1.7k likes | 4.87k Views
PENDAHULUAN Biologi Sel dan Molekuler. Agustina Setiawati, M.Sc., Apt. Pengampu. SEBELUM MID (50%) Agustina Setiawati, M.Sc., Apt nina@usd.ac.id. SETELAH MID (50%) Maria Dwi Budi Jumpowati, S.Si. SISTEM PERKULIAHAN. Ceramah Diskusi Kuis (2x) ---10%
E N D
PENDAHULUANBiologi Sel dan Molekuler Agustina Setiawati, M.Sc., Apt
Pengampu SEBELUM MID (50%) Agustina Setiawati, M.Sc., Apt nina@usd.ac.id SETELAH MID (50%) Maria Dwi Budi Jumpowati, S.Si
SISTEM PERKULIAHAN • Ceramah • Diskusi • Kuis (2x) ---10% • Tugas kelompok (sebagai remidial kuis) • Ujian Sisipan---40%
TATA TERTIB PERKULIAHAN • Mahasiswa berpakaian rapi dan memakai sepatu • Dosen terlambat lebih 15’ tanpa pemberitahuan sebelumnya, mahasiswa berhak meninggalkan ruang kuliah • Mahasiswa terlambat lebih dari 10’ tidak diijinkan mengikuti perkuliahan • Mahasiswa menjaga ketenangan selama kuliah
WEBSITE • Tidak meng-up load materi di exelsa USD • Materi kuliah dapat di-download di http://farmakonina.wordpress.com/ Materi akan di-up load setelah perkuliahan • Mahasiswa tidak diijinkan untuk mengambil softfile dari netbook dosen
REFERENSI • Albert, B., Bray, D., Lewis, J., Rarr, M., Roberts, K. andWatson, J. O., 1994, Molecular Biology of The Cell, 3rd Ed., Garland Publishing, Inc., New York. • Lodish, H., Arnold, B., Zipursky, S. L., Matsudara, P., David, B. and Darnell, J. E., 2000, Molecular Cell Biology, W. H. Freeman and Company, London.
Introduction into Cell Biology What is Life? What is a cell?
Tinjauanhistoris Robert Hooke (1665) mengamatisayatangabus ruang-ruangkecil = cella
Anton van Leeuwenhoek • 1674, Leeuwenhoek(menemukan mikroskop), untuk melihat organisme yang kecil (makhluk hidup) • Leeuwenhoek menggunakan mikroskop sederhana utk melihat air & potongan dari giginya
Tinjauanhistoris… • 1838 Botanist Jerman : Matthias J. Schleidenmenemukanbhwsemuatumbuhantssnatassel-sel. • 1839 Zoologist Jerman : Theodor Schwannmenemukanbhwseluruhhewantssnatassel-sel.
Tinjauanhistoris… • Robert Brown menemukan nukleus pada tahun 1833
Tinjauanhistoris… • 1855 Rudolf Virchow menyatakan : “Omnis cellula e celulla” = all living cells arise from pre-existing cells BIOGENIC LAW There was no spontaneous creation of cells from non-living matter
Cell Specialization Virchow
Tinjauanhistoris… There was no spontaneous creation of cells from non-living matter dibuktikanoleh Louis Pasteur 1862
Tinjauanhistoris… • Pasteur’s Experiment : Nutrient Broth dipanaskan & diletakkanpadatabung dg leherlurus & melengkung (berbentuk S).
Tinjauanhistoris… • Padapercobaanmenggunakantabungberleher S, meskipunterpaparudara, tidakditemukanpertumbuhanbakteripadakaldunutrien.
TEORI SEL Penggabungan antara teori Schleiden, Schwann, dan Virchow membentuk modernCELL THEORY
TEORI SEL MODERN • Unit fundamental danfungsionalkehidupan (SEL ADALAH BENDA HIDUP TERKECIL) • Semuaorganismetersusundarisel (SEL ADALAH PENYUSUN DASAR KEHIDUPAN) • Selberasaldarisebelumnya
Organisme menurut jumlah sel penyusun • UNISELULER • MULTISELULER
MULTISELULER terdiri dari banyak sekali sel penyusun Human red blood cells Human skin cells Plant cells
Organ Organism, Organ, Cell Organism
Organisme yang hanya terdiri dari 1 sel saja UNISELULER Yeast - Fungi Bacteria Archea
DIVERSITY OF CELL Sel dikelompokan menjadi beberapa, berdasarkan : • UKURAN SEL • BENTUK SEL • ORGANISASI INTERNAL SEL
Sel telur (ovum) mempunyai ukuran paling besar dibandingkan sel lain dalam tubuh Sel berdasarkan UKURAN
Sel berdasarkan BBENTUK • Bentuk sel menyesuaikan dengan fungsi dari sel tersebut
SEL BERDASARKAN ORGANISASI INTERNAL ProkariotdanEukariot • Prokariot(termasuk bakteri)—tidak punya nukleus • Eukariot – punya nukleus dan organel membran (hewan, tumbuhan dan fungi)
Prokaryotic Cells • Menggunakan FLAGEL/FILI untuk pergerakannya Bacterial cell wall Rotary motor Sheath Flagellin
Struktursel…. Eukaryotevs prokaryote
STRUKTUR UTAMA Nukleus Membran sel Sitoplasma yg mengandung organel SEL EUKARIOT
ORGANEL SEL UTAMA EUKARIOT • Plasma membran • Pembatas sel • Terdiri dari 3 lapisan yang berbeda • Komposisi: lemak dan protein
NUKLEUS • OTAK SEL • Dibatasi oleh membran berpori. • Mempunyai DNA.
RIBOSOME • Organel non membran kecil. • Terdiri dari 2 sub unit: besar dan kecil • Untuk SINTESIS PROTEIN • Terikat pada retikulum endoplasma atau bebas
RETIKULUM ENDOPLASMA • ORGANELA brupa membran berlapis • Ada 2 macam: • RE kasar (punya ribosom yang melekat) • RE halus (tidak ada ribosom)
BADAN GOLGI • Kantong berupa membran berlapis • Berfungsi untuk pematangan protein yang disintesis oleh ribosom/RE
LISOSOM • Organel utk mencerna ‘makanan”
MITOKONDRIA • Dibatasi oleh membran double layer • Untuk sintesis energi (ATP)
TIPE SEL EUKARIOTIK SEL HEWAN SEL TUMBUHAN
ORGANEL SPESIFIK SEL HEWAN Sentriol • Berpasangan, berada dekat nukleus pada sisi yang berlawanan • Berperan dalam strutur filia/flagel • Berperan saat pembelahan sel
Cell membrane Endoplasmic reticulum Microtubule Microfilament Ribosomes Mitochondrion SITOSKELETON
Cytoskeleton • Serat protein • Menjagabentuksel • Menjagaletakorganelpadatempatttt • Membantupergerakan material dlmsel
ORGANEL SPESIFIK SEL TUMBUHAN Kloroplas • Membran ganda • GRANA yang tersusun dari tilakoid • STROMA – material menyerupai gel yang mengelilingi grana • Untuk reaksi FOTOSINTESIS • .
VAKUOLA • Utk mencerna makanan dan menjaga air/tekanan air dalam sel • Berukuran besar.
DINDING SEL • kuat • Terbuatdariselulosa • Melindungiseldarikerusakan • Terikatpadaseldidekatnya