN PORTOFOLIO DYS & PENDAMPINGAN BY ASESOR INT & LP3 • PENILAIAN PORTOFOLIO BY ASESOR & PENDAMPINGAN • PENGENDALIAN AKUN ASESOR & PENILAI PERSEPSIONAL lp3 2011
AKUN • Akun = Password untuk membuka semua data yg menjadi wewenangnya • UNAIR • Rektor = 1 (WS: Memantau DYS dan Asesor) • DYS @ 10 akun (211 x 10) Sekali pakai Dekan • Asesor @ 1 Tanggungjawab masing-masing • Bersifat “rahasia” • Penanggungjawab Akun UNAIR : WS • Penanggungjawab Akun Fakultas : Dekan • Akun persepsional = 10 akun/dosen (disposibel) • Akun deskripsi diri = 1 akun/dosen DYS lp3 2011
ASESOR SERDOS UNAIR lp3 2011
ASESOR UNIVERSITAS AIRLANGGA lp3 2011
Asesor UNAIR • KRITERIA • Guru Besar or Doktor Lektor Kepala aktif • Telah mengikuti persamaan persepsI (DIKTI) • Mempunyai NIRA (No Induk Register Asesor) • NIRA khusus utk beberapa asesor (ad 2012) • Mendapatkan surat tugas dari insitusi • PERAN • Menilai Beban Kerja Dosen (BKD) Fakultas • Membantu meningkatkan kualitas portofolio dosen (UNAIR) LP3 • Menilai portofolio dosen eksternal LP3 lp3 2011
1. ASESOR PENILAI BKD DOSEN UNAIR(DALAM RUMPUN ILMU SEJENIS) • Lihat ringkasan BKD (oleh WS-LP3) • Pemetaan ditentukan oleh Fakultas • Sifat: Asah, Asih, Asuh • Tempat: Fakultas • Pendanaan oleh Fakultas (Sedang diusahakan bantuan pendanaan dari Universitas) lp3 2011
2. ASESOR SERDOS INTERNAL • Membantu membimbing/meningkatkan kualitas portofolio/deskripsi diri dosen UNAIR yang disertifikasi (DYS) Beberapa asesor • Tempat: Fakultas-LP3 • Pendanaan : Universitas via RKAT LP3 lp3 2011
3. ASESOR PENILAI PORTOFOLIO DOSEN EKSTERNAL (DALAM RUMPUN ILMU SEJENIS) • Menerima Akun untuk menilai berkas portofolio • Melakukan penilaian atas portofolio terutama • kelengkapan dan kebenaran berkas penunjang • melakukan penilaian diskripsi diri dosen yang diusulkan secara independen; • Melaporkan hasil penilaian portofolio dosen kepada PSDS • Untuk mengatasi masalah teknis Penilaian dilakukan di LP3 (Laboratorium e-Learning) disediakan bantuan operator komputer (bila diperlukan) • Pendanaan oleh DIKTI (via RKAT UNAIR) lp3 2011
TIME SCHEDULE • PENILAIAN = JULI 2011 • JUDISIUM UNAIR = MEDIO AGUSTUS • JUDISIUM NASIONAL = AKHIR AGUSTUS lp3 2011
TERIMA KASIH SEMOGA BERMANFAAT lp3 2011