1 / 18

Konsep Keperawatan Transkultural Leinenger's Teory

Ilmu Keperawatan Dasar 1. Konsep Keperawatan Transkultural Leinenger's Teory. Dosen pembimbing : Nova Maulana , S.Kep , M.Kes . Kelompok 7 : Ahmad Soleokhan Nur Kholis Susan Bawairi Walid. SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SURYA GLOBAL YOGYAKARTA 2013. START. Daftar isi.

darryl
Download Presentation

Konsep Keperawatan Transkultural Leinenger's Teory

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. IlmuKeperawatanDasar 1 Konsep Keperawatan Transkultural Leinenger's Teory Dosenpembimbing: Nova Maulana, S.Kep, M.Kes. Kelompok 7 : • Ahmad Soleokhan • NurKholis • SusanBawairi • Walid SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SURYA GLOBAL YOGYAKARTA 2013 START

  2. Daftarisi definisiteoriLeinenger teori sunrise model komponendalam sunrise model PeranteoriLeinengerdalam proses keperawatan

  3. DefinisiTeoriLeinenger Transkultural Nursingadalahsuatu area/wilayahkeilmuwanbudayapada proses belajardanpraktekkeperawatan yang fokusmemandangperbedaandankesamaandiantarabudayadenganmenghargaiasuhan, sehatdansakitdidasarkanpadanilaibudayamanusia, kepercayaandantindakan, danilmuinidigunakanuntukmemberikanasuhankeperawatankhususnyabudayaataukeutuhanbudayakepadamanusia.

  4. Dr. M. leininger kontekskeperawatan DefinisiTeoriLeinenger menjabarkan Leiningerberanggapanbahwasangatlahpentingmemperhatikankeanekaragamanbudayadannilai-nilaidalampenerapanasuhankeperawatankepadaklien. Bilahaltersebutdiabaikanolehperawat, akanmengakibatkanterjadinyacultural shock. konsepkeperawatan pemahamantentangadanyaperbedaannilai-nilaikultural yang melekatdalammasyarakat DisiplinIlmuAntropologi

  5. Cultural shock munculnya rasa ketidaknyamanan, ketidakberdayaan beberapamengalamidisorientasi DefinisiTeoriLeinenger perawattidakmampuberadaptasidenganklien penurunankualitaspelayanankeperawatan yang diberikan perbedaannilaibudayaan & kepercayaan

  6. DefinisiTeoriLeinenger Asumsimendasardariteori= perilaku Caring. Caring adalahesensidarikeperawatan : Membedakan, Mendominasi & mempersatukantindakankeperawatan. TindakanCaring dikatakantindakanyang dilakukandalammemberikandukunganpadaindividusecarautuh. Caring semestinyadiberikankepadamanusiasejak Lahir Perkembangan Pertumbuhan masapertahanansampaidikalamanusiaitumeninggal.

  7. Teori Sunrise Model Teorykeperawatantranskulturalmatahariterbit, sehinggadi sebutjugasebagaimatahariterbit(sunrise model ). Melambangkanesensikeperawatandalamtranskultural yang menjelaskanbahwasebelummemberikanaskeppadaklien (individu, keluarga, komunitas, lembaga), perawatharusmempunyaipengetahuanmengenaipandangandunia (worldview) tentangdimensi,budaya & struktursosialbersyaratdalamlingkungan yang sempit.

