1 / 11

Cara Membuat Rica-Rica Ayam

Masakan ini terbuat dari daging ayam dan bumbu-bumbu lainnya.

guest43644
Download Presentation

Cara Membuat Rica-Rica Ayam

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Cara Membuat “Rica-Rica Ayam”

  2. Bahan-bahan yang di gunakan adalah sbb : Siapkan 1 ekor daging ayam segar dan potong menjadi  8 bagian  Siapkan juga 300 cc air Minyak goreng kurang lebih satu cangkir

  3. Bahan - bahan yang di haluskan adalah sbb :1. 6 butir bawang merah2. 2 buah tomat3. 4 bawang putih4. 1 jahe5. 1 sdt gula pasir6. 10 biji cabe merah keriting7. garam secukupnya

  4. Cara memasak :1. Supaya bumbu bisa merasuk ke dalam ayam maka, lumuru daging ayam dengan garam dan diamkan selama 20 menit. Lalu setelah itu goreng ayam tetapi hanya sampai setengah matang saja.

  5. 2. Kemudian tumis bahan bahan yang sudah di haluskan tadi di minyak yang sudah di panaskan hingga berbau harum.

  6. 3. Masukkan daging ayam yang sudah di goreng setengah matang tadi dan biarkan sampai bumbu yang sudah di tumis tadi merasuk ke daging ayam.

  7. 4. Setelah bumbu merasuk tambahkan air sedikit lalu biarkan di dalam wajan dengan api yang kecil dan tutup wajan itu. Tunggu hingga air tadi mengering lalu angkat.

  8. 5. Yang terakhir bisa ditambahkan perasan air jeruk nipis sedikit.

  9. Macam-Macam Olahan Daging Ayam : ayam goreng jawa ayam bumbu sate pelecing ayam ayam panggang klaten ayam gurih ayam bumbu ayam panggang bumbu kecap opor ayam ayam balado dll.

  10. Makanan khas yang terdapat di Jawa Tengah, menurut Kab/Kota Jepara : pindang serani Kudus : soto ayam kudus Semarang : bandeng presto Klaten : ayam goreng kalasan Pekalongan : soto taoco Pemalang : nasi grombyang Rembang : bandeng duri lunak Salatiga : bakso Solo : srabi solo Sragen : nasi garang asem Dll.

  11. Sekian &Terima Kasih..

More Related