1.05k likes | 3.39k Views
URGENSI DAKWAH. PROGRAM PENDAMPINGAN KEAGAMAAN FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA. Mahasiswa Mengetahui, memahami, Urgensi pembinaan, Dakwah serta mampu menjadi pribadi yang ideal yang sesuai dengan syariat Islam. Kompetensi Dasar. Urgen : Penting
E N D
URGENSI DAKWAH PROGRAM PENDAMPINGAN KEAGAMAAN FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA
Mahasiswa Mengetahui, memahami, Urgensi pembinaan, Dakwah serta mampu menjadi pribadi yang ideal yang sesuai dengan syariat Islam Kompetensi Dasar
Urgen : Penting • Dakwah secara bahasa Menyeru dengan tujuan mengajak manusia kepada Allah Swt dengan menyembah tanpa mempersekutukan-Nya • Berdakwah adalah ibadah yang hanya dari Allah balasannya • “Sampaikanlah walau hanya satu ayat” (Al-Hadits) What the meaning with urgensi dakwah ?
Penerapan syariat Islam • Membentuk pribadi muslim yang konsisten dalam umat • Membentuk generasi Islami, masyarakat dan peradaban yang ideal Urgensi Pembinaan
Dakwah akan menuntun fitrah manusia kejalan yang benar ( Q S Asy Syams : 8) • Tujuan di ciptakannya manusia ialah sebagai khalifah di muka bumi ( Q S Al Ahzab : 27) • Hakekat adnya Rasul adlah untuk menebar dakwah (Q S An Nahl : 16) • Adanya perintah dalam Al Qur’an dan As Sunah ( Q S Ali Imran :104) • Dakwah merupakan pintu kebangkitan umat Mengapa harus ada dakwah
Menyuruh dengan ma’ruf dan melarang dari yang mungkar (Q S Ali Imron : 104) • Mencintai kebersihan ( Q S At Taubah: 108) • Menepati janji mereka kepada Allah (Q S Al Ahzab : 23) • Tidak ragu dan berjihad dengan harta dan jiwa di jalan Allah (Q S Al Hujurat :15) • Allah telah membeli dari orang mukmin jiwa dan harta mereka dengan surga (Q S At Taubah : 111) • Penghargaan Allah kepada para Syuhada ( Q S At Taubah :112) • Kamu adalah umat terbaik (Q S Ali Imron : 110) Takwin(Dasar-dasar pembinaan)
Mempersiapkan spiritual (Q S Al Baqarah : 44) • Mempersiapkan intelektual • Mempersiapkan fisik “Mukmin yg kuat itu lebih baik dan lebih di sukai disisi Allah swt daripada mukmin yg lemah dan pada keduanya ada kebaikan...” (HR. Muslim) • Mempersiapkan materi Persiapan seorang Da’i
Pribadi yg smart, baik hati, suka menabung, tidak sombong, fisiknya kuat dan tinggi, akhlaknya mulia, dll. • Menjadi manusia yang ideal itu idaman setiap orang • Ideal itu tidak bisa dilihat dari fisiknya saja Ciri-ciri Pribadi Ideal
Apakah anda merasa memiliki salah satu atau semua dari ciri diatas ? Lok ada ! Bersyukurlahlok ndak ada !Masalah buat LOE !