  8. KomponenSunrise Model 7 komponen“Sunrise Model” Faktoragama danfalsafahhidup (religious and philosophical factors) Faktorsosialdanketerikatankeluarga (kinship and social factors) Nilai-nilaibudayadangayahidup (cultural value and life ways) Faktorkebijakandanperaturan yang berlaku (political and legal factors) Faktorekonomi (economical factors) Faktorpendidikan (educational factors) Faktortekhnologi

  9. Teori Sunrise Model

  10. TindakankeperawatanharusmemperhatikantigaprinsipasuhankeperawatanTindakankeperawatanharusmemperhatikantigaprinsipasuhankeperawatan culture care preservation/maintenance, prinsipmembantu,memfasilitasi,ataumemperhatikanfenomenabudayagunamembantuindividumenentukantingkatankesehatandangayahidup yang di inginkan. Culture care accommodation/negatiation, Prisipmembantu,memfasilitasi/memperhatikanfenomenabudaya yang merefleksikancara-carauntukberadaptasi, bernegosiasi/mempertimbangkankondisikesehatandangayahidupindividu/klien. culture care repatterning/restructuring prinsipmerekonstruksi/mengubahdesainuntukmembantumemperbaikikondisikesehatandanpolahidupklienkearahlebihbaik.

  11. KonsepdalamTranskultural Budaya Adalahnormaatauaturantindakandarianggotakelompok yang dipelajari, dandibagisertamemberipetunjukdalamberfikir, bertindakdanmengambilkeputusan. Nilaibudaya Adalahkeinginanindividuatautindakan yang lebihdiinginkanatausesuatutindakan yang dipertahankanpadasuatuwaktutertentudanmelandasitindakandankeputusan.

  12. KonsepdalamTranskultural Perbedaanbudaya Dalamasuhankeperawatanmerupakanbentuk yang optimal daripemberianasuhankeperawatan, mengacupadakemungkinanvariasipendekatankeperawatan yang dibutuhkanuntukmemberikanasuhanbudaya yang menghargainilaibudayaindividu, kepercayaandantindakantermasukkepekaanterhadaplingkungandariindividu yang datangdanindividu yang mungkinkembalilagi (Leininger, 1985). Etnosentris Persepsiyang dimilikiolehindividu yang menganggapbahwabudayanyaadalah yang terbaik

  13. KonsepdalamTranskultural Etnis Berkaitandenganmanusiadarirastertentuataukelompokbudaya yang digolongkanmenurutciri-ciridankebiasaan yang lazim. Ras Adalahperbedaanmacam-macammanusiadidasarkanpadamendiskreditkanasal-muasalmanusia. Etnografi Adalahilmu yang mempelajaribudaya.

  14. KonsepdalamTranskultural Care fenomena yang berhubungandenganbimbingan, bantuan, dukunganperilakupadaindividu, keluarga, kelompokdenganadanyakejadianuntukmemenuhikebutuhanbaik actual maupunpotensialuntukmeningkatkankondisidankualitaskehidupanmanusia. Caring tindakanlangsung yang diarahkanuntukmembimbing,mendukungdanmengarahkanindividu, keluargaataukelompokpadakeadaan yang nyataatauantisipasikebutuhanuntukmeningkatkankondisikehidupanmanusia

  15. KonsepdalamTranskultural Cultural Care Berkenaandengankemampuankognitifuntukmengetahuinilai,kepercayaandanpolaekspresi yang digunakanuntukmebimbing, mendukungataumemberikesempatanindividu, keluargaataukelompokuntukmempertahankankesehatan, sehat, berkembangdanbertahanhidup, hidupdalamketerbatasandanmencapaikematiandengandamai.

  16. KonsepdalamTranskultural Cultural imposition Berkenaandengankecenderungantenagakesehatanuntukmemaksakankepercayaan, praktikdannilaidiatasbudaya orang lainkarenapercayabahwa ide yang dimilikiolehperawatlebihtinggidaripadakelompok lain.

  17. transcultural nursing teory Peranperawatan PeranteoriLeinengerdalam proses keperawatan masyarakatawam sistemperawatanprosfesional menjembatani asuhankeperawatan olehkarenaituperawatharusmampumembuatkeputusandanrencanatindakankeperawatan yang akandiberikankepadamasyarakat(perencanaantindakankeperawatan)

  18. CHANGES YOUR WORDS CAUSE IT CAN CHANGES YOUR WORLD Terimakasih

More Related