430 likes | 1.59k Views
Arus listrik, tegangan dan Hambatan. oleh Retno Mulasih, ST. Arus Listrik. Perpindahan elektron bebas pada suatu penghantar yang dihubungkan pada kutub positip battery dan kutub negatip battery disebut arus elektron. Arus listrik mengalir berlawanan arah dengan arus elektron.
E N D
Arus listrik, tegangan dan Hambatan. oleh Retno Mulasih, ST
Arus Listrik • Perpindahan elektron bebas pada suatu penghantar yang dihubungkan pada kutub positip battery dan kutub negatip battery disebut arus elektron. • Arus listrik mengalir berlawanan arah dengan arus elektron. • Arus listrik identik dengan arus elektron, hanya arahnya yang berlawanan. • Besarnya dinyatakan dalam Coulomb per detik.(1 coulomb = 6.3 x 10 18 ) • Satuannya AmPere (A) Review PowerPoint
Tegangan Listrik • Tegangan listrik Bolak-bolik ) /AC (alternative Current) • Tegangan listrik searah / DC (Direct Current) • Besaran tegangan listrik adalah Volt Review PowerPoint
Hambatanlistrik • Tahananlistrikatauhambatanlistrikdalamistilahelektronikadisebut resistor. • Besarnyatahananlistrikatauhambatansuatupenghantarbesarnyasamadenganhasilbagibedapotensial (V) antaraunjung-ujungpenghantardankuatarus (A) yang mengalirdalampenghantar • Bunyihukum ohm yang dikemukakan George Simon Ohm : “ Kuatarus yang mengalirdalamsuatupenghantarsebandingdenganperbedaan (tegangan ) antaraujung-ujungpenghantaritu, asalsuhupenghantartetap “ Review PowerPoint
Bahan penghantar listrik Konduktor Isolator Semikonduktor • Konduktor adalah bahan yang bersifat menghantarkan arus listrik. • Isolator adalah bahan yang daya hantarnya sangat kecil. • Semikonduktor adalah dayahantarnya tidak sebagus konduktor tetapi tidak dapat digolongkan dalam isolator contohnya germanium dan silikon. Review PowerPoint
Perlawanan (Resistance) Besarnya perlawanan dalam penghantar ditentukan : - Jenis Penghantar - Panjang penghantar - Penampang penghantar - Suhu Penghantar Review PowerPoint
Perlawanan jenis (resistivity) Perlawanan jenis adalah besarnya perlawanan yang ada pada sesuatu bahan yang panjangnya 1 meter dan penampangnya 1 mm persegi R = ρ p/ d Review PowerPoint
Daya Hantar ( Konduktansi) Daya hantar = 1 / Perlawanan Satuan dayahantar ( G ) dinyatakan dalam Mho Perlawanan = 1 / Dayahantar Review PowerPoint