110 likes | 632 Views
Filum Arthopoda Kelas chilopoda. KELOMPOK 26 Nama : Rati Ariani Dewi Darlina. Filum Arthopoda. Arthopoda merupakan filum yang paling besar dalam dunia hewan yang meliputi serangga, laba-laba, kepiting dan hewan mirip lainnya. Ciri-ciri arthopoda.
E N D
Filum ArthopodaKelas chilopoda KELOMPOK 26 Nama : Rati Ariani Dewi Darlina
Filum Arthopoda Arthopoda merupakan filum yang paling besar dalam dunia hewan yang meliputi serangga, laba-laba, kepiting dan hewan mirip lainnya.
Ciri-ciri arthopoda • Kakinya beruas-ruas, bersegmen, dan berbulu. • Tubuhnya mempunyai panjang kira-kira 70 cm-4 meter. • Pada segmen umumnya terdapat sepasang kaki yang beruas. • Terdapat pula kepala, thorax dan abdomen.
Beberapa kelas Arthopoda • Insekta (Belalang) • Diplopoda (Kaki seribu) • Arachnaidea (Laba-laba) • Crustacea (Udang) • Chilopoda (Kelabang)
Kelas Chilopoda Pengertian: Chilopoda merupakan hewan teristerial, karnivora, dan aktif memakan hewan lainnya.
Ciri-Ciri Tubuh Chilopoda • Tubuhnya secara dorsoventral pipih, terdiri dari 15-173 segmen, masing-masing dengan satu pasang kaki. • Pada segmen dibelakang kepala terdapat sepasang cakar racun yang disebut maxilleped. • Antenanya panjang memiliki kira-kira 12 segmen. • Alat reproduksinya terpisah. • Pergerakan kelas ini tergolong cepat dan hidup dibawah batu-batuan atau timbunan pohon-pohon yang telah membusuk.
Sistem pencernaan Makananya berupa, insekta, mollusca, cacing, dan binatang kecil lainnya. Alat pencernaan makanannya sudah sempurna artinya dari mulut sampai dengan anus. dalam pencernaan makanan menempel dua buah saluran malpighi yang berfungsi yang berfungsi sebagi alat eksresi. Dan respirasinya dengan menggunakan trachea.
Beberapa familiyang termasuk kedalam chilopoda: • Geophilidae • Scolopendridae • Lithobiidae • Scutigerdae