80 likes | 592 Views
PERENCANAAN PEMBIAYAAN PROYEK. Penjelasan Umum . 1 . Perencanaan pembiayaan diperlukan untuk memudahkan pembiayaan dalam suatu proyek, ter utama yang menggunakan fasilitas KMK , SKBDN & SCF , monitoring dan pelaporan biaya dalam suatu proyek .
E N D
PERENCANAAN PEMBIAYAAN PROYEK • PenjelasanUmum. • 1. Perencanaanpembiayaandiperlukanuntukmemudahkanpembiayaan dalam suatu proyek,terutamayang menggunakanfasilitasKMK, SKBDN & SCF, monitoring danpelaporanbiayadalam suatu proyek. • PerencanaanPembiayaanadalah salah satu mediakomunikasiantaraproyek,Cabangdan DVO. Sedangkan diinternal proyeksangatmembantukerjaSAM & SEM dalammengelolaproyek, terutamamenentukanpembiayaan, penjurnalan, pembayaran, danmonitoringnya. • 2. Perlunyaperencanaanbiaya dikarenakan : • Kedepansemuapengadaanbarang/jasadiharapkan melaluiKMK ,SKBDN & SCFsaja. SPMhanyauntukBTLsaja.
MerencanakanPembiayaan. • 1. Setelah Team Proyek membuat RAPK, SEM/CMmemilahdanmenentukan item pekerjaan yang akandibiayai. Item-2 Pekerjaantersebut dikelompokan untuk menentukan sistem pembiayaan PengadaanbarangdanPengadaanJasa. • 2. Item-item pengadaantersebutdikumpulkan berdasarkanfasilitaspembiayaannya. • Saatini Perusahaan mempunyai4fasilitaspembiayaanyaitu : Reguler/SPM,KMK,SKBDN & SCF. • 3. Daritabulasitersebutakandidapatkan total jumlahkebutuhanmasing-masingpembiayaan : SPM/KMK/SKBDN/SCF. • 4. Data-data pembiayaanSPM/KMK/SKBDN/SCFmenjadidasarDVOuntukmenerbitkanusulanpembiayaankeDVK.
PELAKSANAAN PEMBIAYAAN PROYEK • MelaksanakanPembiayaan • MengirimkanrencanapembiayaansuplierdansubkontraktorKe DVO. • Mengajukanseleksi & negosiasisupllier/kontak agent/subkontraktorke DVO untukpersetujuansebelumkontrakdibuat. • Membuatkontrak : SPJB untuk supllier, SPB untuk Sub-kontraktor . • DVO memprosesusulanpembiayaansesuairencanadenganmelampirkan SPJB untuk Supplier dan SPB untuk Sub Kontraktor. • Proyekmemonitorposisiusulanpembiayaan.
- Monitoring PembiayaandanAdministrasiPembiayaan • Menyiapkan administrasi pembayaran dan pencairan dari pembiayaan, termasuk penjurnalan biaya diakuntansi. • Memonitor adminitrasi pembayaran dan pencairan dari pembiayaan, mulai dari proyek sampai cair oleh suplier/subkontraktor.
Manfaat Perencanaan Biaya & Evaluasi • Manfaat adanya perencanaan pembiayaan. • Memudahkan dalam proses pembiayaan suatu proyek dan mempermudah komunikasi antara Tim Proyek, Cabang,DVO serta Suplier/Sub kontraktor. • Memudahkan monitoring pembiayaan & realisasinya . • Bagi Tim proyek, mengurangi pekerjaan di akhir proyek/saat proyek selesai. • Adanya financial value : bagi PP ( Cash to cash cycle time lebih bagus) dan Suplier/subkontraktor kepastian pembayaran.
EvaluasiPembiayaan. • Evaluasidilakukanterhadapefektifitaspembiayaanterhadap BPP proyek. • Evaluasiterhadapkinerja internal PP dankinerja REKANAN ( Suplier & Subkontraktor).
TABEL RENCANA PEMBIAYAAN Dari RAPK proyek : dicari item Pek. Ygakandibiayai ( SKBDN/ KMK) Manfaat : 1. Mempermudahmengelolahpembiayaanproyek. 2. Mempermudah monitoring pembiayaan. 3. Meringankanpekerjaansetelahproyekselesai
FLOW PEMBIAYAAN PROYEK DVO DVK BANK No CEK PROSES Yes / No RC/ RAPK Yes PermintaanPembiayaan SPM/ KMK/ SKBDN/SCF Adm & Dok • Approved : SuratKe Bank Usulanke DVK Rencana