4k likes | 11.75k Views
ENGLISH LESSON. NARRATIVE TEXT Kls . X Smt. I. Kompetensi Inti /KI (Sikap Spiritual). Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Kompetensi Dasar Sikap Spiritual.
E N D
ENGLISH LESSON NARRATIVE TEXT Kls. X Smt. I
Kompetensi Inti /KI (Sikap Spiritual) • Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
Kompetensi Dasar Sikap Spiritual 1.1 Mensyukuri kesempatan dapat mempelajari bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar komunikasi internasional yang diwujudkan dalam semangat belajar
Kompetensi Inti/KI 2(Sikap Sosial) • Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
Kompetensi Dasar (Sikap Sosial) 2.1. Menunjukkan perilaku santun dan peduli dalam melaksanakan komunikasi interpersonal dengan guru dan teman. 2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, percaya diri, dan bertanggung jawab dalam melaksanakan komunikasi transaksional dengan guru dan teman. 2.3. Menunjukkan perilaku tanggung jawab, peduli, kerjasama, dan cinta damai, dalam melaksanakan komunikasi fungsional.
KompetensiInti/KI 3(Kognitif) • Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KOMPETENSI DASAR (Kognitif) 3.6. Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk menyatakan dan menanyakan tentang tindakan/kegiatan/ kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
IndikatorKognitif • Siswa dapat mengidentifikasikarakter yang adadalam suatuceritarakyat (teksnarratif) 2. Siswa dapat mengidentifikasi setting (latar) cerita. • Siswadapatmengidentifikasikonflik/ masalah yang ada dalamcerita 4. Siswadapatmenjelaskansolusi yang adadalamcerita 5. Siswa dapat mengidentifikasinilai moral yang adadalam cerita 6. Siswa dapat mengidentifikasi penggunaan kata kata khususdalamcerita • Siswadapatmenganalisispenggunaanbentuk kata kerja tertentudalamcerita
KompetensiInti/KI 4 (Psikomotor) Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajari di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
KompetensiDasar (Psikomotor) 4.7 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
Indikator (Psikomotor) • Siswa dapat menjawab pertanyaan terkait dengan teks cerita rakyat yang dibaca. 2. Siswa dapat menceritakankembalisuatucerita rakyatyang dibacabaiksecaralisanmaupun tulisan
TujuanPembelajaran • Siswadapatmengungkapkanmaknateksnarratiflisandantulisberbentukceritarakyatsederhanadenganmenunjukkanperilakukerjasamadalammelaksanakankomunikasifungsional.
Do you know who are they? Observing
OBSERVE AND ENJOY THIS VIDEO !
Are you familiar with her? Who is she? Questioning CINDERELLA
Cinderella Experimenting Once upon a time, there was a little girl called Cinderella. She was pretty, loving and clever. But she was very poor. She lived with her stepmother and step sisters. They were very mean.
One day, the two step sisters received an invitation to the ball that the king’s son was going to have a party at the palace. They were excited about this and spent so much time choosing the dresses they would wear. At last, the day of the ball came, and away went the sisters to it. Cinderella could not help crying after they had left
“Why are you crying, Cinderella?” a voice asked. She looked up and saw her fairy godmother standing beside her, “because I want so much to go to the ball” said Cinderella. “Well”, said the godmother, ”you’ve been such a cheerful, hardworking, uncomplaining girl that I am going to see that you do go to the ball”.
Magically, the fairy godmother changed a pumpkin into a fine coach and mice into a coachman and two footmen. Her godmother tapped Cinderella’s raged dress with her wand, and it became a beautiful ball gown. Then she gave her a pair of pretty glass slippers. “Now, Cinderella”, she said; “You must leave before midnight”. Then away she drove in her beautiful coach.
Cinderella was having a wonderfully good time. She danced again and again with the king’s son. Suddenly the clock began to strike twelve, she ran toward the door as quickly as she could. In her hurry, one of her glass slipper was left behind.A few days later, the king’ son proclaimed that he would marry the girl whose feet fitted the glass slipper. Her step sisters tried on the slipper but it was too small for them, no matter how hard they squeezed their toes into it. In the end, the king’s page let Cinderella try on the slipper. She stuck out her foot and the page slipped the slipper on. It fitted perfectly.Finally, she was driven to the palace. The king’s son was overjoyed to see her again. They were married and live happily ever after.
Answer the questions based on the story! Associating What is the title of the story? What is the story about? Cinderella It’sabout a girl called Cinderella.
Answer the questions based on the story! She lived with her stepmother and her stepsisters. With whom did Cinderella live?
Answer the questions based on the story! How did Cinderella look like? She was pretty, loving and clever.
Answer the questions based on the story! • Were her stepmother and her stepsisters friendly? • When did the story happen? • Why did her stepsisters hate Cinderella? No, they weren’t. Long time ago. Because she was pretty, loving, and clever.
Answer the questions based on the story! • Who fell in love with Cinderella? • In your opinion, is the story happy ending or sad ending? A prince. It’s a happy ending story.
Fill in the blanks with the suitable words from the text! • The girl was so that she could answer the questions easily. • I had a friend Cipluk. • The idol is not only but also talented. • We the game because it’s interesting. • The was very beautiful and kind. clever called pretty love princess
Match the words in column A with the synonym in column B! A • Beautiful = • Intelligent = • Like = • Small = • Called = B love pretty little clever named
NARRATIVE GENRE Purpose: To entertain/to amuse the readers. Lexicogrammatical Features: • Focus on specific Participants • Use of Action Verbs • Use of Linking and Mental verbs • Use of Time Conjunctions Use of Past Tenses
GENERIC STRUCTURE Orientation Evaluation Complication Resolution Reorientation
Work in Group Communicating • Elaborate the story of Cinderella based on the pictures given. • Discuss with your friends the outline of a story you can make based on the flow of the pictures. • Pay attention to the text organization, grammar used in. • Revise your draft, ask the teacher if necessary.
Individual work Penugasan Write your own fairy tales ! • It can be Indonesian or western one. • Revise your first draft, You can consult your teacher if necessary. • Submit your final draft next session.