210 likes | 804 Views
OLEH : LIDYA POPPY FA, S.SIT. MINI PIL. Cocok untuk perempuan menyusui yang ingin memakai pil Sangat efektif pada masa laktasi Dosis rendah Tidak menurunkan produksi ASI Tidak memberikan efek samping estrogen
E N D
OLEH : LIDYA POPPY FA, S.SIT MINI PIL
Cocok untuk perempuan menyusui yang ingin memakai pil • Sangat efektif pada masa laktasi • Dosis rendah • Tidak menurunkan produksi ASI • Tidak memberikan efek samping estrogen • Efek samping utama adalah gangguan perdarahan, perdarahan bercak, perdarahan tidak teratur • Dapat dipakai sebagai kontrasepsi darurat PROFIL
Kemasandenganisi 35 pil : 300 µg levorgestrelatau 350 µg noretindron • Kemasandenganisi 28 pil : 75 µg norgestrel JENIS MINIPIL CARA KERJA MINIPIL • Menekansekresigonadotropindansintesis steroid seksdi • ovarium • Endometrium mengalami transformasi lebih awal sehingga • implantasi lebih sulit • Mengentalkanlendirservikassehinggamenghambatpenetrasi • sperma • Mengubahmobilitas tuba sehinggatranportasisperma • terganggu
KEUNTUNGAN KONTRASEPSI • Sangatefektifbiladigunakansecarateratur • Tidakmenggangguhubunganseksual • Tidakmempengaruhi ASI • Kesuburancepatkembali • Nyamandanmudahdigunakan • Sedikitefeksamping • Dapatdihentikansetiapsaat • Tidakmengandung estrogen
KETERBATASAN • Hampir 30 – 60 % mengalamigangguanhaid (perdarahansela, spotting, amenorre) • Peningkatan / penurunanberatbadan • Harusdigunakansetiapharidanpadawaktu yang sama • Bila lupa satu pil saja, kegagalan menjadi lebih besar • Payudaramenjaditegang, mual, pusing, dermatitis ataujerawat • Resikokehamilanektopikcukuptinggi (4 dari 100 kehanilan) tetapiresikoinilebihrendahjikadibandingkandenganperempuan yang tidakmenggunakanminipil • Efektivitasnyamenjadilebihrendahbiladigunakanbersamaandenganobattuberkulosisatauobatepilepsi • Tidakmelindungidiridari IMS • Tumbuhrambut/ buluberlebihandidaerahmuka, tetapijarangterjadi
YANG BOLEH MENGGUNAKAN MINIPIL • Usiareproduksi • Telahmemilikianakataupun yang belummemilikianak • Menginginkansuatumetodekontrasepsi yang sangatefektifselamaperiodemenyusui • Pascapersalinandantidakmenyusui • Pascakeguguran • Perokoksegalausia • Mempunyaitekanandarahtinggi (selama < 180/110 mmHg) ataudenganmasalahpembekuandarah • Tidakbolehmenggunakan estrogen ataulebihsenangtidakmenggunakan estrogen
YANG TIDAK BOLEH MENGGUNAKAN MINIPIL • Hamilataudidugahamil • Perdarahanpervaginam yang belumjelaspenyebabnya • Tidakmenerimaterjadinyagangguanhaid • Menggunakanobattuberkulosis (rifampisin) atauobatuntukepilepsi (fenitoindanbarbiturat) • Kankerpayudara • Seringlupamenggunakanpil • Miom uterus. Progestin memcupertumbuhanmiom • Riwayat stoke. Progestin menyebabkanspasmepembuluhdarah
WAKTU MULAI MENGGUNAKAN PIL • Mulai hari pertama sampai hari ke 5 siklus haid. Tidakdiperlukanpencegahandengankontrasepsi lain • Dapatdigunakansetiapsaat, asalsajatidakterjadikehamilan. Bilamenggunakannyasetelahharike 5 siklushaid, janganmelakukanhubunganseksualselama 2 hariataumenggunakanmetodekontrasepsi lain untuk 2 harisaja • Bilaklientidakhaid (amenorre), minipildapatdigunakansetiapsaat, asalsajadiyakinitidakhamil. Janganmelakukanhubunganseksualselama 2 hari • Bilamenyusuiantara 6 mingguatau 6 bulanpascapersalinandantidakhaid. Minipildapatdimulaisetiapsaat. Bilamenyusuipenuhtidakmemerlukankontrasepsitambahan
LANJUTAN • Bilalebihdari 6 minggupascapersalinandanklientelahmendapathaid, minipildapatdimulaipadaharike 1 – 5 siklushaid • Minipildapatdiberikansegerapascakeguguran • Bilakliensebelumnyamenggunakankontrasepsi hormonal lain daninginmenggantinyadenganminipil, minipildapatsegeradiberikan, bilakontrasepsisebelumnyadigunakansecarabenaratauibutersebuttidaksedanghamil. Tidakperlumenunggusampaidatangnyahaidberikutnya • Bilakontrasepsisebelumnyaadalahkontrasepsisuntikan, minipildiberikanpadajadwalsuntikanberikutnya. Tidakperlukanmetodekontrasepsi lain • Bilakontrasepsisebelumnyaadalahkontrasepsinonhormonaldanibutersebutinginmenggantinyadenganminipil, minipildiberikanpadaharike 1 – 5 siklushaiddantidakmemerlukanmetodekontrasepsi lain • Bilakontrasepsisebelumnya yang digunakanadalah AKDR, minipildapatdiberkanpadaharike 1 – 5 siklushaid. Dilakukanpengangkatan AKDR.
INTRUKSI PADA KLIEN • Minum minipil setiap hari pada saat yang sama • Minum minipil yang pertama pada hari pertama haid • Bila klien muntah dalam waktu 2 jam setelah minum minipil minumlah pil yang lain atau gunakan metode kontrasepsi lain bila klien berniat melakukan hubungan seksual pada 48 jam berikutnya • Bila klien menggunakan pil terlambat lebih dari 3 jam, minumlah pil tersebut begitu klien ingat. Gunakan metode perlindungan selama 48 jam. Bilaklienlupa 1 atau 2 pilminumlahsegerapil yang terlupatersebutsesegeraklieningatdangunakanmetodeperlindungansampaiakhirbulan
LANJUTAN • Walaupunklienbelumhaid, mulailahpaketbaruseharisetelahpaketterakhirhabis • Bilahaidklienteratursetiapbulandankemudiankehilangan 1 siklus (tidakhaid), ataubilamerasahamil, temuipetugasklinikklienuntukmemeriksaujikehamilan
EFEK SAMPING • Amenorre • Perdarahantidakteratur