Kenali diri Anda “Apa potensi, kelebihan dan kekurangan kita, sehingga kita akan menemukan metode yg cocok utk perbaikan dan pengembangan diri kita” • Tentukan tujuan hidup Anda “ Apa visi dan misi hidup kita, sehingga kita akan dapat mempergunakan waktu dan sarana kita lebih efektif dan efisien” 3. Buat perencanaan “Gagal merencanakan berarti merencanakan kegagalan karena itu buatlah program dan di muhasabah secara berkala” 4. Bersungguh – sungguhlah “Tanpa kesungguhan segala program yg disusun akan sia-sia, berkomitmenlah untuk mencapai target yg kita buat” Tips – tips Be Ideal Man
Motivasi Belajar, Rasulullah SAW bersabda “Barangsiapa yg keluar untuk mencari Ilmu, maka ia berada di jalan Allah hingga kembali” (HR. Tirmidzi) • Kesinambungan belajar “Tidak ada kepuasan dalam belajar, teruslah belajar dan belajar” • Sabar menghadapi rintangan dalam menuntut ilmu • Profesional dalam bidangnya • Menghormati dan menghargai guru Menjadi Pribadi Pembelajar
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ
وَلَقَدْ ذَرَأْنَا لِجَهَنَّمَ كَثِيرًا مِنَ الْجِنِّ وَالإنْسِ لَهُمْ قُلُوبٌ لا يَفْقَهُونَ بِهَا وَلَهُمْ أَعْيُنٌ لا يُبْصِرُونَ بِهَا وَلَهُمْ آذَانٌ لا يَسْمَعُونَ بِهَا أُولَئِكَ كَالأنْعَامِ بَلْ هُمْ أَضَلُّ أُولَئِكَ هُمُ الْغَافِلُونَ Dan sesungguhnya Kami jadikan untuk isi neraka Jahanam kebanyakan dari jin dan manusia, mereka mempunyai hati, tetapi tidak dipergunakannya untuk memahami (ayat-ayat Allah) dan mereka mempunyai mata (tetapi) tidak dipergunakannya untuk melihat (tanda-tanda kekuasaan Allah), dan mereka mempunyai telinga (tetapi) tidak dipergunakannya untuk mendengar (ayat-ayat Allah). Mereka itu sebagai binatang ternak, bahkan mereka lebih sesat lagi. Mereka itulah orang-orang yang lalai. (Q S AL A’rof :179)
إِنَّ اللَّهَ اشْتَرَى مِنَ الْمُؤْمِنِينَ أَنْفُسَهُمْ وَأَمْوَالَهُمْ بِأَنَّ لَهُمُ الْجَنَّةَ يُقَاتِلُونَ فِي سَبِيلِ اللَّهِ فَيَقْتُلُونَ وَيُقْتَلُونَ وَعْدًا عَلَيْهِ حَقًّا فِي التَّوْرَاةِ وَالإنْجِيلِ وَالْقُرْآنِ وَمَنْ أَوْفَى بِعَهْدِهِ مِنَ اللَّهِ فَاسْتَبْشِرُوا بِبَيْعِكُمُ الَّذِي بَايَعْتُمْ بِهِ وَذَلِكَ هُوَ الْفَوْزُ الْعَظِيمُ Sesungguhnya Allah telah membeli dari orang-orang mukmin, diri dan harta mereka dengan memberikan surga untuk mereka. Mereka berperang pada jalan Allah; lalu mereka membunuh atau terbunuh. (Itu telah menjadi) janji yang benar dari Allah di dalam Taurat, Injil dan Al Qur'an. Dan siapakah yang lebih menepati janjinya (selain) daripada Allah? Maka bergembiralah dengan jual beli yang telah kamu lakukan itu, dan itulah kemenangan yang besar.(Q S At Taubah :111)
إِنَّ الَّذِينَ يَكْتُمُونَ مَا أَنْزَلْنَا مِنَ الْبَيِّنَاتِ وَالْهُدَى مِنْ بَعْدِ مَا بَيَّنَّاهُ لِلنَّاسِ فِي الْكِتَابِ أُولَئِكَ يَلْعَنُهُمُ اللَّهُ وَيَلْعَنُهُمُ اللاعِنُونَ Sesungguhnya orang-orang yang menyembunyikan apa yang telah Kami turunkan berupa keterangan-keterangan (yang jelas) dan petunjuk, setelah Kami menerangkannya kepada manusia dalam Al Kitab, mereka itu dilaknati Allah dan dilaknati (pula) oleh semua (makhluk) yang dapat melaknati,...(Q S Al Baqarah : 159)
أَحَسِبَ النَّاسُ أَنْ يُتْرَكُوا أَنْ يَقُولُوا آمَنَّا وَهُمْ لا يُفْتَنُونَ Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan (saja) mengatakan: "Kami telah beriman", sedang mereka tidak diuji lagi? ( Q S Al Ankabuut : 2) وَلَقَدْ فَتَنَّا الَّذِينَ مِنْ قَبْلِهِمْ فَلَيَعْلَمَنَّ اللَّهُ الَّذِينَ صَدَقُوا وَلَيَعْلَمَنَّ الْكَاذِبِينَ Dan sesungguhnya Kami telah menguji orang-orang yang sebelum mereka, maka sesungguhnya Allah mengetahui orang-orang yang benar dan sesungguhnya Dia mengetahui orang-orang yang dusta (Q S Al Ankabuut : 3)